Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri Dukung Pembangunan di Desa Balauring

Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri Dukung Pembangunan di Desa Balauring

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • visibility 50
  • comment 0 komentar

Lembata – Babinsa Koramil 1624-04/Omesuri, Serda Salahuddin dan Serda Julkiflin, melaksanakan monitoring wilayah sekaligus bergabung bersama warga Desa Balauring, Kecamatan Omesuri, Kabupaten Lembata, dalam kegiatan kerja bakti pengecoran rumah warga. Sabtu, 9 Agustus 2025.

Kegiatan ini menjadi wujud nyata dukungan Babinsa terhadap upaya pembangunan di wilayah binaan, baik pembangunan fisik maupun semangat kebersamaan.

Kehadiran Babinsa tidak hanya membantu secara langsung di lapangan, tetapi juga mendorong warga untuk menjaga budaya gotong royong dan saling membantu demi kemajuan desa.

Melalui peran aktif seperti ini, Babinsa menunjukkan komitmen TNI untuk selalu hadir bersama masyarakat, mendukung setiap kegiatan yang membawa kemajuan dan kesejahteraan bersama.
(Pendim 1624)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Dandim 1626/Bangli Tekankan Profesionalisme Prajurit dalam Upacara 17-an

    Dandim 1626/Bangli Tekankan Profesionalisme Prajurit dalam Upacara 17-an

    • calendar_month Senin, 17 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli — Komando Distrik Militer (Kodim) 1626/Bangli melaksanakan Upacara Bendera 17-an, bertempat di Lapangan Makodim 1626/Bangli. Upacara yang berlangsung pukul 07.00–07.40 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Dandim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama sebagai Inspektur Upacara. Senin (17/11/2025)   Upacara rutin bulanan ini menjadi sarana penting untuk memperkuat disiplin, nasionalisme, sekaligus penyampaian arahan […]

  • Lancarkan Giat Masyarakat Bhabin Lukluk Lakukan Pengamanan Bersinergi Dengan Pecalang

    Lancarkan Giat Masyarakat Bhabin Lukluk Lakukan Pengamanan Bersinergi Dengan Pecalang

    • calendar_month Selasa, 25 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mengwi – Dalam upaya menjaga keamanan dan kelancaran kegiatan adat dan agama di wilayah Kelurahan Lukluk, Kecamatan Mengwi, Kabupaten Badung. Bhabinkamtibmas Kwlurahan Lukluk Aipda I Ketut Sudirta melaksanakan pengamanan dengan bersinergi bersama Pecalang setempat, Senin malam (24/11/2025) Kegiatan pengamanan ini dilakukan sebagai bentuk hadirnya Polri di tengah masyarakat, khususnya dalam mendukung kegiatan adat dan keagamaan agar […]

  • Serka Amril Dorong Kepedulian Lingkungan Lewat Kerja Bakti di Warukali

    Serka Amril Dorong Kepedulian Lingkungan Lewat Kerja Bakti di Warukali

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    DOMPU, NTB — Kegiatan teritorial Koramil 1614-01/Dompu terus menunjukkan komitmennya dalam mempererat hubungan dengan masyarakat. Pada Jumat, 12 Desember 2025, Babinsa Kelurahan Kandai Satu, Serka Amril, melaksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama para petani warga binaan di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Warukali, Kelurahan Kandai Satu. Dalam kesempatan tersebut, Serka Amril berdialog langsung dengan warga untuk mengetahui […]

  • Kegiatan Pamwil dan Komsos Babinsa, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Nida

    Kegiatan Pamwil dan Komsos Babinsa, Wujud Nyata Kemanunggalan TNI-Rakyat di Desa Nida

    • calendar_month Sabtu, 6 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah Binaan (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama masyarakat di Desa Nida, Kecamatan Kotabaru, Kabupaten Ende. Kegiatan berlangsung sejak pukul 09.01 Wita hingga selesai dan berjalan lancar, tertib, dan aman. Kegiatan ini diikuti oleh Babinsa Sertu Clementina P. Da Silva dan seluruh warga Desa Nida. Dalam kesempatan […]

  • Babinsa Wolowaru Aktif Pantau Keamanan dan Dorong Kesadaran Kebersihan Masyarakat Wolojita

    Babinsa Wolowaru Aktif Pantau Keamanan dan Dorong Kesadaran Kebersihan Masyarakat Wolojita

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka mempererat hubungan dengan masyarakat serta memantau situasi keamanan di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Umar, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bertempat di kantor Lurah Wolojita, Kelurahan Wolojita, Kecamatan Wolojita, Kabupaten Ende, pada Sabtu (1/11/2025) pukul 08.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk menciptakan situasi wilayah yang […]

  • Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Laksanakan Sambang DDS, Ingatkan Warga Soal Bahaya Judi Online, Pinjaman Online Ilegal, dan Waspada Kebakaran

    Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Laksanakan Sambang DDS, Ingatkan Warga Soal Bahaya Judi Online, Pinjaman Online Ilegal, dan Waspada Kebakaran

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 40
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud, Sebagai bentuk kepedulian terhadap keamanan dan kenyamanan masyarakat, Bhabinkamtibmas Desa Singakerta, Aiptu I Made Widastra melaksanakan kegiatan sambang DDS (Door to Door System) di wilayah Banjar Katik Lantang, Desa Singakerta. Minggu (27/07/2025). Dalam kegiatan tersebut, Aiptu I Made Widastra berdialog langsung dengan warga setempat, untuk menyampaikan pesan-pesan […]

expand_less