Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Melalui Komsos, Babinsa Wetabua Dorong Peran Aktif Pemuda Jaga Kamtibmas

Melalui Komsos, Babinsa Wetabua Dorong Peran Aktif Pemuda Jaga Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month 3 jam yang lalu
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

Babinsa Kelurahan Wetabua, Koptu Ronald Iriyanto, melaksanakan kegiatan pemantauan wilayah dan komunikasi sosial (Komsos) di wilayah binaannya, Sabtu (17/1/2026) sekitar pukul 12.00 WITA. Kegiatan tersebut berlangsung di rumah Ibu Sukmawati Kinanggi, RT 04/RW 03, Kelurahan Wetabua, Kecamatan Teluk Mutiara.

Dalam kegiatan tersebut, Koptu Ronald melakukan pendekatan langsung kepada masyarakat, khususnya para pemuda yang sedang berkumpul di sekitar rumah warga. Komsos ini bertujuan untuk mempererat hubungan antara Babinsa dan masyarakat sekaligus menciptakan situasi wilayah yang aman dan kondusif.

Pada kesempatan itu, Babinsa menghimbau para pemuda agar senantiasa menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan. Ia menekankan bahwa apabila terjadi permasalahan di lingkungan sekitar, masyarakat diharapkan segera melaporkannya kepada aparat setempat agar dapat ditangani dengan cepat dan tepat.

Selain itu, Babinsa juga mengajak seluruh elemen masyarakat, khususnya generasi muda, untuk bersama-sama menjaga Kamtibmas di tahun yang baru ini. Menurutnya, peran aktif pemuda sangat penting dalam menciptakan suasana lingkungan yang aman, damai, dan harmonis.

Babinsa turut mengingatkan para pemuda agar selalu menjadi contoh yang baik bagi generasi muda lainnya, baik dalam sikap, perilaku, maupun pergaulan sehari-hari. Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar tanpa kendala.

(Pendim1622/Alor)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Gerak Cepat Babinsa dan Warga Cegah Api Meluas di Desa Singapadu Tengah

    Gerak Cepat Babinsa dan Warga Cegah Api Meluas di Desa Singapadu Tengah

    • calendar_month Rabu, 24 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (24/9/2025) Menanggapi cepat laporan warga terkait musibah kebakaran, Babinsa Desa Singapadu Koramil 1616-05/Sukawati Koptu Nyoman Budiarta bersama Bhabinkamtibmas Aiptu I. Bgs Dwija dan masyarakat Banjar Kutri segera melakukan upaya pemadaman api yang membakar bangunan Piyasan di Pura Melanting Banjar Kutri, Desa Singapadu Tengah, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Dugaan sementara, api berasal […]

  • Pengamanan Arus Lalulintas di Pasar Baturiti menjelang Galungan–Kuningan

    Pengamanan Arus Lalulintas di Pasar Baturiti menjelang Galungan–Kuningan

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polsek Baturiti melaksanakan kegiatan strong point di depan Pasar Baturiti pada Selasa, 18 November 2025, sebagai upaya menjaga situasi Kamtibmas serta kelancaran arus lalu lintas dari Denpasar menuju Singaraja. Kegiatan dipimpin oleh Pawas IPDA I Nyoman Sudila bersama Brigadir I Nyoman Mantara Winatajaya. Mereka berkolaborasi melakukan pengaturan lalu lintas di sepanjang jalur Pasar Baturiti yang […]

  • Sinergi Babinsa dan Aparat Desa Bresela Jamin Penyaluran Bantuan Beras Berjalan Aman dan Tertib

    Sinergi Babinsa dan Aparat Desa Bresela Jamin Penyaluran Bantuan Beras Berjalan Aman dan Tertib

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Gianyar — Payangan Rabu, (17/7/2025) — Dalam rangka memastikan bantuan pangan dari pemerintah tersalurkan dengan tepat sasaran, Babinsa Desa Bresela Koramil 1616-07/Payangan, Pelda I Wayan Budiarta, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bresela, Aiptu I Made Budiasa, melaksanakan pemantauan langsung kegiatan penyaluran beras bantuan dari Kementerian Sosial RI. Kegiatan yang berlangsung di Kantor Desa Bresela, Kecamatan Payangan ini […]

  • Kolaborasi Muspika Seririt Dukung Kelancaran Program Makan Bergizi Gratis Nasional

    Kolaborasi Muspika Seririt Dukung Kelancaran Program Makan Bergizi Gratis Nasional

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Seririt, 19 Agustus 2025 – Musyawarah Pimpinan Kecamatan (Muspika) Seririt menggelar rapat koordinasi bersama Satuan Pelaksana Penyaluran Pangan Indonesia (SPPI BGN) dan pihak Dapur MBG Kecamatan Seririt. Kegiatan tersebut berlangsung di ruang Kantor Koramil 1609-03/Seririt, Jalan Sudirman, Kelurahan Seririt, pada Selasa (19/8) pukul 09.40 Wita. Rapat koordinasi ini dipimpin langsung oleh Danramil 1609-03/Seririt, Kapten Inf […]

  • Persagi Ende Dilantik, Kolaborasi TNI dan Tenaga Gizi Diperkuat

    Persagi Ende Dilantik, Kolaborasi TNI dan Tenaga Gizi Diperkuat

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 38
    • 0Komentar

    Ende – Komando Distrik Militer (Kodim) 1602/Ende melalui perwakilannya turut menghadiri kegiatan Pelantikan Pengurus Dewan Pengurus Cabang (DPC) Persatuan Ahli Gizi Indonesia (Persagi) Kabupaten Ende Periode 2025–2030 yang berlangsung di Aula PSE, Jalan Durian Atas, depan RRI Ende.Sabtu (26/07/2025). Acara pelantikan dihadiri oleh berbagai unsur pimpinan dan stakeholder, antara lain Ketua DPD Persagi Provinsi Nusa […]

  • TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Laksanakan Patroli Rutin

    TNI Hadir di Tengah Masyarakat, Koramil Poto Tano Laksanakan Patroli Rutin

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), anggota Koramil 1628-04/Poto Tano melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat. Patroli tersebut dilaksanakan pada Senin malam, (22/12/2025), sekitar pukul 21.00 WITA oleh Sertu Jumadi selaku petugas piket Koramil 1628-04/Poto Tano, Kegiatan menyasar sejumlah titik yang dianggap […]

expand_less