Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Patroli Malam Unit Samapta Polsek Kuta Utara Cegah Potensi Kriminalitas Di Jalan Berawa

Patroli Malam Unit Samapta Polsek Kuta Utara Cegah Potensi Kriminalitas Di Jalan Berawa

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
  • visibility 22
  • comment 0 komentar

Kuta Utara – Polsek Kuta Utara terus berkomitmen dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di wilayahnya dengan mengedepankan kegiatan patroli malam hari menyasar kawasan wisata di jalan Berawa Desa Tibubeneng, Kecamatan Kuta Utara, Kabupaten Badung, Rabu (6/8/2025) pukul 23.30 wita

Kegiatan ini dipimpin Panit 3 Samapta Ipda Bagus Made Kobarawan bersama 2 personel Samapta menggunakan kendaraan dinas kijang 940 Kuta Utara.

Saat di konfirmasi Kanit Samapta Polsek Kuta Utara Iptu Gede Wirata mengatakan bahwa Blue Light Patrol malam hari lebih memprioritaskan jalur dan kawasan wisata bertujuan untuk mencegah potensi kriminalitas dan memberikan rasa aman dan nyaman terhadap aktifitas pengunjung.

“Saat patroli di jalan Berawa Personel Kami mengimbau masyarakat atau pengunjung untuk berpartisipasi dalam menjaga keamanan dan ketertiban dimasyarakat”, ucapnya.

“Jangan minum-minuman keras yang berlebihan karena nantinya bisa menimbulkan salah paham dan terjadi hal hal yang tidak dinginkan,” Imbaunya.

Di tempat terpisah Kapolsek Kuta Utara Kompol I Katut Agus Pasek Sudina S.I.K.,M.H mengatakan kegiatan Blue Light Patrol merupakan upaya Polri khususnya Polsek Kuta Utara memberikan rasa aman dan nyaman kepada masyarakat serta pencegahan terhadap kriminalitas guna mewujudkan kamtibmas di daerah hukum Polsek Kuta Utara yang aman dan kondusif.

“Hal ini Kami lakukan secara rutin baik siang maupun malam hari sehingga tercipta rasa aman dan nyaman dalam setiap aktifitas yang dilakukan oleh masyarakat,” Tutup Kapolsek Kompol Agus Pasek Sudina

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Galungan di Singaraja Berjalan Lancar, Babinsa Serka Josef Taihuttu Terdepan Jaga Ketertiban Umat

    Galungan di Singaraja Berjalan Lancar, Babinsa Serka Josef Taihuttu Terdepan Jaga Ketertiban Umat

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Singaraja, 19 November 2025 — Suasana khidmat menyelimuti Pura Agung Jagatnatha Singaraja saat umat Hindu melaksanakan persembahyangan Hari Raya Galungan pada Rabu (19/11). Babinsa Kelurahan Banjar Bali Serka Josef Taihuttu bersama Bhabinkamtibmas dan Pecalang bersinergi menjaga keamanan dan ketertiban jalannya rangkaian upacara suci tersebut, yang dipimpin oleh Jero Mangku Gede Wayan Suyasa.   Hari Raya […]

  • Dukung Kelancaran Pembangunan, Babinsa Awasi Pendistribusian Material KDKMP di Lobalain

    Dukung Kelancaran Pembangunan, Babinsa Awasi Pendistribusian Material KDKMP di Lobalain

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka melaksanakan tugas pembinaan teritorial serta menjaga kondusivitas wilayah binaan, Babinsa Koramil jajaran Kodim 1627/Rote Ndao terus aktif melakukan monitoring berbagai kegiatan pembangunan di wilayah. Salah satu kegiatan tersebut dilaksanakan oleh Babinsa Serka David Bullen yang melakukan pemantauan pendistribusian material dan proses pembuatan fondasi KDKMP di Kelurahan Mokdale. Kegiatan monitoring ini […]

  • Gerakan Pangan Murah Kodim 1630/Manggarai Barat: Solusi Cerdas di Tengah Tantangan Ekonomi

    Gerakan Pangan Murah Kodim 1630/Manggarai Barat: Solusi Cerdas di Tengah Tantangan Ekonomi

    • calendar_month Sabtu, 4 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Labuan Bajo, 3 Oktober 2025 — Peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 TNI di Manggarai Barat dimeriahkan dengan aksi nyata yang langsung menyentuh dapur rakyat. Kodim 1630/Manggarai Barat sukses menggelar Gerakan Pangan Murah (GPM) di Jalan Sernaru, depan Kantor Kelurahan Wae Kelambu, sebagai wujud konkret kemanunggalan TNI dan masyarakat. Dipimpin oleh Danramil 1612-02/Komodo, Lettu Inf I […]

  • Blue Light Patrol Gabungan Polres Tabanan Sisir Perumahan di Tengah Malam, Antisipasi Kejahatan 3C

    Blue Light Patrol Gabungan Polres Tabanan Sisir Perumahan di Tengah Malam, Antisipasi Kejahatan 3C

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan. – Humas Tabanan. Dalam upaya menjaga situasi kamtibmas tetap kondusif di malam hari, Polres Tabanan kembali menggelar Blue Light Patrol pada Senin dini hari, 14 Juli 2025. Kegiatan patroli gabungan ini dimulai pukul 01.00 WITA hingga 03.00 WITA dan dipimpin langsung oleh Perwira Pengawas (Pawas) Polres Tabanan AKP I Gusti […]

  • Babinsa Desa Nowa Perkuat Sinergitas Antarinstansi dalam Panen Raya Ketahanan Pangan

    Babinsa Desa Nowa Perkuat Sinergitas Antarinstansi dalam Panen Raya Ketahanan Pangan

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Dompu,NTB – Babinsa Desa Nowa, Koramil jajaran Kodam IX/Udayana, Sertu Sudirman, menghadiri kegiatan Panen Raya Serentak Ketahanan Pangan Pemasyarakatan yang dilaksanakan pada Kamis, 15 Januari 2026. Kegiatan ini berlangsung di samping barat Lapas Dompu dan terhubung secara terpusat dari Lapas Kelas I Cirebon. Kehadiran Babinsa Desa Nowa dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI AD […]

  • Patroli Rutin Koramil 1628-03/Seteluk Ciptakan Lingkungan Malam yang Aman

    Patroli Rutin Koramil 1628-03/Seteluk Ciptakan Lingkungan Malam yang Aman

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Anggota Koramil 1628-03/Seteluk kembali menunjukkan komitmennya dalam menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat. Pada Rabu malam, (10/12/2025), pukul 21.10 WITA, Sertu Sayuti memimpin patroli di seputaran Kecamatan Seteluk. Patroli malam ini dilaksanakan untuk memastikan situasi tetap aman dan kondusif, khususnya di lingkungan masyarakat. Kegiatan berjalan lancar tanpa hambatan, menunjukkan kesiapsiagaan anggota Koramil […]

expand_less