Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » TNI Peduli Masyarakat, Babinsa Semarapura Kangin Gencarkan Monitoring Stabilitas Harga Beras

TNI Peduli Masyarakat, Babinsa Semarapura Kangin Gencarkan Monitoring Stabilitas Harga Beras

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 31 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Klungkung,- Pemantuan ketersediaan (stock) dan harga pangan,khususnya beras di wilayah binaan, dilakukan Babinsa Semarapura Kangin Serka Nyoman Suartana dengan menyasar toko-toko beras di seputaran Kelurahan Semarapura Kangin, Kamis ( 31/07/25 ).

Serka Nyoman Suartana mengatakan kegiatan yang dilakukannya ini adalah dalam rangka pemantauan kondisi ketahanan pangan, baik stock dan harga khususnya beras di wilayah binaannya.

Setelah berbincang-bincang dengan seluruh toko yang menjual beras, kondisi ketersediaan beras dan hara relatif stabil,”ucapnya.

Seperti halnya saat dirinya meninjau toko milik Wayan Sudarta, warga Banjar Sengguan Lingkungan Sengguan, Kelurahan Semarapura Kangin untuk beras cap mama 5 kg harga Rp 80.000, beras samudra 5 kg Rp 77.000 dan beras jenis C4 Bali 5 kg Rp 72.000, “terangnya.

Pengecekan yang dilakukan dirinya ini, juga untuk mengantisipasi hal-hal yang ridak diinginkan seperti kelangkaan ketersediaan bahan pangan beras serta harga yang melambung tinggi,” ujarnya.

Jadi kegiatan pemantauan ini dilakukan untuk memastikan ketersediaan pangan beras yang cukup dan stabil sebagai upaya untuk mendukung optimalisasi pengendalian inflasi di wilayah, “ tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Panen Raya Jagung Kuartal III di Subak Jero Kuta, Polres Gianyar Dukung Program Ketahanan Pangan

    Panen Raya Jagung Kuartal III di Subak Jero Kuta, Polres Gianyar Dukung Program Ketahanan Pangan

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Gianyar – Polres Gianyar bersama jajaran pemerintah daerah dan kelompok tani melaksanakan Panen Raya Jagung Kuartal III di Subak Jero Kuta, Kelurahan Beng, Kecamatan Gianyar, Jumat (3/10/2025). Kegiatan dihadiri Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H., Wakapolres Gianyar Kompol Putu Diah Kurniawandari, S.H., S.I.K., M.H., para Pejabat Utama Polres Gianyar, perwakilan Dinas Pertanian Kabupaten […]

  • Kodim 1601/Sumba Timur Dorong Pembangunan Melalui Musrenbang Desa Wudipandak

    Kodim 1601/Sumba Timur Dorong Pembangunan Melalui Musrenbang Desa Wudipandak

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur.Babinsa Koramil 04/Tabundung Kodim 1601/Sumba Timur, Kopka Yeni Yupiter Babis, menghadiri kegiatan Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) yang diselenggarakan di Aula Desa Wudipandak, Kecamatan Tabundung, Kabupaten Sumba Timur.Kamis (06/11/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh Camat Tabundung,Kepala Desa Wudipandak,Babinsa,Kapus MalaharKetua BP3K,Ketua BPD dan Anggota, tokoh masyarakat, tokoh adat, tokoh pemuda, serta perwakilan warga yang turut memberikan […]

  • Dukungan Warga Mengalir, TMMD di Sukawati Tinggalkan Jejak Manfaat Nyata

    Dukungan Warga Mengalir, TMMD di Sukawati Tinggalkan Jejak Manfaat Nyata

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Senin (18/8/2025) Memasuki hari ke-26 pelaksanaan Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025, suasana penuh semangat masih terus terasa di lapangan. Pembangunan Jalan Usaha Tani (JUT) lengkap dengan saluran air primer yang menghubungkan akses pertanian antara Banjar Penida dan Banjar Lantangidung, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, kini semakin menunjukkan […]

  • Pembangunan Koperasi Merah Putih di Dulolong Dipantau Langsung Babinsa dan Kodim 1622/Alor

    Pembangunan Koperasi Merah Putih di Dulolong Dipantau Langsung Babinsa dan Kodim 1622/Alor

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    ALOR — Dulolong, 27 Oktober 2025 – Babinsa Desa Dulolong, Kecamatan Alor Barat Laut, Kabupaten Alor, Sertu Muhajir Moka bersama Babinsa Desa Tude, Kecamatan Pantar Tengah, Pratu Fahmi Nur Ahmad, melaksanakan kegiatan pemantauan di lokasi pembangunan Koperasi Merah Putih yang berada di RT 006/RW 003 Dusun II Desa Dulolong. Kegiatan tersebut dimulai sejak pukul 07.00 […]

  • Polairud Polres Karangasem Lakukan Patroli Malam Upayakan Kenyamanan Masyarakat Dan  Wisatawan  di Obyek Wisata Candidasa Dengan Situasi Yang Selalu Kondusif

    Polairud Polres Karangasem Lakukan Patroli Malam Upayakan Kenyamanan Masyarakat Dan Wisatawan di Obyek Wisata Candidasa Dengan Situasi Yang Selalu Kondusif

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Sat Polairud Karangasem, 7 Agustus 2025 — Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) di kawasan wisata, Sat Polairud Polres Karangasem melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Kamis malam, 7 Agustus 2025, mulai pukul 20.00 WITA hingga selesai. Kegiatan ini dilaksanakan di kawasan Obyek Wisata Candidasa dan […]

  • Operasi Patroli Terpadu Tambora Diperketat, Fokus Antisipasi Perburuan dan Perambahan Hutan

    Operasi Patroli Terpadu Tambora Diperketat, Fokus Antisipasi Perburuan dan Perambahan Hutan

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Donggo/Bima – Minggu, 23 November 2025, Tim Patroli Gabungan Taman Nasional Tambora yang terdiri dari anggota Posramil Tambora, Posramil Sanggar Koramil 1608-05/Donggo, Polri, serta unsur TN Tambora dan Mitra TN Tambora melaksanakan patroli terpadu di kawasan hutan Desa Piong, Kecamatan Sanggar, Kabupaten Bima. Patroli yang dipimpin oleh Serma Usman bersama dua anggota TNI tersebut menyasar […]

expand_less