Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Komsos dan Pamwil Babinsa Kodim 1602/Ende Berjalan Lancar di Desa Woloaro

Komsos dan Pamwil Babinsa Kodim 1602/Ende Berjalan Lancar di Desa Woloaro

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
  • visibility 36
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Muhamad Safari, melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Woloaro, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende.

Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 Wita ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat setempat. Babinsa menghimbau masyarakat untuk menjaga kebersihan lingkungan guna mendukung kesehatan bersama. Selain itu, kehadiran Babinsa di tengah-tengah masyarakat memberikan rasa aman dan meningkatkan simpati masyarakat terhadap TNI.

Selama kegiatan berlangsung hingga pukul 09.30 Wita, situasi berjalan aman dan lancar dengan cuaca cerah. Masyarakat Desa Woloaro menyambut baik kehadiran Babinsa yang aktif dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah binaannya.

Kegiatan Monitoring, Komsos, dan Pamwil merupakan tugas pokok Satkowil TNI AD sebagai garda terdepan dalam membina keamanan wilayah dan menjalin kemanunggalan TNI dengan rakyat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Saat TNI dan Masyarakat Bergandeng Tangan: 1.000 Pohon Tumbuh dari Kebersamaan di Dorebara

    Saat TNI dan Masyarakat Bergandeng Tangan: 1.000 Pohon Tumbuh dari Kebersamaan di Dorebara

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — 28 November 2025. Gerakan penghijauan di Desa Dorebara berlangsung meriah melalui aksi Gerakan Dompu Hijau: 1.000 Pohon untuk Dompu Lestari. Kegiatan yang dipimpin langsung Bupati Dompu, Bambang Firdaus, SE, ini menghadirkan Dandim 1614/Dompu, Letkol Czi Janu Hendarto, SE, yang menjadi pusat perhatian berkat peran aktifnya dalam aksi penanaman pohon tersebut. Acara ini […]

  • Kapolres Bangli Hadiri Bakti Sosial untuk Anak Yatim dan Disabilitas dalam Rangka Peringatan HUT RI, HUT TNI, HUT LANTAS BHAYANGKARA dan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Kapolres Bangli Hadiri Bakti Sosial untuk Anak Yatim dan Disabilitas dalam Rangka Peringatan HUT RI, HUT TNI, HUT LANTAS BHAYANGKARA dan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli, 25 September 2025 – Kapolres Bangli, AKBP James I. S Rajagukguk, S.I.K., M.H., yang diwakili oleh Kasi Humas Polres Bangli, Iptu I Kt Gede Ratwijaya, menghadiri kegiatan bakti sosial untuk anak yatim dan disabilitas yang diselenggarakan oleh Forum Wartawan Dewata di Break Shot Bali. Kegiatan ini digelar dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) […]

  • Babinsa dan Karang Taruna Sorisakolo Kompak Lakukan Ronda Malam Ciptakan Desa Aman

    Babinsa dan Karang Taruna Sorisakolo Kompak Lakukan Ronda Malam Ciptakan Desa Aman

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Dompu, NTB — Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu, Serma Arif Rahman, bersama anggota Karang Taruna Desa Sorisakolo, melaksanakan kegiatan ronda malam dan kongkow bersama warga di Dusun Maulana Utara, Kamis (13/11/2025) pukul 20.45 Wita. Kegiatan tersebut bertujuan mempererat hubungan antara Babinsa dengan masyarakat sekaligus menjaga keamanan lingkungan di malam hari. Dalam kesempatan itu, Serma Arif […]

  • Cegah Kriminalitas, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam di Titik Vital

    Cegah Kriminalitas, Polsek Selemadeg Gencarkan Patroli Malam di Titik Vital

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg kembali menggelar patroli malam dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas). Kegiatan yang dimulai Selasa (16/9/2025) pukul 21.30 hingga 23.30 Wita ini bertujuan menciptakan situasi yang aman dan nyaman bagi warga. Patroli dipimpin Pawas Aiptu Agus Purwanto, S.H. bersama empat personel gabungan piket fungsi. Dengan menggunakan mobil patroli Samapta […]

  • Babinsa Koramil 1618-06/Bian Beri Motivasi Petani Desa Kaubele

    Babinsa Koramil 1618-06/Bian Beri Motivasi Petani Desa Kaubele

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin, 27 Oktober 2025., Dalam upaya memperkuat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Koramil 1618-06/Bian, Sertu Cosme Corterel, melaksanakan pendampingan kepada para petani di Desa Kaubele, Kecamatan Biboki Moenleu, Kabupaten Timor Tengah Utara. Kegiatan ini dilaksanakan di area persawahan desa setempat, di mana para petani tengah akan melakukan proses penjemuran. Di tengah suasana kerja yang […]

  • ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Dorong Kelancaran Peringatan Isra Mi’raj di Lenangguar

    ‎Babinsa Koramil 1607-03/Ropang Dorong Kelancaran Peringatan Isra Mi’raj di Lenangguar

    • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    ‎ ‎Lenangguar, Sumbawa — Babinsa Desa Lenangguar Koramil 1607-03/Ropang, Sertu Burhanudin, menghadiri rapat musyawarah penetapan agenda dan pembentukan panitia peringatan Isra Mi’raj Nabi Muhammad SAW yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Lenangguar, Kecamatan Lenangguar, Selasa (13/01/2025). ‎ ‎Kegiatan musyawarah tersebut diikuti oleh seluruh kepala dusun, ketua RT dan RW se-Desa Lenangguar, serta unsur tokoh agama […]

expand_less