Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Selalu Hadir di Tengah Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Pajahan Hadiri Rapat Persiapan HUT Desa

Selalu Hadir di Tengah Masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Pajahan Hadiri Rapat Persiapan HUT Desa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Polres Tabanan -Polsek Pupuan Selasa 15 Juli 2025 pukul 09.30 s/d 12.00 WITA Telat Berlangsung kegiatan pendampingan rapat oleh Bhabinkamtibmas Desa Pajahan AIPTU I Nyoman Kariaba. Sebagai pembina hukum di Desa Pajahan, AIPTU I Nyoman Kariaba selalu hadir di tengah masyarakat dalam setiap kegiatan yang berlangsung di desa binaannya. Kali ini, ia mendampingi musyawarah desa (Musdes) dalam rangka persiapan Hari Ulang Tahun (HUT) Desa Pajahan dan Karang Taruna Desa Pajahan yang ke-37.

Kegiatan Musdes berlangsung di Kantor Desa Pajahan dan turut dihadiri oleh Babinsa Kopka I Made Astina. Turut hadir pula Perbekel Desa Pajahan I Ketut Madi Arsana, SH, Ketua BPD I Gede Subiakta, Sekdes, Staf Desa, Kepala Kewilayahan, Ketua TP PKK, Karang Taruna, serta Ketua STT se-Desa Pajahan. Kehadiran Bhabinkamtibmas dalam rapat tersebut bertujuan untuk memastikan situasi tetap kondusif, memberikan dukungan keamanan, serta mendorong partisipasi aktif masyarakat dalam kegiatan positif desa. Dalam rapat, dibahas berbagai rangkaian kegiatan perlombaan yang akan dilaksanakan pada 19 Juli 2025 di Gedung Serbaguna dan Lapangan Umum Desa Pajahan.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I PUTU BAYU PATI, S.I.K.,M.H, melalui Kapolsek Pupuan AKP I Nengah Simpen. S.H menyampaikan bahwa Polsek Pupuan berkomitmen untuk selalu hadir dan mendukung setiap kegiatan masyarakat di wilayah hukumnya. Pendampingan oleh Bhabinkamtibmas merupakan wujud nyata kehadiran Polri di tengah masyarakat dalam rangka menjaga situasi kamtibmas agar tetap aman dan kondusif, serta mempererat sinergitas antara aparat keamanan dan warga desa.

Kegiatan Musdes berjalan dengan aman, tertib, dan lancar. Seluruh peserta rapat menyambut antusias agenda perayaan HUT Desa dan Karang Taruna ke-37 sebagai momentum memperkuat kebersamaan dan mempererat tali silaturahmi antarwarga. Bhabinkamtibmas bersama Babinsa akan terus bersinergi dalam mendampingi seluruh rangkaian kegiatan yang akan digelar.

Humas Polsek Pupuan

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tribun Lapangan Kalabeso Direhab, TNI dan Warga Satukan Semangat Olahraga Pemuda

    Tribun Lapangan Kalabeso Direhab, TNI dan Warga Satukan Semangat Olahraga Pemuda

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa, Sabtu (9/8/2025) — Dalam rangka mendukung peningkatan fasilitas olahraga di pedesaan, **Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa* bersama warga melaksanakan kegiatan *rehabilitasi tribun lapangan sepak bola* di *Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, Kabupaten Sumbawa*. Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap sarana olahraga masyarakat, yang juga menjadi pusat kegiatan […]

  • Peran Babinsa Meningkatkan Ketahanan Pangan Lewat Pembuatan Saluran Irigasi

    Peran Babinsa Meningkatkan Ketahanan Pangan Lewat Pembuatan Saluran Irigasi

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu Kodim 1601/Sumba Timur, Praka Gusnanda, turut serta membantu masyarakat Desa Tanaraing dalam pembuatan saluran irigasi sawah di Desa Tanaraing,Kecamatan Rindi,Kabupaten Sumba Timur.Sabtu (22/11/2025).   Kegiatan gotong royong tersebut dilakukan sebagai upaya meningkatkan kelancaran distribusi air bagi areal persawahan yang menjadi sumber mata pencaharian utama warga setempat. Dengan adanya saluran irigasi […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Sertu Yulius David, Laksanakan Komsos di Desa Makun untuk Tingkatkan Semangat Warga

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Sertu Yulius David, Laksanakan Komsos di Desa Makun untuk Tingkatkan Semangat Warga

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Sabtu 06 September 2025, Kekuatan pembangunan Desa ada pada sinergi antara TNI dan Rakyat, Dengan semangat gotong royong, dapat mewujudkan Desa yang tangguh, maju, dan berdaya saing, Sertu Yulius David, Babinsa dari Koramil 1618-05/Biut, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Masyarakat di Desa Makun, Kecamatan Biboki Feotleu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini […]

  • Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Kambera Dorong Program Swasembada Pangan

    Sinergi TNI dan Petani, Babinsa Kambera Dorong Program Swasembada Pangan

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 05/Waingapu, Kodim 1601/Sumba Timur,Sertu M. Ali, melaksanakan kegiatan pendampingan kepada masyarakat di Kelurahan Malumbi, Kecamatan Kambera, Kabupaten Sumba Timur,pada Selasa (04/11/2025). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut membantu petani, Bapak Stefanus Nggaba, bersama warga binaan merontok padi hasil panen. Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa dalam mendukung program pemerintah di bidang ketahanan […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Garjas Periodik dan UKP, Pulihkan Semangat Juang Prajurit

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Gelar Garjas Periodik dan UKP, Pulihkan Semangat Juang Prajurit

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Kodim 1628/Sumbawa Barat melaksanakan kegiatan Garjas (Garakan Jasmani) Periodik dan Uji Kenaikan Pangkat (UKP) hari kedua tahun 2025 di lapangan upacara Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jl. Labuhan Balat No. 3, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang. Kegiatan dimulai sejak pukul 06.30 WITA dan diikuti oleh seluruh personel Kodim 1628/Sumbawa Barat. Kegiatan Garjas ini merupakan […]

  • Kodim 1630/Mabar Perkuat Pembinaan Teritorial Lewat Pendampingan Petani di Kecamatan Ndoso

    Kodim 1630/Mabar Perkuat Pembinaan Teritorial Lewat Pendampingan Petani di Kecamatan Ndoso

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ndoso, 10 Desember 2025 — Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Serda Lalu Muhamad Pasah, melaksanakan pendampingan kepada para petani di Desa Tentang, Kecamatan Ndoso, Kabupaten Manggarai Barat. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial TNI AD dalam membantu meningkatkan produktivitas pertanian dan kesejahteraan masyarakat. Pendampingan dilakukan untuk memastikan aktivitas pertanian masyarakat berjalan lancar, mulai dari […]

expand_less