Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi dan Himbau Keselamatan Tukang Bangunan

Wujud Kepedulian TNI, Babinsa Dampingi dan Himbau Keselamatan Tukang Bangunan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 6 Agt 2025
  • visibility 26
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Bentuk kepedulian terhadap warga binaannya kembali ditunjukkan oleh Babinsa Desa Kuli Aisele, Kecamatan Rote Barat Daya. Pada Rabu, 06 Agustus 2025, Babinsa melaksanakan kegiatan gotong royong membantu pembangunan rumah milik Bapak Adi Thine yang berlokasi di RT 10/RW 05, Dusun Gayabaru, Desa Kuli Aisele.

Dalam kegiatan tersebut, Babinsa turut serta membantu proses plester tembok dan acian rumah. Kehadiran Babinsa tidak hanya sebagai bentuk dukungan tenaga, tetapi juga sebagai upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaannya.

Selain itu, Babinsa juga memberikan himbauan kepada para tukang dan pemilik rumah agar selalu mengutamakan keselamatan kerja. Ia mengingatkan agar seluruh pihak berhati-hati saat bekerja untuk menghindari hal-hal yang tidak diinginkan.

Kegiatan seperti ini merupakan bagian dari peran aktif Babinsa dalam mendukung pembangunan serta memperkuat semangat kebersamaan dan gotong royong di tengah masyarakat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Polres Karangasem Amankan Obyek Wisata Bukit Asah dan Virgin Beach

    Polres Karangasem Amankan Obyek Wisata Bukit Asah dan Virgin Beach

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Polres Karangasem melaksanakan pengamanan kegiatan masyarakat yang berkunjung ke Obyek Wisata Bukit Asah dan Virgin Beach, Desa Bugbug, Kecamatan dan Kabupaten Karangasem pada Minggu, 14 September 2025 pukul 08.00-12.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memelihara dan memantapkan keamanan dan ketertiban masyarakat di daerah hukum Polres Karangasem. Pengamanan obyek wisata ini dipimpin oleh […]

  • UKL Polsek Kuta Utara Patroli Dialogis Ke Kawasan Perhotelan

    UKL Polsek Kuta Utara Patroli Dialogis Ke Kawasan Perhotelan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat di daerah hukum Polsek Kuta Utara Personil Unit Kecil Lengkap (UKL) Polsek Kuta Utara di pimpin Pawas Iptu I Nyoman Suryawan melaksanakan patroli dialogis ke kawasan perhotelan dan Villa di jalan Bumbak Kelurahan Kerobokan, Kecamatan Kuta Utara Kabupaten Badung, Selasa (5/8/2025) pukul 01.00 Wita. Dalam kesempatan […]

  • Kawal Aspirasi Rakyat, Babinsa Lembor Hadiri Rapat Pleno APBDes Desa Liang Sola

    Kawal Aspirasi Rakyat, Babinsa Lembor Hadiri Rapat Pleno APBDes Desa Liang Sola

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lembor – Sebagai wujud transparansi dan dukungan terhadap percepatan pembangunan di wilayah binaan, Anggota Koramil 1630-02/Lembor, Kopda Ahmad, menghadiri rapat penting penetapan Anggaran Pendapatan dan Belanja Desa (APBDes) Desa Liang Sola Tahun Anggaran 2026. Kegiatan ini berlangsung khidmat di Kantor Desa Liang Sola, Kecamatan Lembor, Senin (29/12/2025). Kehadiran TNI dalam forum ini bukan sekadar memenuhi […]

  • Ringankan Beban Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Melaksanakan “Minggu Kasih”

    Ringankan Beban Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Melaksanakan “Minggu Kasih”

    • calendar_month Minggu, 12 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polsek Sidemen, Kapolsek Sidemen AKP I Gusti Agung Bagus Suteja, S. IP.,M.H, melalui Bhabinkamtibmas Desa Lokasari Aiptu I Gede Suntal melaksanakan kegiatan “Minggu Kasih” dengan memberikan bantuan sembako kepada masyarakat yang membutuhkan di desa binaan Minggu (12 Oktober 2025) Program “Minggu Kasih” ini merupakan bagian dari program Kapolri yang […]

  • Kasium Polres Tabanan Dorong Budaya Bersih dan Tertib Demi Pelayanan Publik yang Nyaman dan Profesional

    Kasium Polres Tabanan Dorong Budaya Bersih dan Tertib Demi Pelayanan Publik yang Nyaman dan Profesional

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 39
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Dalam upaya menciptakan lingkungan kerja yang bersih, sehat, dan nyaman, Kasium Polres Tabanan IPDA Ni Luh Made Nuraeni, S.H., yg memimpin langsung kegiatan bersih-bersih di lingkungan Mako Polres Tabanan pada Sabtu, 26 Juli 2025. Kegiatan dimulai pukul 09.00 WITA setelah pelaksanaan olahraga pagi, diikuti oleh seluruh personel […]

  • Kapolsek Banjarangkan Pimpin Pengamanan Kegiatan Melasti Rangkaian Karya Ngusaba Jagat Pura Agung Kentel Gumi.

    Kapolsek Banjarangkan Pimpin Pengamanan Kegiatan Melasti Rangkaian Karya Ngusaba Jagat Pura Agung Kentel Gumi.

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Kapolsek Banjarangkan AKP I Ketut Budiarsana, S.H., M.H., memimpin langsung personelnya dalam pelaksanaan pengamanan dan pengawalan kegiatan Melasti atau Mekekobok ke Segara Lepang, yang merupakan bagian dari rangkaian Karya Ngusaba Jagat Pura Agung Kentel Gumi Tahun 2025, (2/11). Upacara Melasti atau Mekekobok ini merupakan tradisi keagamaan turun-temurun yang dilaksanakan untuk memohon keselamatan, […]

expand_less