Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Panen Padi di Desa Samili, Kelompok Tani So Pambu Dapat Pendampingan dan Pengawalan Harga Gabah

Panen Padi di Desa Samili, Kelompok Tani So Pambu Dapat Pendampingan dan Pengawalan Harga Gabah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 35
  • comment 0 komentar

Bima._ Pada Kamis, 07 Agustus 2025, Kelompok Tani So Pambu melaksanakan panen padi di lahan yang mereka kelola di Desa Samili, Kecamatan Woha, Kabupaten Bima. Kegiatan panen ini langsung mendapat pendampingan dari Serka Ibrahim, Babinsa Desa Samili, yang aktif mendampingi proses pengawalan pembelian gabah oleh Bulog.

Kelompok tani mengajukan permohonan kepada Babinsa agar terus melakukan pengawalan dan koordinasi dengan Bulog guna memastikan harga pembelian gabah sesuai dengan harga yang telah ditetapkan, yakni sebesar Rp 6.500 per kilogram.

Adapun pihak-pihak yang hadir dalam kegiatan tersebut ada
Staf Gudang Bulog Kabupaten Bima, Babinsa Desa Samili, Ketua Kelompok Tani So Pambu beserta anggotanya, dan Bulog berhasil menyerap gabah sebanyak 7.785 kilogram langsung dari sawah petani.

Salah seorang petani mengungkapkan rasa bahagia atas pembelian gabah yang dilakukan dengan harga tinggi dan secara langsung di tempat panen. Hal ini sangat memudahkan sekaligus menguntungkan petani, yang sebelumnya seringkali harus menjual gabah ke tengkulak dengan harga lebih rendah dan harus mengantarkannya sendiri ke lokasi pembelian.

Sementara itu, Babinsa Desa Samili memastikan tidak ada permainan harga dalam proses pembelian ini. Gabah dibeli Bulog sesuai dengan harga yang telah ditetapkan, memberikan kepastian dan keuntungan bagi petani.

Kegiatan ini menjadi contoh baik sinergi antara petani, aparat desa, dan Bulog dalam mendukung kesejahteraan pertanian di Kabupaten Bima.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 1628-03/Seteluk Terus Perkuat Sinergi dengan Warga Melalui Komsos Rutin

    Koramil 1628-03/Seteluk Terus Perkuat Sinergi dengan Warga Melalui Komsos Rutin

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam upaya mempererat hubungan dengan masyarakat sekaligus menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Desa Seteluk Tengah, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga binaan pada Selasa (09/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan yang berlangsung di wilayah Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, tersebut bertujuan untuk memantau situasi terkini di lingkungan […]

  • Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Personel

    Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Disiplin dan Kesiapsiagaan Personel

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya meningkatkan kedisiplinan serta kesiapsiagaan seluruh personel, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Apel Jam Pimpinan pada Senin (13/10/2025) pukul 08.30 Wita di Lapangan Tathya Dharaka Polres Tabanan. Kegiatan rutin yang digelar setiap minggu ini dipimpin oleh Wakapolres Tabanan, KOMPOL I Gede Made Surya Atmaja Putra, S.Sos., M.H., […]

  • Doa Untuk Negeri, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan  Bersama

    Doa Untuk Negeri, Kodim Klungkung Gelar Persembahyangan Bersama

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Klungkung,- Untaian doa untuk keselamatan dan kedamaian bangsa mengalun di Pura Satya Mahottama Kodim 1610/Klungkung, Senin ( 01/09/25 ). Kegiatan yang dipimpin Pasipers Kodim 1610/Klungkung Kapten Inf Nyoman Wiryanatha tersebut digelar sebagai wujud kepedulian TNI AD, khususnya Kodim Klungkung untuk mendoakan bangsa Indonesia selalu dalam keadaan damai. Dalam keterangannya, Kapten Inf Nyoman Wiryanatha menyampaikan bahwa […]

  • Keamanan Wilayah Poto Tano Terjaga Berkat Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano

    Keamanan Wilayah Poto Tano Terjaga Berkat Patroli Malam Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — NTB, Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan wilayah, Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Sertu Jumadi, melaksanakan patroli malam di kawasan Kecamatan Poto Tano pada Senin (17/11/2025) sekitar pukul 21.00 Wita. Kegiatan patroli ini dilakukan untuk memastikan situasi wilayah tetap aman dan kondusif, sekaligus memberikan imbauan langsung kepada masyarakat agar selalu menjaga ketertiban lingkungan masing-masing. […]

  • ‎Patroli Malam Babinsa Sembalun Berjalan Aman dan Disambut Positif Warga

    ‎Patroli Malam Babinsa Sembalun Berjalan Aman dan Disambut Positif Warga

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    ‎Lombok Timur – Babinsa Koramil 1615-10/Sembalun, Serda Pendi Pradana, melaksanakan patroli malam di wilayah Desa Sembalun, Kecamatan Sembalun, Kabupaten Lombok Timur pada Senin (29/09/2025). ‎ ‎Kegiatan ini dilakukan sebagai upaya menjaga keamanan wilayah sekaligus memberikan pembinaan kepada para pemuda dan masyarakat terkait pentingnya menjaga kesehatan, kebersihan, dan kewaspadaan terhadap perubahan cuaca. ‎ ‎Dalam kesempatan tersebut, […]

  • Hari Raya Umanis Kuningan: Polres Bangli Kerahkan Personel Amankan Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    Hari Raya Umanis Kuningan: Polres Bangli Kerahkan Personel Amankan Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    • calendar_month Minggu, 30 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Bangli — Minggu, 30 November 2025, suasana Hari Raya Umanis Kuningan di kawasan Obyek Wisata Penelokan Kintamani tampak semakin semarak. Aktivitas wisatawan yang meningkat sejak pagi membuat wilayah ini semakin hidup. Untuk menjaga keamanan, kenyamanan, serta kelancaran aktivitas masyarakat dan pengunjung, Polres Bangli mengerahkan personel guna melaksanakan pengamanan dan pengaturan arus lalu lintas di kawasan […]

expand_less