Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pelatih Paskibra Koramil Sape Apresiasi Keseriusan Peserta Latihan di Lapangan Semangka

Pelatih Paskibra Koramil Sape Apresiasi Keseriusan Peserta Latihan di Lapangan Semangka

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Bima._ Pada hari Kamis, 07 Agustus 2024, tiga anggota Koramil 1608-03/Sape yang dipimpin oleh Dpp Serma Binhamtoro berhasil melaksanakan pembinaan latihan Paskibra Tingkat Kecamatan Sape dengan sukses. Kegiatan yang berlangsung di Lapangan Semangka, Kecamatan Sape, Kabupaten Bima ini berjalan dengan tertib, lancar, dan aman, mendapat apresiasi dari masyarakat setempat.

Bertepatan dengan itu juga, anggota Pos Ramil Lambu Koramil 1608-03/Sape yang dipimpin oleh Dpp Serka Jamaluddin mengadakan pembinaan latihan Paskibra Tingkat Kecamatan Lambu. Kegiatan berlangsung di Lapangan Temba Romba, Desa Rato, Kecamatan Lambu, Kab. Bima.

“Kami sangat bangga dengan semangat dan disiplin para peserta latihan Paskibra di Kecamatan Sape. Pembinaan ini bertujuan menumbuhkan karakter kedisiplinan dan nasionalisme di generasi muda, dan kami pastikan proses latihan berlangsung dengan aman dan efektif.”ujar Serma binhamtoro

“Latihan Paskibra yang kami lakukan di Kecamatan Lambu berjalan dengan sangat baik. Komitmen para anggota dan peserta sangat tinggi, sehingga target pembinaan dan pembentukan karakter kepemimpinan dapat tercapai dengan maksimal. Kami berharap kegiatan ini bisa menjadi contoh bagi wilayah lain di Kabupaten Bima.”imbuh pelatih Serka Jamaludin.

Kegiatan latihan Paskibra ini menjadi bukti nyata sinergi antara Koramil dan masyarakat dalam membina generasi muda menuju masa depan yang lebih baik dan berwawasan kebangsaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Di Br. Dinas Jungutan , Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem

    Minggu Kasih Kapolsek Bebandem Di Br. Dinas Jungutan , Desa Jungutan, Kecamatan Bebandem

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Pada hari Minggu, 27 Juli 2025 pukul 08.30 wita telah dilaksanakan kegiatan Minggu Kasih oleh Kapolsek Bebandem AKP I Gede Murdana, S.H. dengan warga Griya Tengah Br.Dinas Jungutan, Desa Jungutan, Kec. Bebandem. Tampak Hadir Kapolsek Bebandem AKP I GEDE MURDANA, S.H., Tokoh Agama Ida Pedande Gede Pinatih., Anggota Polsek Bebandem., Warga Br.Dinas Jungutan, Desa Jungutan, […]

  • Paskibra Kecamatan Bikomi Tengah Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turut Kawal

    Paskibra Kecamatan Bikomi Tengah Jalani Pemeriksaan Kesehatan, Babinsa Koramil 1618-01/Miotim Turut Kawal

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 30 Juli 2025, Menunjukkan yang terbaik, tanggung jawab Babinsa bukan hanya membina, tapi memastikan setiap calon Paskibra dipilih dengan hati nurani, dan disiapkan secara fisik dan mental. Kesehatan adalah fondasi utama untuk melangkah menuju tugas mulia, Bertempat di Puskesmas Nimasi dan Kantor Kecamatan Bikomi Tengah, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU), Babinsa Koramil 1618-01/Miotim, […]

  • Cinta Tanah Air Dimulai dari Senyum Anak Sekolah, Pos Salore Berbagi Bubur Kacang Ijo di SDN 1 Salore

    Cinta Tanah Air Dimulai dari Senyum Anak Sekolah, Pos Salore Berbagi Bubur Kacang Ijo di SDN 1 Salore

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Belu, – Dalam upaya menumbuhkan semangat kebersamaan dan kepedulian terhadap generasi muda di wilayah perbatasan, Pos Salore Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pemberian bubur kacang ijo gratis kepada para pelajar SDN 1 Salore, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, Nusa Tenggara Timur. Kegiatan ini dipimpin langsung oleh Danpos Salore, Lettu Arm […]

  • ‎TNI dan Masyarakat Aikmel Kompak Atasi Kerusakan Pipa Akibat Banjir

    ‎TNI dan Masyarakat Aikmel Kompak Atasi Kerusakan Pipa Akibat Banjir

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    SERIRIT —Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1609/Buleleng menggelar kegiatan Bhakti Sosial Gerakan Pangan Murah yang dipusatkan di Banjar Dinas Sorga Mekar, Desa Lokapaksa, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng pada Kamis (18/9/2025). Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan masyarakat, khususnya dalam meringankan beban ekonomi warga melalui penyediaan […]

  • TNI Bersama Sekolah Sukseskan Makan Bergizi Gratis di Kecamatan Seteluk

    TNI Bersama Sekolah Sukseskan Makan Bergizi Gratis di Kecamatan Seteluk

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Upaya meningkatkan kesehatan dan pemenuhan gizi bagi peserta didik terus dilakukan melalui Program Makan Bergizi Gratis (MBG). Anggota Koramil 1628-03/Seteluk, Babinsa Desa Lamusung Serda Lalu Rupawan melaksanakan pendampingan pelaksanaan program tersebut di SD Negeri Lamusung, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat. Rabu (10/12/2025). Dalam kegiatan ini, Babinsa memastikan proses penyaluran makanan berjalan […]

  • TNI AD Beri Penghormatan Terakhir, Dandim 1626/Bangli Pimpin Perabuan Pratu I Made Yudha Wirathama

    TNI AD Beri Penghormatan Terakhir, Dandim 1626/Bangli Pimpin Perabuan Pratu I Made Yudha Wirathama

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bangli – Komandan Kodim 1626/Bangli, Letkol Arm I Gede Arya Girinatha Utama, bertindak selaku Inspektur Upacara dalam prosesi persemayaman dan perabuan jenazah Almarhum Pratu I Made Yudha Wirathama, anggota Kidemlat Rindam I/Bukit Barisan yang meninggal dunia karena sakit. Minggu (14/9/2025) di Banjar Bangbang, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli. Upacara diikuti oleh prajurit dan PNS Kodim 1626/Bangli, […]

expand_less