Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Babinsa 1623-07/Bebandem latihkan PBB siswa-siswi SMKN 1 Bebandem dalam rangka persiapan lomba gerak jalan.

Babinsa 1623-07/Bebandem latihkan PBB siswa-siswi SMKN 1 Bebandem dalam rangka persiapan lomba gerak jalan.

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
  • visibility 33
  • comment 0 komentar

Babinsa Desa Sibetan Koramil 1623-07/Bebandem Serka Nyoman Darmada melaksanakan kegiatan pembinaan teritorial dalam bentuk pelatihan PBB di sekolah SMKN 1 Bebandem Desa Sibetan Kec.Bebandem Kab.Karangasem, pada Kamis (31/07/25).

Kegiatan pelatihan PBB siswa-siswi SMKN 1 Bebandem dalam rangka persiapan mengikuti lomba gerak jalan serangkaian HUT kemerdekaan RI ke-80 tahun 2025 di wilayah Kec.Bebandem.

Babinsa Desa Sibetan Serka Nyoman Darmada disela-sela kegiatan mengatakan “kami melaksanakan pelatihan PBB siswa-siswi SMKN 1 Bebandem sebanyak 2 Peleton yang terdiri dari 1 pleton putra dan 1 pleton putri” ungkap Babinsa.

Ditempat yang sama, Danramil 1623-07/Bebandem Kapten Cpl. I Gusti Made Darsana saat dikonfirmasi mengatakan “Babinsa jajaran Koramil 07/Bebandem melaksanakan kegiatan pembinaan teritorial mendukung kegiatan pelatihan PBB disekolah-sekolah di wilayah binaan masing-masing” terangnya.

Saya selaku Danramil 07/Bebandem juga turun kelapangan untuk memastikan kegiatan latihan yang diberikan oleh Babinsa dapat berjalan dengan lancar dan aman, harapan saya hasil dari latihan PBB ini dapat memberikan dampak positif untuk membentuk karakter disiplin serta bertanggungjawab para generasi muda kita, pungkasnya.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Umejero Hadir di SDN 3 Umejero Tanamkan Nilai Kedisiplinan dan Keselamatan Sejak Dini

    Babinsa Umejero Hadir di SDN 3 Umejero Tanamkan Nilai Kedisiplinan dan Keselamatan Sejak Dini

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Umejero,Busungbiu ” Dalam upaya menciptakan lingkungan sekolah yang aman dan tertib serta mendukung keamanan dan ketertiban masyarakat (Harkamtibmas) yang kondusif, Babinsa Desa Umejero, Sertu Suwidia, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Kadek Juli Wahyu Triana, menjadi narasumber dalam kegiatan penyuluhan anti-bullying dan tata tertib berlalu lintas di SDN 3 Umejero pada Jumat, 25 Juli 2025. Kegiatan yang dimulai […]

  • Blue Light Patrol Polsek Petang Wujud Kehadiran Polri Di Tengah-Tengah Masyarakat

    Blue Light Patrol Polsek Petang Wujud Kehadiran Polri Di Tengah-Tengah Masyarakat

    • calendar_month Senin, 28 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Mangupura – Polsek Petang melaksanakan peningkatan Blue Light Patrol dalam rangka mengantisipasi dan upaya pencegahan terjadinya aksi tindak kejahatan baik curat, curas, curanmor maupun kejahatan lainnya seperti aksi premanisme dengan sasaran jalur Selatan, kegiatan patroli ini dilaksanakan dalam rangka mengintensifkan kegiatan rutin yang ditingkatkan, Senin (28/7/25) dini hari. Kegiatan patroli yang dipimpin oleh Aiptu I […]

  • Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    Polsek Kediri Gencarkan Pelaksanaan Patroli Barcode Malam Hari

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Polsek Kediri Polres Tabanan melaksanakan ‘Patroli Barcode’ di seputaran wilayah Kediri Selasa (14/10/2025 ) pukul 21.00 s/d 23.00 wita dalam rangka menciptakan situasi Kamtibmas yang aman dan kondusif. Perwira Pengawas (Pawas) AKP Joko Sucipto Askarman melaksanakan Patroli Barcode bersama dan piket fungsi dengan menyisir daerah rawan Curat, Curas dan Curanmor serta obyek vital lainnya seperti […]

  • Perkokoh Jiwa Korsa Perkuat Empati,  Dandim Klungkung Pimpin Melayat Di RSAD Denpasar

    Perkokoh Jiwa Korsa Perkuat Empati, Dandim Klungkung Pimpin Melayat Di RSAD Denpasar

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Denpasar,- Sebagai wujud nyata perhatian dan kepedulian, Dandim Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han didampingi Kasdim, Perwira Staf dan Danramil jajaran, Danunit Intel serta perwakilan personel Militer dan PNS Kodim 1610/Klungkung melaksanakan melayat atas berpulangnya almarhum I Made Jeger, ayahanda Pasi Pers Kodim 1610/Klungkung Kapten Inf I Nyoman Wiryanatha di Rumah Sakit Tk. […]

  • Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Sapaen, Imbau Warga Jaga Pola Hidup Sehat

    Babinsa Koramil 1618-05/Biut Laksanakan Komsos di Desa Sapaen, Imbau Warga Jaga Pola Hidup Sehat

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Jumat 29 Agustus 2025, Dengan jiwa ksatria dan semangat pengabdian, Babinsa selalu siap hadir, bekerja tanpa pamrih demi Rakyat dan Negara. Karena bagi Prajurit sejati, tugas adalah kehormatan, dan Rakyat adalah kekuatan, Dalam upaya meningkatkan kesadaran akan pentingnya hidup sehat, Babinsa Koramil 1618-05/Biut, Serda Efrem Diakon Fit, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama Warga […]

  • Gelar Blue Light Patrol, Polsek Selemadeg Pastikan Keamanan Wilayah Pasca Tahun Baru

    Gelar Blue Light Patrol, Polsek Selemadeg Pastikan Keamanan Wilayah Pasca Tahun Baru

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg memperkuat keamanan wilayah di awal tahun 2026, Personil Polsek Selemadeg menggelar Blue Light Patrol pada Kamis (1/1) malam. Dipimpin langsung oleh Pawas Iptu I Made Adiguna, S.Pd., patroli yang berlangsung pukul 21.20 hingga 23.50 Wita ini menyasar titik-titik krusial mulai dari jalur utama Denpasar–Gilimanuk, kawasan perbankan, perkantoran, hingga pusat keramaian […]

expand_less