Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Penanaman 350 Pohon Mahoni di Desa Kananga Memperingati HUT RI ke-80

Penanaman 350 Pohon Mahoni di Desa Kananga Memperingati HUT RI ke-80

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Bolo,Bima._ Kamis, 7 Agustus 2025, Desa Kananga, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima, menjadi saksi kegiatan penanaman pohon dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun Republik Indonesia yang ke-80. Acara yang dipimpin oleh Danramil 1608-02/Bolo, Lettu Inf Mustamin Hidayat S.sos, ini dihadiri oleh Kapolsek Bolo AKP Nurdin, Kepala Desa Kananga Firdaus S.Pd, siswa SDN No 5 Sila, serta tokoh masyarakat setempat.

Sebanyak 350 pohon mahoni ditanam secara simbolis oleh para pejabat dan tamu undangan sebagai wujud komitmen menjaga kelestarian lingkungan dan memperkuat semangat kebersamaan warga Desa Kananga.

Dalam apel pelaksanaan, Danramil Mustamin Hidayat menyampaikan harapannya agar kepala desa dan seluruh masyarakat yang memiliki lahan di sekitar lokasi penanaman dapat menjaga dan merawat pohon-pohon yang baru ditanam, apalagi memasuki musim kemarau. “Program penanaman pohon mahoni ini adalah bagian dari program Komando Atas. Kita berharap pohon-pohon ini tumbuh dengan baik sebagai bagian dari upaya menjaga lingkungan hidup dan memberikan manfaat jangka panjang,” ujar Danramil.

“Kami sebagai aparat keamanan juga berharap sinergi yang telah terjalin dapat terus terjaga, sehingga kegiatan pelestarian lingkungan ini tidak hanya berhenti pada penanaman saja, tetapi juga perawatannya berjalan dengan baik,” tambah beliau.

Kegiatan berjalan dengan aman, tertib, dan lancar, ditandai dengan antusiasme warga dan pejabat setempat yang berpartisipasi langsung menanam pohon mahoni sebagai simbol cinta tanah air dan dukungan terhadap program penghijauan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Apresiasi Babinsa: Kegiatan Perbaikan Rumah di Pana Jadi Contoh Sinergi TNI–Rakyat

    Danramil Apresiasi Babinsa: Kegiatan Perbaikan Rumah di Pana Jadi Contoh Sinergi TNI–Rakyat

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Kolbano – Wujud nyata kepedulian terhadap warga binaan kembali ditunjukkan Babinsa Koramil 1621-02/Amanuban Tengah, Serma OKRI, melalui kegiatan gotong royong membantu perbaikan rumah milik Mama Sarci Teflopo di RT 07/RW 04, Dusun 2 Desa Pana, Kecamatan Kolbano, Jumat (28/11/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini melibatkan Serma OKRI bersama masyarakat setempat. Mereka bersama-sama melakukan pengerjaan perbaikan rumah […]

  • Koramil 1609-05/Sukasada Bersama Warga Lumbanan Gotong Royong Perbaiki Jalan Lingkungan

    Koramil 1609-05/Sukasada Bersama Warga Lumbanan Gotong Royong Perbaiki Jalan Lingkungan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Sukasada, 28 Desember 2025– Sebagai wujud kepedulian terhadap keselamatan dan kenyamanan masyarakat serta upaya mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Koramil 1609-05/Sukasada melaksanakan kegiatan gotong royong perbaikan jalan lingkungan bersama warga Lingkungan Lumbanan, Kelurahan Sukasada, Kecamatan Sukasada, Kabupaten Buleleng, Minggu (28/12/2025). Kegiatan gotong royong dimulai pada pukul 07.00 Wita dan dipimpin langsung oleh Danramil 1609-05/Sukasada Kapten […]

  • Sinergi TNI dan Pemda: Kodim 1613 dan Pemkab Sumba Tengah Bahas Pembangunan Satuan Baru

    Sinergi TNI dan Pemda: Kodim 1613 dan Pemkab Sumba Tengah Bahas Pembangunan Satuan Baru

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    SUMBA TENGAH – Komandan Kodim 1613/Sumba Barat Letkol Inf Ignasius Hali Sogen, S.E., M.Han., bersama Wakil Bupati Sumba Tengah Marthinus Umbu Djoka, S.Hut., M.Si., mengikuti video conference (vidcon) bersama Pangdam IX/Udayana Mayjen TNI Piek Budyakto, bertempat di Kantor Bupati Sumba Tengah, Kamis (17/7/2025). Kegiatan ini digelar dalam rangka membahas rencana pembangunan satuan baru TNI AD […]

  • Kapolsek Manggis Gelar Minggu Kasih Di  Desa Sengkidu Guna Tampung Aspirasi Masyarakat

    Kapolsek Manggis Gelar Minggu Kasih Di Desa Sengkidu Guna Tampung Aspirasi Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 20 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Manggis Manggis – Dalam upaya untuk mendengar langsung keluhan dari masyarakat, Kapolsek Manggis Kompol Made Suadnyana S.Sos turun langsung kelapangan menemui tokoh masyarakat dalam kegiatan Minggu Kasih di Desa Sengkidu, Kecamatan Manggis, Kabupaten Karangasem, Minggu (21/9/2025). Saat bertemu dengan tokoh masyarakat Desa Sengkidu, Kapolsek Manggis didampingi oleh Panit […]

  • Sinergitas TNI–Polri, Makodim 1627/Rote Ndao Gelar Patroli Wilayah

    Sinergitas TNI–Polri, Makodim 1627/Rote Ndao Gelar Patroli Wilayah

    • calendar_month Kamis, 4 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Rote Ndao, 03 September 2025 – Anggota Makodim 1627/Rote Ndao melaksanakan kegiatan patroli, pengamanan sektor, dan koordinasi dalam rangka mitigasi potensi kerawanan di wilayah Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan yang berlangsung pada Rabu sore pukul 17.00 WITA ini dipimpin oleh Serda Midun Zacharias bersama tujuh anggota lainnya. Dalam pelaksanaan patroli tersebut, sasaran utama yang menjadi fokus […]

  • Unit Pam Obvit Sat Samapta Polres Karangasem Laksanakan Patroli di Depo Pertamina IT Manggis

    Unit Pam Obvit Sat Samapta Polres Karangasem Laksanakan Patroli di Depo Pertamina IT Manggis

    • calendar_month Rabu, 26 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

      Karangasem, 26 November 2025 – Unit Pengamanan Objek Vital (Pam Obvit) dari Satuan Samapta Polres Karangasem melaksanakan patroli rutin di Depo Pertamina Integrated Terminal (IT) Manggis untuk memastikan keamanan fasilitas strategis tersebut. Kegiatan patroli ini bertujuan untuk menjaga stabilitas keamanan di salah satu objek vital nasional yang memiliki peran penting dalam distribusi bahan bakar […]

expand_less