Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Beri Kontribusi Amankan Upacara Keagamaan, Babinsa Banjarangkan Bersinergi Gelar pengamanan

Beri Kontribusi Amankan Upacara Keagamaan, Babinsa Banjarangkan Bersinergi Gelar pengamanan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
  • visibility 25
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Berbagai rangkaian upacara dalam rangka menyambut Karya Baligia Punggel Griya Telaga Banjarangkan mulai bergulir.

Pagi ini rangkaian upacara tersebut diawali dengan melaspas peyadnya, ngadegan pengrajeg karya, ngadegan guru dadi, ngadegan tapini, ngadegan rare angon dan naceb sunari, Rabu ( 06/08/25 ).

Kegiatan upacara itupun tak luput dari pengamanan dan pengawalan yang dilakukan Babinsa Banjarangkan Serma Asih bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang.

Kegiatan Karya Baligia Punggel Griya Telaga Banjarangkan ini akan berlangsung selama 14 hari dan puncak kegiatan dilaksanakan pada 24 Agustus 2025 yang akan di hadiri oleh para ida pedanda/Sulinggih,”kata Serma Asih.

Pagi ini dalam rangka mewujudkan keamanan, ketertiban dan kelancaran upacara ini, bersama Bhabinkamtibmas dan pecalang dirinya hadir melaksanakan pengawalan dan pengamanan,”ujarnya.

Ini sudah menjadi kewajiban kami sebagai aparat kewilayahan untuk berkontribusi dan memberikan manfaat bagi wilayah dan masyarakat,”tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Jelang Tahun Baru 2026, Personel Koramil 1618-01/Miotim dan Polres TTU Siaga Penuh di Pos Tulip

    Jelang Tahun Baru 2026, Personel Koramil 1618-01/Miotim dan Polres TTU Siaga Penuh di Pos Tulip

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT–Kefamenanu, Sabtu 27 Desember 2025, dalam rangka menyambut Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026, personel Koramil 1618-01/Miotim menunjukkan komitmennya dalam menjaga stabilitas keamanan wilayah. Serma Master Molo bersama Serda Krispianus Degha bersinergi dengan personel Polres TTU melaksanakan pengamanan terpadu di Pos Terpadu Tulip, Jalan Eltari, Kelurahan Benpasi, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten TTU. Pos Terpadu […]

  • Gelar Upacara Militer, Kodim Klungkung Beri Penghormatan Terakhir Bagi Almarhum  Serka I Ketut Mariata

    Gelar Upacara Militer, Kodim Klungkung Beri Penghormatan Terakhir Bagi Almarhum Serka I Ketut Mariata

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dentuman tembakan salvo terdengar di Krematorium Punduk Dawa Desa Pesinggahan Kecamatan Dawan Kabupaten Klungkung mengiringi penghormatan terakhir kepada almarhum Serka I Ketut Mariata Babinsa Ramil 2306/Mancak Kodim 0623/Cilegon yang diprosesi melalui upacara militer, Rabu ( 29/10/25 ). Upacara militer ini berjalan dengan khidmat dengan Inspektur Upacara Pjs Danramil 1610-03/Dawan Kapten Inf Ketut Joni yang […]

  • Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Pastikan Distribusi Bantuan Beras Berjalan Lancar di Batuan Kaler

    Sinergi TNI dan Desa, Babinsa Pastikan Distribusi Bantuan Beras Berjalan Lancar di Batuan Kaler

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Batuan, Selasa (15/7/2025) Demi kelancaran program pemerintah di bidang ketahanan pangan, Babinsa Desa Batuan Kaler, Koramil 1616-05/Sukawati, Serda I Wayan Puspa Diana, bersama staf Desa Batuan Kaler, melaksanakan pendampingan dan pengamanan kegiatan penyaluran beras bantuan dari Kementerian Sosial (Kemensos) untuk alokasi bulan Juni dan Juli 2025. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Batuan […]

  • Babinsa Turun Langsung, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Jaga Kondusifitas Ibadah Natal 2025

    Babinsa Turun Langsung, Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng Jaga Kondusifitas Ibadah Natal 2025

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    RUTENG, MANGGARAI – Perayaan Natal 2025 di Gereja Katedral Ruteng St. Yosef dan Assumpta, Jalan Pelita, Kelurahan Bangka Nekang, berlangsung dalam suasana yang penuh kedamaian dan kekhusyukan, Kamis (25/12/2025). Kondisi yang kondusif ini tidak lepas dari sinergi aparat keamanan, salah satunya kehadiran Babinsa Koramil 1612-01/Ruteng, Sertu Humaini, yang sigap mengawal jalannya ibadah. Sejak pagi hari, […]

  • Sinergi TNI dan Persit, Pengamanan serta Dukungan Logistik Proyek Garam Nasional Berjalan Optimal

    Sinergi TNI dan Persit, Pengamanan serta Dukungan Logistik Proyek Garam Nasional Berjalan Optimal

    • calendar_month Jumat, 5 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pembangunan kawasan Sentra Industri Garam Nasional (K-SIGN) di Kabupaten Rote Ndao terus mendapat perhatian dan pengamanan khusus dari TNI AD. Pada Jumat, 05 Desember 2025, Babinsa Koramil jajaran Kodim 1627/Rote Ndao, Sertu Andre T, melaksanakan tugas pengamanan langsung di lokasi proyek yang tersebar di beberapa titik wilayah kecamatan Rote Timur dan Landu […]

  • Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    Pengawasan dan Pembinaan Kawasan Tanpa Rokok di Karangasem Bali

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Karangasem-Amlapura, 29 Juli 2025 – Satuan Reskrim Polres Karangasem melaksanakan operasi pengawasan dan pembinaan (korwas) Kawasan Tanpa Rokok (KTR) di sejumlah titik, termasuk warung-warung tradisional di wilayah Amlapura. Kegiatan ini bertujuan memastikan kepatuhan terhadap Peraturan Daerah Nomor 2 Tahun 2020 tentang KTR. Tim gabungan yang terdiri dari Sat Reskrim Polres Karangasem dan Sat PolPP Kabupaten […]

expand_less