Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Praka Jusman Ajak Warga Gunakan BLT Secara Bijak di Desa Nakambara

Babinsa Praka Jusman Ajak Warga Gunakan BLT Secara Bijak di Desa Nakambara

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
  • visibility 37
  • comment 0 komentar

Ende, Wolowaru — Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Praka Jusman, menghadiri kegiatan penyaluran Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa periode Januari hingga Juni Tahun Anggaran 2025 yang dilaksanakan di Desa Nakambara, Kecamatan Wolowaru, Kabupaten Ende, pada hari Selasa (15/07/2025).

Penyaluran BLT ini menyasar 30 Kepala Keluarga (KK) penerima manfaat. Masing-masing keluarga menerima bantuan sebesar Rp300.000 per bulan, sehingga total bantuan yang diterima selama enam bulan adalah Rp1.800.000 per KK. Adapun total keseluruhan dana yang disalurkan dalam kegiatan ini mencapai Rp54.000.000.

Kegiatan ini dihadiri oleh sejumlah pejabat dan unsur terkait, di antaranya, Kasi Pol PP Kecamatan Wolowaru (mewakili Camat), Kepala Desa Nakambara, Bapak Subroto N. Mesu, Ketua BPD Desa Nakambara, Babinsa Praka Jusman (mewakili Danramil 1602-02/Wolowaru), Bhabinkamtibmas Bripka Stevantryson Misa B. Tany, S.H. (mewakili Kapolsek Wolowaru), Staf Pemerintah Desa Nakambara, Masyarakat penerima manfaat BLT

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa menyampaikan dukungan terhadap program pemerintah dalam pemulihan ekonomi masyarakat desa, serta menghimbau warga agar menggunakan bantuan dengan bijak sesuai kebutuhan pokok keluarga.

“Kami TNI selalu siap mendukung program-program pemerintah desa dalam upaya meningkatkan kesejahteraan masyarakat. Semoga bantuan ini dapat meringankan beban ekonomi warga,” ungkap Praka Jusman di sela-sela kegiatan.

Kegiatan penyaluran BLT berlangsung dalam keadaan tertib, aman, dan lancar, serta mendapat apresiasi dari masyarakat yang hadir.

Penulis : Pendim1602ende

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Mantun Sukseskan Distribusi Bantuan Pangan 2025

    Sinergi Babinsa dan Pemerintah Desa Mantun Sukseskan Distribusi Bantuan Pangan 2025

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memastikan penyaluran bantuan pangan berjalan aman, tepat sasaran, dan lancar, Babinsa Desa Mantun, Sertu Ahmad Yani dari Koramil 1628-02/Sekongkang melaksanakan pendampingan penyerahan bantuan beras dan minyak goreng kepada warga Desa Mantun, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Rabu (26/11/2025) pukul 09.00 Wita. Kegiatan penyaluran bantuan ini merupakan alokasi bulan […]

  • ‎Babinsa Aik Dewa Dorong Warga Laporkan Setiap Kejadian Menonjol di Lingkungan

    ‎Babinsa Aik Dewa Dorong Warga Laporkan Setiap Kejadian Menonjol di Lingkungan

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Desa Aik Dewa, Koramil 1615-07/Pringgasela, Serka Sahbudin melaksanakan kegiatan Patroli Kongkow-kongkow bertempat di wilayah Desa Aik Dewa, Kecamatan Pringgasela, Kabupaten Lombok Timur. Rabu(22/10/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai bentuk pendekatan Babinsa kepada masyarakat untuk memperkuat komunikasi dan kebersamaan dalam menjaga keamanan lingkungan. […]

  • Sat Polairud Polres Karangasem Amankan Aktivitas Penyeberangan di Dermaga Rakyat Padangbai, 12 Fast Boat Layani Rute Wisata Laut

    Sat Polairud Polres Karangasem Amankan Aktivitas Penyeberangan di Dermaga Rakyat Padangbai, 12 Fast Boat Layani Rute Wisata Laut

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Karangasem – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) di kawasan pelabuhan, Sat Polairud Polres Karangasem kembali melaksanakan pengamanan dan pengawasan aktivitas masyarakat serta wisatawan di Dermaga Rakyat Padangbai. Kegiatan ini berlangsung pada Kamis, 16 Oktober 2025, sejak pukul 08.00 hingga 11.00 Wita dengan melibatkan personel Polairud Brigadir I Ketut Edi Sukawan. Pengawasan […]

  • Babinsa Dan Aparat Desa Kompak Salurkan Bantuan Sosial

    Babinsa Dan Aparat Desa Kompak Salurkan Bantuan Sosial

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    NTT-SABU RAIJUA, – Babinsa Desa Raekore, Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Sertu Erens Imanuel Biha bersama aparat Desa Raekore melaksanakan kegiatan penyaluran bantuan beras Cadangan Pangan Pemerintah (CPP) untuk bulan Juni–Juli Tahun Anggaran 2025. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Raekore, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua. Minggu (27/07/2025). Bantuan disalurkan kepada 273 Kepala Keluarga (KK), masing-masing […]

  • Sinergi untuk Generasi Emas: Wakil Bunda PAUD NTT Laksanakan Kunjungan di PAUD Lili

    Sinergi untuk Generasi Emas: Wakil Bunda PAUD NTT Laksanakan Kunjungan di PAUD Lili

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Wakil Bunda Pendidikan Anak Usia Dini (PAUD) Provinsi Nusa Tenggara Timur, Ny. Vera Christina Sirait Asadoma, BS.M.Sc, melaksanakan kunjungan kerja di PAUD Lili Asrama Ilegetang Kodim 1603/Sikka, Kabupaten Sikka, Kamis (20/11/2025).   Kegiatan ini menjadi wujud nyata kepedulian pemerintah provinsi dalam meningkatkan kualitas layanan PAUD serta memperkuat peran Posyandu KB Kes Terpadu dan lembaga […]

  • TMMD 125 Kodim 1607/Sumbawa Tuntaskan Pemasangan Pintu dan Jendela RTLH

    TMMD 125 Kodim 1607/Sumbawa Tuntaskan Pemasangan Pintu dan Jendela RTLH

    • calendar_month Minggu, 10 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa*, Minggu (10/8/2025) — Satgas TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 Kodim 1607/Sumbawa terus menuntaskan sasaran fisik programnya di wilayah Kecamatan Buer. Kali ini, personel Satgas bersama warga melaksanakan pemasangan pintu dan jendela pada Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik Bapak Samsul, warga Desa Kalabeso, Kecamatan Buer, Kabupaten Sumbawa. Pekerjaan ini merupakan bagian […]

expand_less