Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

Sat Samapta Polres Bangli Intensifkan Patroli Dialogis di Pasar Kidul, Wujudkan Rasa Aman Masyarakat

  • account_circle Rossa
  • calendar_month 6 jam yang lalu
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

Bangli – Polda Bali
Guna menciptakan situasi kamtibmas yang aman dan kondusif, Satuan Samapta Polres Bangli melaksanakan kegiatan patroli dialogis di Pasar Kidul Bangli, Jumat (16/01/2026).
Pasar Kidul Bangli merupakan pasar terbesar di Kabupaten Bangli yang setiap harinya dipadati oleh aktivitas masyarakat, baik pedagang maupun pengunjung. Tingginya mobilitas dan keramaian tersebut menjadikan pasar sebagai salah satu titik rawan terjadinya tindak kejahatan, sehingga diperlukan kehadiran aparat kepolisian untuk memberikan rasa aman dan nyaman.

Dalam kegiatan tersebut, personel Sat Samapta melaksanakan pemantauan situasi sekaligus memberikan himbauan kamtibmas kepada para pedagang dan pengunjung pasar agar selalu waspada terhadap barang bawaan, menjaga keamanan lingkungan sekitar, serta segera melaporkan kepada pihak kepolisian apabila menemukan hal-hal yang mencurigakan.
Kasat Samapta Polres Bangli, AKP Anak Agung Gede Purwita, menyampaikan bahwa patroli dialogis merupakan kegiatan rutin yang dilaksanakan oleh Satuan Samapta sebagai bentuk pelayanan kepolisian kepada masyarakat.

Kegiatan patroli ini merupakan kegiatan rutin Satuan Samapta Polres Bangli guna mencegah terjadinya tindak kejahatan serta menjalin komunikasi yang baik dengan masyarakat,” ujar AKP Anak Agung Gede Purwita.
Melalui patroli dialogis ini, diharapkan tercipta hubungan yang harmonis antara Polri dan masyarakat, sehingga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah Kabupaten Bangli, khususnya di area Pasar Kidul, tetap terjaga.
Sat Samapta Polres Bangli terus berkomitmen mengedepankan pendekatan humanis dengan mengusung prinsip:
“Raih Simpati, Hindari Antipati.”

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Aparat Terkait Amankan Aktivitas di Pelabuhan PELNI Larantuka

    Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Bersama Aparat Terkait Amankan Aktivitas di Pelabuhan PELNI Larantuka

    • calendar_month Kamis, 30 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Larantuka, — Babinsa Koramil 1624-01/Larantuka Praka Burhan bersama aparat terkait melaksanakan kegiatan pengamanan dan pemantauan fasilitas umum di Pelabuhan PELNI Larantuka. Kegiatan ini dilakukan dalam rangka memastikan situasi pelabuhan tetap aman dan kondusif saat kapal penumpang KM. Tidar bersandar di Pelabuhan Larantuka. Kamis (30/10/2025). Kegiatan pengamanan melibatkan berbagai unsur, di antaranya 13 orang petugas PELNI, […]

  • Ucapan Syukur Para Kadus: RTLH TMMD 125 Hadirkan Harapan Baru untuk Masyarakat Desa Batuan

    Ucapan Syukur Para Kadus: RTLH TMMD 125 Hadirkan Harapan Baru untuk Masyarakat Desa Batuan

    • calendar_month Selasa, 19 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Selasa (19/8/2025). Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 tahun 2025 di Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar, kembali menorehkan jejak nyata melalui kegiatan perehaban rumah tidak layak huni (RTLH) di 16 Banjar. Upaya ini menjadi wujud kepedulian Satgas TMMD bersama masyarakat dalam meningkatkan kesejahteraan warga yang selama ini tinggal dalam kondisi […]

  • Babinsa Desa Wolosambi Dorong Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Pamwil dan Komsos

    Babinsa Desa Wolosambi Dorong Kemanunggalan TNI-Rakyat Lewat Pamwil dan Komsos

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kopda Hardianto, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Wolosambi, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende. Kegiatan ini berlangsung pada Sabtu pagi pukul 08.20 WITA hingga selesai dan berjalan dengan aman serta tertib. Dalam kegiatan tersebut, Babinsa aktif memantau keamanan wilayah guna menciptakan situasi Kamtibmas yang kondusif di […]

  • Antisipasi Kenaikan Harga, Forkopimda dan Kasdim 1601/Sumba Timur Sidak Pasar Matawai

    Antisipasi Kenaikan Harga, Forkopimda dan Kasdim 1601/Sumba Timur Sidak Pasar Matawai

    • calendar_month Selasa, 23 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Kasdim 1601/Sumba Timur Mayor Inf Sambudi bersama Forum Koordinasi Pimpinan Daerah (Forkopimda) Kabupaten Sumba Timur melaksanakan inspeksi mendadak (sidak) di Pasar Inpres Matawai, Kelurahan Matawai, Kecamatan Kota Waingapu, Kabupaten Sumba Timur, Selasa (23/12/2025). Kegiatan sidak tersebut dilaksanakan dalam rangka memantau dan mengetahui perkembangan harga serta ketersediaan bahan kebutuhan pokok (sembako) menjelang […]

  • Babinsa Koramil Jajaran Kodim 1628/SB Gelar Komsos di Desa Goa

    Babinsa Koramil Jajaran Kodim 1628/SB Gelar Komsos di Desa Goa

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan serta meningkatkan kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Goa Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Koptu Agus Darmawan, melaksanakan kegiatan pendampingan Komunikasi Sosial (Komsos) di desa binaannya, Sabtu (03/01/2026). Kegiatan Komsos tersebut dilakukan dengan menyambangi warga Desa Goa untuk menjalin silaturahmi sekaligus memantau perkembangan situasi wilayah binaan. Melalui […]

  • Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYG Cooling sistem antisipasi Balapan Liar yang meresahkan Masyarakat

    Polsek Denpasar Selatan Gelar Patroli KRYG Cooling sistem antisipasi Balapan Liar yang meresahkan Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Denpasar – Personel Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Kegiatan Rutin Yang Ditingkatkan (KRYD), Yustisi, dan Cooling System pada Jumat (31/10/2025) malam, guna mencegah terjadinya gangguan kamtibmas di wilayah hukum Polsek Denpasar Selatan. Kegiatan yang dimulai pukul 21.00 Wita ini melibatkan lima personel yang dipimpin oleh Pawas IPTU Putu Parwita bersama Ida Bagus Pt. Dwitama, S.H., […]

expand_less