Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Dukung Produktivitas Petani, Babinsa Rindi Umalulu Kawal Penyemprotan Padi

Dukung Produktivitas Petani, Babinsa Rindi Umalulu Kawal Penyemprotan Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
  • visibility 32
  • comment 0 komentar

NTT-Sumba Timur.Dalam upaya mendukung ketahanan pangan dan meningkatkan hasil pertanian warga binaannya, Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Gusnanda, turun langsung ke sawah membantu petani melakukan penyemprotan hama pada tanaman padi, Senin (11/08/2025).

Kegiatan ini dilakukan bersama para petani di Desa Tanaraing, yang saat ini tengah memasuki masa perawatan tanaman padi. Penyemprotan dilakukan untuk mencegah serangan hama yang dapat menurunkan produktivitas panen.

Praka Gusnanda menyampaikan bahwa keterlibatan Babinsa dalam kegiatan pertanian merupakan bagian dari tugas pembinaan wilayah dan wujud nyata dukungan TNI terhadap program ketahanan pangan nasional.

“Kami hadir untuk memberikan motivasi kepada petani agar tetap semangat dan tidak ragu meminta bantuan atau pendampingan jika ada kendala dalam pengolahan lahan maupun perawatan tanaman,” ujar Praka Gusnanda.

Sementara itu, para petani menyambut baik kehadiran Babinsa yang turut membantu mereka di lapangan. Mereka mengaku senang dan merasa terbantu dengan perhatian serta pendampingan yang diberikan.

Dengan adanya sinergi antara TNI dan masyarakat, diharapkan hasil panen petani di Desa Tanaraing semakin meningkat dan memberikan dampak positif bagi kesejahteraan warga setempat.

(Pendim 1601 ST)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1608/Bima Siap Dukung Pemerintah Daerah dan Pertahankan Keamanan Wilayah

    Kodim 1608/Bima Siap Dukung Pemerintah Daerah dan Pertahankan Keamanan Wilayah

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Kota Bima, 29 November 2025 – Bertempat di Makodim 1608/Bima di Jalan Soekarno Hatta Kecamatan Mpunda, Kota Bima, telah berlangsung kegiatan Tradisi Penerimaan dan Pelepasan Pejabat Komandan Kodim (Dandim) 1608/Bima Tahun 2025. Acara ini diikuti seluruh jajaran Kodim 1608/Bima, termasuk pejabat militer, PNS, Persit, serta keluarga besar satuan. Acara dimulai dengan kedatangan Letkol Arh. Samuel […]

  • Babinsa Lembor Ikut ‘Bertani’, Serda Stein Apena Turun ke Sawah, Pacu Semangat Petani Bajak Lahan

    Babinsa Lembor Ikut ‘Bertani’, Serda Stein Apena Turun ke Sawah, Pacu Semangat Petani Bajak Lahan

    • calendar_month Minggu, 19 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Manggarai Barat, 19 Oktober 2025 — Komitmen TNI AD dalam mewujudkan ketahanan pangan nasional kembali terukir di Kecamatan Lembor. Serda Stein Apena, Babinsa Koramil 1630-02/Lembor, melaksanakan kegiatan pendampingan pertanian dengan terlibat langsung dalam proses pengolahan lahan di Kelurahan Tangge. Pada Minggu (19/10/2025) ini, kegiatan Babinsa difokuskan pada membantu pembajakan sawah milik Bapak Carlos, salah satu […]

  • Samapta Polsek Abiansemal Patroli Dialogis Di ATM Mandiri, Pastikan Keamanan Nasabah

    Samapta Polsek Abiansemal Patroli Dialogis Di ATM Mandiri, Pastikan Keamanan Nasabah

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Guna mencegah potensi tindak kejahatan perbankan dan memberikan rasa aman kepada masyarakat, Unit Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dialogis di area ATM Mandiri pada Minggu malam (10/8/2025). Dalam kegiatan tersebut, petugas berdialog dengan nasabah dan petugas keamanan setempat untuk mengimbau agar selalu waspada saat bertransaksi, terutama di jam-jam rawan. Selain itu, petugas juga […]

  • Polsek Selbar Salurkan Pangan Murah dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Beras Murah untuk Warga

    Polsek Selbar Salurkan Pangan Murah dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Beras Murah untuk Warga

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polsek Selbar Suraberata Kamis 21 Agustus 2025 pukul 10.00 wita s/d 12.30 Wita Dalam rangka mendukung program nasional stabilisasi harga pangan, Personil polsek Selbar dipimpin Kanit Reskrim Polsek Selemadeg barat AIPTU I Nyoman Nata Susila putra S.H turut ambil bagian dalam Kegiatan Pangan Murah yang digelar bersama Bulog Kediri 1 Tabanan. Kegiatan ini berlangsung […]

  • Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    Cegah terjadinya Kriminalitas pada malam hari, Polsek Penebel laksanakan Patroli Blue Light

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polres Tabanan, Polsek Penebel Rabu 14 Januari 2026 pkl 02.00 wita sampai dengan 04.00 wita Guna menjaga situasi Kamtibmas di Wilkum Polsek Penebel agar tetap aman dan kondusip terutama di malam hari, Personil Polsek Penebel setiap malam menggelar Patroli Blue Light, dengan sasaran Perbankan/Atm, SPBU, Pasar senggol, pemukiman penduduk dan tempat – tempat rawan C3 […]

  • Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Tingkatkan Layanan Kesehatan Melalui Pelayanan Rawat Jalan

    Klinik Bhayangkara Polres Tabanan Tingkatkan Layanan Kesehatan Melalui Pelayanan Rawat Jalan

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam rangka memberikan pelayanan kesehatan yang optimal kepada personel Polres Tabanan dan masyarakat, Klinik Bhayangkara Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Pelayanan Rawat Jalan pada Sabtu (11/10/2025) bertempat di Klinik Polres Tabanan. Dipimpin oleh Kasi Dokkes Polres Tabanan IPTU dr. Ni Wayan Irmawati, Kegiatan berlangsung mulai pukul 08.00 hingga […]

expand_less