Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Kodim 1602/Ende Himbau Warga Tetap Waspada Cuaca Saat Karya Bakti di Pujambu

Babinsa Kodim 1602/Ende Himbau Warga Tetap Waspada Cuaca Saat Karya Bakti di Pujambu

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende menggelar kegiatan karya bakti, monitoring, dan pengamanan wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Dusun Pujambu, Desa Kekandere, Kecamatan Nangapanda, Kabupaten Ende, Selasa (5/8/2025).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA ini bertujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat sekaligus membantu warga dalam pengecoran teras rumah milik Bapak Dula. Selain kegiatan fisik tersebut, Babinsa juga melakukan monitoring situasi dan kondisi keamanan wilayah binaan.

Babinsa juga menghimbau masyarakat agar tetap waspada terhadap cuaca dan curah hujan yang tidak menentu saat ini untuk menjaga keselamatan bersama.

Kegiatan dihadiri oleh warga setempat termasuk Bapak Dula, Bapak Ansel, pemilik rumah yang menerima bantuan, serta Babinsa Koramil 1602-01/Ende.

“Melalui karya bakti ini, kami ingin mempererat kemanunggalan TNI dan rakyat serta menjaga keamanan lingkungan desa binaan,” ujar Babinsa.

Kegiatan berjalan lancar dan aman hingga selesai pukul 14.45 WITA. Ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan masyarakat dan menjaga stabilitas wilayah.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • HUT TNI ke-80, Kodim 1621/TTS Hadirkan Bazar Murah untuk Rakyat

    HUT TNI ke-80, Kodim 1621/TTS Hadirkan Bazar Murah untuk Rakyat

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1621/TTS menyelenggarakan Bakti Sosial (Baksos) berupa Bazar Murah yang berlangsung di Makodim 1621/TTS, Jl. Gajah Mada, Kelurahan Cendana, Kecamatan Kota So’e, Kabupaten TTS pada Rabu (24/9/2025). Kegiatan ini mendapat sambutan hangat dari masyarakat. Sejak pagi hari, warga berbondong-bondong mendatangi Makodim untuk membeli […]

  • Babinsa Lekona Turun Langsung ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wilayah Binaan

    Babinsa Lekona Turun Langsung ke Sawah, Dukung Ketahanan Pangan di Wilayah Binaan

    • calendar_month Rabu, 29 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Pada hari Rabu, 29 Oktober 2025, pukul 15.00 WITA, bertempat di area persawahan Flobamora, Desa Lekona, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Andre T, melaksanakan kegiatan monitoring wilayah sekaligus membantu warga melaksanakan panen padi di lahan milik Bapak Kristian Bolla bersama masyarakat sekitar. Kegiatan panen tersebut berlangsung di […]

  • Gotong Royong Satgas TMMD Ke-126 di Benteng Tawa Wujudkan Irigasi 150 Meter

    Gotong Royong Satgas TMMD Ke-126 di Benteng Tawa Wujudkan Irigasi 150 Meter

    • calendar_month Kamis, 16 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Ngada-Kegiatan TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres positif di Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Pada hari ke-9 pelaksanaan, Kamis 16 Oktober 2025, Satgas TMMD memfokuskan kegiatan pada pekerjaan fisik berupa penggalian lubang fondasi saluran irigasi Pu’un Keo dengan panjang mencapai 150 meter. Pekerjaan yang kini telah mencapai […]

  • Wujud Disiplin dan Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    Wujud Disiplin dan Nasionalisme Prajurit Kodim 1627/Rote Ndao Gelar Upacara Bendera Senin

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 95
    • 0Komentar

    Rote Ndao Komando Distrik Militer (Kodim) 1627/Rote Ndao secara rutin menggelar upacara bendera mingguan setiap hari senin yang bertujuan untuk memupuk jiwa patriotisme, kejuangan dan nasionalisme, mengenang jasa para Pahlawan serta sebagai bentuk penghormatan kepada Sang Saka Merah putih. Senin (21/07/2025). Pada upacara bendera mingguan kali ini bertindak sebagai (Irup) Pasiter Kodim 1627/RN, Kapten Kav […]

  • Babinsa dan Warga Selelos Sepakat Perkuat Keamanan Desa

    Babinsa dan Warga Selelos Sepakat Perkuat Keamanan Desa

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Lombok Utara, NTB – Suasana kekeluargaan menyelimuti rumah Ketua Majelis Krama Desa (MKD) Selelos, Sahnudin, S.Pd., saat Binatara Pembina Desa (Babinsa) Selelos, Komando Rayon Militer (Koramil) 1606-10/Gangga, Serka Sudito, bersama Bhabinkamtibmas Aipda I Gusti Lanang Asmarayasa, laksanakan Komunikasi Sosial (Komsos) dan silaturahmi, Sabtu (6/9/2025). Komsos tersebut juga dihadiri Kadus Selelos, Zulhadi, serta tokoh masyarakat. Obrolan […]

  • Babinsa Desa Sumita Pererat Kebersamaan Lewat Pendampingan Kegiatan Kesehatan Warga

    Babinsa Desa Sumita Pererat Kebersamaan Lewat Pendampingan Kegiatan Kesehatan Warga

    • calendar_month Selasa, 2 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Gianyar – Kepedulian TNI terhadap kesehatan masyarakat kembali terlihat melalui peran aktif Babinsa. Pada Rabu (2/9/2025), Babinsa Desa Sumita Koramil 1616-01/Gianyar, Kopka I Made Juliarta, melaksanakan atensi pada kegiatan pemeriksaan kesehatan rutin yang digelar oleh Puskesmas Pembantu Desa Sumita di Puspa Aman Desa Sumita, Kecamatan/Kabupaten Gianyar. Kegiatan yang rutin dilaksanakan ini bertujuan memberikan pelayanan kesehatan […]

expand_less