Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Bhabinkamtibmas Desa Pandak Gede Antensi Giat Upacara Pengabenan Almarhumah Dewa Ayu Arumini

Bhabinkamtibmas Desa Pandak Gede Antensi Giat Upacara Pengabenan Almarhumah Dewa Ayu Arumini

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • visibility 31
  • comment 0 komentar

Polda Bali – Polres Tabanan – Polsek Kediri,

Dalam rangka menjaga situasi kamtibmas supaya tetap aman kondusif dan arus lalu lintas tetap lancar serta kegiatan masyarakat dapat berjalan dengan aman, lancar dan tidak menimbulkan kerawanan yang bisa menjadi gangguan kamtibmas.

Selasa tanggal 15 Juli 2025, pukul 09.30 s/d 11.00 wita Bhabinkamtibmas Desa Pandak gede Aiptu I Gst Kt Sukaryanata bersama babinsa dan bersinergi dengan Pecalang banjar Belatung Desa pandak gede melaksanakan pengamanan upacara Pengabenan Almarhumah Dewa Ayu Arumini warga banjar Belatung desa pandak gede.

Ditengah-tengah kesibukan pengamanan bhabinkamtibmas juga menyempatkan diri untuk menghimbau warga untuk selalu berhati-hati dan waspada pada saat melintas di jalan raya mengikuti iring-iringan menuju kuburan jangan sampai ada menjadi korban lakalantas dan juga bila saat parkir kendaraan jangan lupa kunci stang dan kuncinya jangan sampai ketinggian atau masih nyantol di kendaraannya guna menghindari terjadinya curanmor.

Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu Bayu Pati, S.I.K, M.H, Kapolsek Kediri Kompol I Nyoman Sukadana, S.H.,M.H, menekankan agar kehadiran Bhabinkamtibmas di tengah-tengah kegiatan masyarakat secara melekat agar dapat memberikan pelayanan pengamanan yang maksimal pada setiap kegiatan sekaligus dapat menyerap informasi yang sedang berkembang dapat ditangani lebih awal sehingga tidak berkembang menjadi masalah yang lebih besar, Pungkasnya.

Kelian adat banjar Belatung dan keluarga duka mengucapakan terima kasih atas pelaksanan pengamanan kegiatan dapat berjalan aman dan lancar.

(Humas Polsek Kediri)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi dan Kebersamaan Warnai Syukuran HUT TNI ke-80 di Koramil 1609-09/Sawan

    Sinergi dan Kebersamaan Warnai Syukuran HUT TNI ke-80 di Koramil 1609-09/Sawan

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sawan, 06 Oktober 2025 – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 tahun 2025, Koramil 1609-09/Sawan menggelar kegiatan ucapan Dirgahayu TNI dengan tema “TNI Prima, TNI Rakyat, TNI Maju”, bertempat di Makoramil 1609-09/Sawan, Dusun Kloncing, Desa Kerobokan, Kecamatan Sawan, Kabupaten Buleleng. Kegiatan berlangsung pada hari Senin, 6 Oktober 2025 pukul 11.00 […]

  • Dit Samapta Polda Bali Gelar Gerakan Pangan Murah di Pasar Pudak Batubulan

    Dit Samapta Polda Bali Gelar Gerakan Pangan Murah di Pasar Pudak Batubulan

    • calendar_month Jumat, 15 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar, 14 Agustus 2025 — Direktorat Samapta Polda Bali melaksanakan kegiatan Gerakan Pangan Murah di areal parkir Pasar Pudak, Batubulan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Kegiatan yang dipimpin Kasubag Renmin Dit Samapta Polda Bali, AKP Nyoman Edi Suwirya, SH, ini bertujuan membantu Bulog dalam penjualan beras murah untuk masyarakat. Sebanyak 2 ton beras SPHP (Stabilisasi Pasokan […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Ajak Warga Perbatasan Jaga Pola Hidup Sehat

    Wujud Kepedulian, Babinsa Ajak Warga Perbatasan Jaga Pola Hidup Sehat

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    TTU-Kefamenanu., Minggu, 27 Juli 2025, semangat pengabdian kembali ditunjukkan oleh Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, Serka Lamberto Da Costa, melalui kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para mama-mama di wilayah perbatasan Desa Inbate, Kecamatan Bikomi Ninulat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini bukan sekadar silaturahmi biasa, namun menjadi ruang penting untuk menyampaikan berbagai imbauan, khususnya terkait kesadaran […]

  • Dalam Rangka HUT RI Ke – 80 Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Rapat Awal Persiapan Kegiatan Lomba

    Dalam Rangka HUT RI Ke – 80 Dandim 1627/Rote Ndao Pimpin Rapat Awal Persiapan Kegiatan Lomba

    • calendar_month Rabu, 23 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dandim 1627/Rote Ndao Letkol Kav Kurnia Santiadi Wicaksono,S.H,pimpin rapat Persiapan dan pembentukan Panitia HUT RI yang Ke-80 tahun 2025 di ruangan Rapat Makodim 1627/Rote Ndao Desa Helebeik Kecamatan Lobalain Kabupaten Rote Ndao. Rabu (23/07/2025) Dandim 1627/RN menuturkan dalam agenda rapat ini membahas tentang kegiatan dalam rangka menyongsong HUT Kemerdekaan, persiapan-persiapan sarana prasarana […]

  • Babinsa Kembang Kerang Daya Perkuat Komsos, Bahas Pentingnya Pola Hidup Sehat Warga

    Babinsa Kembang Kerang Daya Perkuat Komsos, Bahas Pentingnya Pola Hidup Sehat Warga

    • calendar_month 2 jam yang lalu
    • account_circle arash news
    • visibility 1
    • 0Komentar

    Lombok Timur-Babinsa Kembang Kerang Daya, Sertu Lalu Iskandar melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat bertempat di Dusun Bagek Manis, Desa Kembang Kerang Daya, Kecamatan Aikmel, Kabupaten Lombok Timur. Sabtu (17/01/2026). Dalam kegiatan tersebut, Babinsa menyampaikan pentingnya menjaga pola hidup sehat, terutama di tengah kondisi cuaca yang tidak menentu saat ini, guna menjaga daya tahan […]

  • Babinsa Garda Terdepan, Danramil 1626-01/Bangli Tekankan Peran Strategis dalam Pembinaan Generasi Muda

    Babinsa Garda Terdepan, Danramil 1626-01/Bangli Tekankan Peran Strategis dalam Pembinaan Generasi Muda

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Bangli – Dalam rangka memperingati HUT ke-16 PC Kesatuan Mahasiswa Hindu Dharma Indonesia (KMHDI) Bangli, Babinsa Kelurahan Kawan, Sertu Wayan Budiarta, bersama Danramil 1626-01/Bangli, Kapten Cpl I Wayan Widana, menghadiri Pembukaan Kumhara Bang Festival yang digelar di Balai Banjar Adat Blungbang, Kelurahan Kawan, Kecamatan Bangli. Sabtu (29/8/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh berbagai unsur Forkopimda Kabupaten […]

expand_less