Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Ende Gelar Kegiatan Monitoring dan Pengamanan Wilayah di Kelurahan Onekore

Babinsa Ende Gelar Kegiatan Monitoring dan Pengamanan Wilayah di Kelurahan Onekore

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 11 Agt 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serma M. Zulkifli, menggelar kegiatan monitoring, komunikasi sosial (Komsos), dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Jalan Wirajaya, Kelurahan Onekore, Kecamatan Ende Tengah, Kabupaten Ende, Senin (11/8/2025).

Kegiatan dimulai pukul 09.30 Wita dan berlangsung hingga selesai. Serma Zulkifli bersama masyarakat setempat memantau keamanan wilayah binaan untuk mewujudkan situasi kamtibmas yang kondusif.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan himbauan kepada warga untuk tetap menjaga keamanan lingkungan agar tercipta rasa aman dan nyaman bagi seluruh masyarakat. Kehadiran Babinsa diharapkan dapat menumbuhkan simpati dan kepercayaan masyarakat terhadap peran TNI dalam kehidupan sehari-hari.

Selain itu, Babinsa juga mendengarkan keluhan serta aspirasi masyarakat yang kemudian akan dikoordinasikan dengan pemerintahan setempat untuk penyelesaian masalah yang ada.

“Kami berkomitmen selalu hadir di tengah masyarakat untuk menjaga keamanan dan membantu mengatasi kesulitan rakyat sebagai bagian dari tugas pokok Babinsa,” ujar Serma M. Zulkifli.

Kegiatan ini berjalan lancar dan tertib dengan antusiasme positif dari warga Kelurahan Onekore, yang merasa terbantu dengan kehadiran Babinsa di lingkungan mereka.

Monitoring, Komsos, dan Pamwil merupakan bagian dari tugas Satkowil TNI AD untuk menjaga kemanunggalan TNI dengan rakyat serta memastikan wilayah binaan tetap aman dan kondusif.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Empat Pertandingan Sehari, Kodim 1602/Ende Sukses Amankan Jalannya ETMC 2025

    Empat Pertandingan Sehari, Kodim 1602/Ende Sukses Amankan Jalannya ETMC 2025

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende,— Rangkaian pertandingan El Tari Memorial Cup (ETMC) Ende 2025 pada Rabu (19/11) berlangsung aman dan kondusif berkat pengamanan terpadu dari berbagai unsur TNI–Polri dan instansi terkait.   Pengamanan diawali dengan Apel Gelar Pasukan pada pukul 12.00 WITA yang dipimpin oleh jajaran keamanan daerah. Dalam kegiatan tersebut hadir unsur Forkopimda Kabupaten Ende, personel Kodim 1602/Ende, […]

  • Babinsa Koramil Ende Ikuti Penyuluhan Pertanian dan Diskusi Interaktif Kelompok Tani

    Babinsa Koramil Ende Ikuti Penyuluhan Pertanian dan Diskusi Interaktif Kelompok Tani

    • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Aleksius P.W, menghadiri kegiatan Zoom Panen Raya dan pengumuman Swasembada Pangan yang berlangsung di Dusun 1, Kantor Desa Kebirangga Tengah, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Rabu pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini merupakan bagian dari upaya meningkatkan ketahanan pangan di wilayah, sekaligus menjadi sarana komunikasi sosial (Komsos) antara […]

  • Pelda Syamsudin Pimpin Pembongkaran Rumah di Sape

    Pelda Syamsudin Pimpin Pembongkaran Rumah di Sape

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Sape, 9 Agustus 2025 – Dalam sebuah aksi gotong royong penuh kebersamaan, anggota Koramil 1608-03/Sape yang dipimpin langsung oleh Pelda Syamsudin bersama masyarakat sekitar ikut serta dalam proses pembongkaran rumah milik Bapak Anwar Usman, seorang petani berusia 47 tahun dari RT 001/001 Dusun Goa, Desa Rasabou, Kecamatan Sape. Pembongkaran ini dilakukan atas kesadaran sendiri menjelang […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari Tekan 3 C

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari Tekan 3 C

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode Subuh’ di seputaran wilayah Kediri, Jumat (18/7/2025 ) malam hingga pagi hari, pukul 21.00 s/d 23.00 wita dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) AKP Joko Sucipto Askaram melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor […]

  • Pembangunan KDKMP Desa Aeramo Tunjukkan Progres Positif di Lapangan

    Pembangunan KDKMP Desa Aeramo Tunjukkan Progres Positif di Lapangan

    • calendar_month Minggu, 4 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pengerjaan pembangunan Konstruksi Dasar Kegiatan Manunggal Pembangunan (KDKMP) di Desa Aeramo terus berlanjut dan menunjukkan progres positif. Pada kegiatan hari ini, sejumlah tahapan pekerjaan konstruksi berhasil dilaksanakan sesuai dengan rencana yang telah ditetapkan. Adapun pekerjaan yang dilaksanakan meliputi lanjutan pembuatan mal sebagai bagian dari persiapan struktur bangunan, serta pengecoran sloof bawah pada […]

  • Babinsa Koramil Wolowaru Bangun Kedekatan dengan Warga Melalui Komsos di Wolojita

    Babinsa Koramil Wolowaru Bangun Kedekatan dengan Warga Melalui Komsos di Wolojita

    • calendar_month Minggu, 28 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Ende – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Desa Wiwipemo, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, Minggu (28/12/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 10.00 WITA hingga 11.00 WITA tersebut bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah serta memberikan rasa […]

expand_less