Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Upacara Bendera Rutin, Kodim 1626/Bangli Tegakkan Disiplin dan Jiwa Patriotisme Prajurit

Upacara Bendera Rutin, Kodim 1626/Bangli Tegakkan Disiplin dan Jiwa Patriotisme Prajurit

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Bangli – Dalam rangka menanamkan nilai-nilai nasionalisme dan penghormatan terhadap simbol negara, Kodim 1626/Bangli melaksanakan upacara pengibaran Bendera Merah Putih yang berlangsung khidmat di lapangan Makodim 1626/Bangli. Senin (04/08/2025)

Kegiatan upacara yang rutin dilaksanakan setiap hari Senin ini dipimpin langsung oleh Kasdim 1626/Bangli, Kapten Inf I Dewa Gede Yudawan serta diikuti oleh seluruh prajurit dan PNS jajaran Kodim.

Adapun pejabat upacara Yaitu, Perwira Upacara Bati Pers Kodim 1626/Bangli Peltu I Nengah Muliawan, Komandan Upacara Danramil 1626-03 Tembuku Kapten Cke I Komang Gita, Pengibar Bendera Merah Putih, Peltu I Kadek Somenada, Sertu Kadek Muliana, Serda Sang Komang Teg, Pengucap Sapta Marga Sertu I Made Suarnika,
Pengucap Sumpah Prajurit Serda I Made Sibin Suputra, Pengucap 8 Wajib TNI Praka Komang Sudana.

Dalam amanatnya, Kasdim 1626/Bangli menyampaikan bahwa Bendera Merah Putih bukan sekadar kain yang berkibar, melainkan lambang kedaulatan, kehormatan, dan identitas bangsa Indonesia. “Penghormatan terhadap Merah Putih adalah bentuk nyata kecintaan kita kepada tanah air, yang harus terus dijaga dan diwariskan kepada generasi penerus,” tegasnya.

Upacara ini tidak hanya menjadi rutinitas, namun juga wadah pembinaan disiplin, loyalitas, dan integritas prajurit TNI AD dalam menjalankan tugas sebagai garda terdepan pertahanan negara.

Kodim 1626/Bangli berkomitmen untuk terus menjunjung tinggi nilai-nilai kebangsaan melalui kegiatan yang membangun semangat patriotisme, termasuk melalui penghormatan terhadap Bendera Merah Putih.
(Pendim 1626/Bangli)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danpos Ramil Palibelo Serma Mansyur Hadiri Rapat Penting Penanggulangan Stunting

    Danpos Ramil Palibelo Serma Mansyur Hadiri Rapat Penting Penanggulangan Stunting

    • calendar_month Kamis, 20 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Palibelo, 20 November 2025 – Pos Komando Rayon Militer (Posramil) Palibelo melalui Danpos Ramil Serma Mansyur aktif berpartisipasi dalam rapat koordinasi penurunan stunting yang berlangsung di Aula Kantor Camat Palibelo, Kabupaten Bima. Rapat yang digelar pada Kamis pagi bertujuan untuk mempererat sinergi berbagai unsur pemerintah dan masyarakat dalam menanggulangi persoalan stunting di kecamatan tersebut. Kehadiran […]

  • TNI dan Rakyat Bersatu: Gerakan Pangan Murah Warnai HUT TNI ke-80 di Seririt

    TNI dan Rakyat Bersatu: Gerakan Pangan Murah Warnai HUT TNI ke-80 di Seririt

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Seririt, (26/09/2025) – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80, Kodim 1609/Buleleng melalui Koramil 1609-03/Seririt melaksanakan kegiatan Bhakti Sosial Gerakan Pangan Murah yang dipusatkan di Wantilan Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng pada Jumat (26/9). Kegiatan ini mendapat antusiasme tinggi dari masyarakat setempat. Babinsa Desa Tangguwisia, Pelda Kadek Jim Nana […]

  • Wujudkan Lingkungan Bersih Babinsa Gotong Royong Bersama Masyarakat Bersihkan Bahu Jalan

    Wujudkan Lingkungan Bersih Babinsa Gotong Royong Bersama Masyarakat Bersihkan Bahu Jalan

    • calendar_month Senin, 22 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Fatu Baa Koramil 1605-07/Wedomu Serka Nufrion Tamonob dalam melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah binaannya bersama dengan warga masyarakat melaksanakan kegiatan kerja bakti pembersihan sisi kiri dan kanan bahu jalan. Kegiatan kerja bakti pembersihan sisi kiri dan kanan bahu jalan yang dilaksanakan dengan bergotong royong tersebut berlangsung di sepanjang jalan Dusun Taeksoruk, Desa […]

  • Kodim 1618/TTU Siap Wujudkan Koperasi Merah Putih sebagai Motor Ekonomi Lokal

    Kodim 1618/TTU Siap Wujudkan Koperasi Merah Putih sebagai Motor Ekonomi Lokal

    • calendar_month Rabu, 15 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Rabu 15 Oktober 2025., Komandan Kodim 1618/TTU Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., melaksanakan peninjauan lahan yang akan dijadikan lokasi pembangunan Koperasi Merah Putih, di wilayah Kodim 1618/TTU, tepatnya di Kelurahan Kefa Selatan, Kecamatan Kota Kefamenanu, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Langkah ini merupakan wujud nyata komitmen TNI-AD dalam mendukung program pemerintah untuk memperkuat […]

  • Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Anjangsana Di Desa Oenaem, Berikan Edukasi Kesehatan Untuk Lansia

    Babinsa Koramil 1618-04/Bisel Laksanakan Anjangsana Di Desa Oenaem, Berikan Edukasi Kesehatan Untuk Lansia

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 05 September 2025, Dalam upaya mempererat hubungan dengan Masyarakat serta memberikan Edukasi tentang pentingnya menjaga kesehatan, Babinsa Koramil 1618-04/Bisel, Serda Sefrianus Ngasi, melaksanakan kegiatan Anjangsana di rumah Bapak Fridus, Warga Desa Oenaem, Kecamatan Bikomi Selatan, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa untuk selalu hadir di tengah […]

  • Media dan TNI-AD Sepakat Tingkatkan Kerja Sama untuk Stabilitas Daerah Dompu

    Media dan TNI-AD Sepakat Tingkatkan Kerja Sama untuk Stabilitas Daerah Dompu

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Dompu,NTB –  silaturahmi antara Dandim 1614/Dompu dan wartawan dari berbagai media di Kabupaten Dompu berlangsung hangat di aula Makodim 1614/Dompu, Jumat (12/12/2025). Kegiatan yang dipimpin Letkol Czi Janu Hendarto SE tersebut turut dihadiri Pasi Intel Kodim Kapten Inf Adisan, Pasi Ter Letda Inf Abubakar, serta  wartawan dari media cetak, elektronik, dan online. Pertemuan ini menjadi […]

expand_less