Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Anyar Asah Keterampilan Calon Paskibraka Jereweh Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-80

Babinsa Desa Anyar Asah Keterampilan Calon Paskibraka Jereweh Sambut HUT Kemerdekaan RI ke-80

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempersiapkan pelaksanaan upacara peringatan Hari Ulang Tahun Kemerdekaan Republik Indonesia (HUT RI) ke-80, Babinsa Desa Dasan Anyar, Serda Yakub, bersama satu orang anggota, melaksanakan pelatihan materi dan praktik bagi calon Pasukan Pengibar Bendera Pusaka (Paskibraka) Kecamatan Jereweh. Bertempat Lapangan lalu Maga Parang di desa Belo, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat.
Sabtu (09/08/2025). Pukul 07,00 Wita.

Dalam pelatihan difokuskan pada pembinaan fisik, kedisiplinan, dan teknik pengibaran bendera yang sesuai tata cara upacara kenegaraan,”ujarnya.

Babinsa Desa Dasan Anyar, Serda Yakub, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk pembinaan generasi muda agar memiliki semangat nasionalisme yang tinggi.

“Melalui pelatihan ini, kami berharap para calon Paskibraka dapat menjalankan tugas secara maksimal pada upacara HUT RI ke-80 nanti, serta menjadi teladan bagi rekan-rekan mereka di sekolah dan masyarakat,” ungkapnya.

Pelaksanaan pelatihan berlangsung tertib, aman, dan penuh semangat. Seluruh peserta menunjukkan antusiasme tinggi dalam mengikuti setiap materi yang diberikan. Kehadiran aparat desa dan dukungan masyarakat setempat turut menciptakan suasana kondusif selama kegiatan berlangsung.

(Pendim 1628/Sumbawa Barat).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-04/Poto Tano Intensifkan Pengawasan Malam Hari

    Koramil 1628-04/Poto Tano Intensifkan Pengawasan Malam Hari

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam upaya menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-04/Poto Tano, Koptu Arifin, melaksanakan kegiatan patroli malam di seputaran wilayah binaannya pada Senin malam (6/10/2025) pukul 21.55 WITA. Kegiatan ini dilakukan sebagai bagian dari tugas rutin Babinsa untuk memastikan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif, sekaligus memberikan imbauan kepada masyarakat […]

  • Polisi Sahabat Anak, Anggota Lantas Polres Karangasem Laksanakan Penyebrangan Pelajar SD Negeri 4 Subagan

    Polisi Sahabat Anak, Anggota Lantas Polres Karangasem Laksanakan Penyebrangan Pelajar SD Negeri 4 Subagan

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalu Lintas – Untuk mencegah terjadinya kecelakaan lalulintas pada anak sekolah dasar serta tetap menjaga arus lalu lintas supaya lancar, personel Lantas Polres Karangasem melaksanakan penyebrangan anak sekolah demi keselamatan mereka di depan SDN 4, Subagan, Amlapura. “Seperti terlihat siang ini, personel Lalu Lintas Polres Karangasem Bripka I […]

  • Wujud Kepedulian, Babinsa Serda Hendrik Jemur Padi di Tengah Terik Matahari

    Wujud Kepedulian, Babinsa Serda Hendrik Jemur Padi di Tengah Terik Matahari

    • calendar_month Minggu, 28 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    NTT- Sumba Timur. Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu, Kodim 1601/Sumba Timur, Serda Hendrik Hati Waluandja turun langsung ke sawah membantu para petani di Desa Hadakamali dalam kegiatan penjemuran padi hasil panen di Desa Hadakamali,Kecamatan Wulla Waijelu,Kabupaten Sumba Timur.Minggu (28/09/2025). Kegiatan ini merupakan bagian dari upaya Babinsa untuk selalu hadir dan membantu masyarakat, khususnya petani, dalam meningkatkan […]

  • Peringatan HUT ke-43 SMPN 2 Busungbiu Meriah, Babinsa Sampaikan Penekanan Ketertiban dan Semangat Belajar

    Peringatan HUT ke-43 SMPN 2 Busungbiu Meriah, Babinsa Sampaikan Penekanan Ketertiban dan Semangat Belajar

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Busungbiu,Buleleng, 11 Oktober 2025 – Babinsa Dapdap Putih, Koptu I Kadek Darma Utama, bersama dengan Bhabinkamtibmas, Bripka Dewa Pt Junaedi, menghadiri undangan kegiatan peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) SMPN 2 Busungbiu yang ke-43. Acara berlangsung meriah pada hari Sabtu, 11 Oktober 2025, pukul 09.00 WITA, bertempat di aula sekolah, Desa Dapdap Putih, Kecamatan Busungbiu, Kabupaten […]

  • Personel Polsek Klungkung Amankan Peringatan Isra Mi’raj di Masjid Al Hikmah.

    Personel Polsek Klungkung Amankan Peringatan Isra Mi’raj di Masjid Al Hikmah.

    • calendar_month 15 jam yang lalu
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Personel Polsek Klungkung melaksanakan pengamanan kegiatan Peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang berlangsung di Masjid Al Hikmah, Kampung Lebah, Kabupaten Klungkung, (15/1). Kegiatan peringatan Isra Mi’raj tersebut diisi dengan ceramah agama yang disampaikan oleh Ustadz Dr. Fauzi Basulthonah, Lc., M.A., dengan tema “Hikmah Peristiwa Isra’ dan Mi’raj Nabi Muhammad SAW”. Kegiatan […]

  • Koramil 1630-03/Macang Pacar Kawal Penyaluran BLT agar Tepat Sasaran dan Berjalan Tertib

    Koramil 1630-03/Macang Pacar Kawal Penyaluran BLT agar Tepat Sasaran dan Berjalan Tertib

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Macang Pacar, Bertempat di Kantor Desa Saraenaru, Kecamatan Macang Pacar, Kabupaten Manggarai Barat, pada hari Sabtu, 8 November 2025, Babinsa Koramil 1630-03/Macang Pacar, Sertu Khaerudin, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa untuk Triwulan III dan IV Tahun Anggaran 2025. Kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Pemerintah Desa Saraenaru sebagai bentuk realisasi program pemerintah pusat […]

expand_less