Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa Koramil 1602-03 Tingkatkan Sinergi dengan Warga Lewat Komsos di Lepkes

Babinsa Koramil 1602-03 Tingkatkan Sinergi dengan Warga Lewat Komsos di Lepkes

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 3 Agt 2025
  • visibility 30
  • comment 0 komentar

Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Yeremias Nggaro, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Kuru, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende pada Minggu pagi.

Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 Wita ini bertujuan untuk memantau perkembangan situasi keamanan dan kondisi masyarakat di wilayah binaan. Selain itu, Babinsa juga memberikan himbauan kepada warga agar menjaga kesehatan mengingat perubahan cuaca yang tidak menentu.

Selama kegiatan, Serka Yeremias berdialog langsung dengan masyarakat setempat, mendengarkan aspirasi sekaligus memastikan suasana di desa tetap kondusif dan aman. Masyarakat menyambut antusias kehadiran Babinsa yang selalu hadir untuk menjaga keamanan dan kebersamaan antara TNI dan rakyat.

Kegiatan ini berlangsung dengan lancar, aman, dan tertib. Cuaca yang cerah mendukung kelancaran kegiatan tersebut.

Sebagai ujung tombak TNI AD, Babinsa terus menjalankan tugasnya dalam menjaga Kamtibmas serta mempererat tali silaturahmi dengan masyarakat di wilayah binaan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pemantauan Irigasi Pertanian oleh Babinsa Desa Campa Dukung Ketahanan Pangan

    Pemantauan Irigasi Pertanian oleh Babinsa Desa Campa Dukung Ketahanan Pangan

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Bolo _ Pada Senin, 29 Desember 2025 pagi, para Babinsa Koramil 1608-02/Bolo melakukan komunikasi sosial (komsos) intensif di beberapa desa. Sertu Illyas dari Desa Darussalam menghimbau warga mengutamakan kekeluargaan dan kerjasama demi keamanan serta kebersihan lingkungan. Serda Zikrullah Muslim di Desa Rato mengingatkan masyarakat untuk tidak menyelesaikan masalah secara sepihak, melainkan melaporkan kepada aparat yang […]

  • Babinsa Dukung Panen Jagung dalam Swasembada Pangan Desa Pelaga, 500 Kg Jagung Hasil Panen

    Babinsa Dukung Panen Jagung dalam Swasembada Pangan Desa Pelaga, 500 Kg Jagung Hasil Panen

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Babinsa Desa Pelaga, Pelda Dewa Putu Ekaputra, turut dalam kegiatan Panen Jagung Kwartal III di lahan SMKN 1 Petang, Desa Pelaga, Kecamatan Petang, Kabupaten Badung. Kegiatan ini dihadiri oleh Wakapolres Badung, Kompol I Gede Suarmawa, didampingi Kapolsek Petang, PJU Polres Badung, Plt. Camat Petang, dan Personel Polsek Petang. Selasa, (14/10/25). Kegiatan panen […]

  • Konsisten Patroli Bersama Linmas, Bhabinkamtibmas Kesiman Petilan Perkuat Keamanan Wilayah Binaannya

    Konsisten Patroli Bersama Linmas, Bhabinkamtibmas Kesiman Petilan Perkuat Keamanan Wilayah Binaannya

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas), Bhabinkamtibmas Desa Kesiman Petilan, Aipda I Made Eka Wiarta, secara konsisten melaksanakan patroli gabungan bersama Linmas di wilayah binaannya, Denpasar Timur, Sabtu malam (13/12/2025). Kegiatan patroli tersebut merupakan bagian dari upaya preventif Polri guna mencegah terjadinya potensi gangguan kamtibmas, sekaligus memastikan situasi keamanan di lingkungan masyarakat […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Babinsa Awasi Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka mendukung percepatan pembangunan dan kesejahteraan masyarakat, Babinsa Desa Dadan Anyar Koramil setempat, Serda Yakub, melaksanakan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih di wilayah binaannya. Kegiatan pengawasan tersebut dilaksanakan pada Jum’at, (02/01/2026), sebagai bentuk peran aktif TNI AD melalui aparat kewilayahan dalam memastikan proses pembangunan berjalan sesuai rencana, aman, dan tertib. […]

  • Sipropam Polres Karangasem Melaksanakan Pengawasan dan Absensi Ops Sikat Agung 2025

    Sipropam Polres Karangasem Melaksanakan Pengawasan dan Absensi Ops Sikat Agung 2025

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Polres Karangasem, melalui Sipropam, melaksanakan pengawasan dan absensi dalam rangka Operasi Sikat Agung 2025. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kesiapsiagaan personel Polri dalam menjalankan tugas pengamanan dan penindakan terhadap berbagai tindak kriminalitas di wilayah hukum Polres Karangasem.(4/8/2025). Pengawasan dan absensi ini dilaksanakan untuk memantau kehadiran dan kesiapsiagaan personel Polri dalam menjalankan tugas operasi. Dengan demikian, […]

  • Wadir PT Agrinas Tinjau Kesiapan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Lombok Barat

    Wadir PT Agrinas Tinjau Kesiapan Pembangunan Koperasi Merah Putih di Lombok Barat

    • calendar_month Kamis, 27 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Lombok Barat, NTB — Upaya memperkuat ekonomi kerakyatan di daerah kembali mendapat perhatian serius. Wakil Direktur (Wadir) Utama PT. Agrinas, Mayjen TNI Trenggono, melakukan pengecekan langsung ke tiga lokasi pembangunan Koperasi Desa dan Kelurahan Merah Putih (KDKMP) di wilayah Kabupaten Lombok Barat, Nusa Tenggara Barat (NTB) wilayah teritorial Komando Distrik Militer (Kodim) 1606/Mataram. Kunjungan ini […]

expand_less