Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1627/RN Kawal Pendistribusian Material di Desa Nggodimeda

Babinsa Kodim 1627/RN Kawal Pendistribusian Material di Desa Nggodimeda

  • account_circle arash news
  • calendar_month 1 jam yang lalu
  • visibility 3
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Desa Nggodimeda, Koramil 1627/Rote Ndao, Sertu Delfi Amalo menerima penyerahan material pembangunan yang berlangsung di Desa Nggodimeda, Kecamatan Rote Tengah, Kabupaten Rote Ndao, Jumat (16/01/2026) pukul 10.25 Wita. Kegiatan ini merupakan bagian dari dukungan logistik untuk kelancaran pelaksanaan pembangunan di wilayah desa setempat.

Material yang diterima terdiri dari dua tahap pengiriman. Pada pengiriman tanggal 9 Januari 2026, Babinsa menerima kayu profil sebanyak 20 batang, tali profil 5 gulung, terpal ukuran 5×7 meter sebanyak 1 lembar, paku ukuran 7 cm sebanyak 4 kilogram, serta paku ukuran 10 cm sebanyak 1 kilogram.

Selanjutnya, pada pengiriman tanggal 16 Januari 2026, diterima tambahan material berupa tripleks 8 mm sebanyak 20 lembar, paku berbagai ukuran dengan total berat 9 kilogram, kawat ikat sebanyak 8 kilogram, serta besi beton SNI yang meliputi besi beton 6 mm sebanyak 120 lonjor, besi beton 10 mm sebanyak 232 lonjor, dan besi beton 19 mm sebanyak 4 lonjor.

Sertu Delfi Amalo menyampaikan bahwa penerimaan material ini akan mendukung kelancaran proses pembangunan di Desa Nggodimeda. Kehadiran Babinsa dalam kegiatan tersebut juga bertujuan untuk memastikan pendistribusian material berjalan tertib dan sesuai peruntukannya.

Selama kegiatan penyerahan material berlangsung, situasi terpantau aman dan kondusif tanpa adanya kendala. Dengan tersalurnya material ini, diharapkan pembangunan di Desa Nggodimeda dapat berjalan sesuai rencana dan memberikan manfaat bagi masyarakat setempat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Masyarakat Karangasem  Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    Masyarakat Karangasem Wajib Tahu, Mobil Samsat Keliling dan SIM Keliling Bisa Berikan Kemudahan, Simak Jadwalnya

    • calendar_month Rabu, 5 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Bagi masyarakat yang mempunyai kendaraan R2 dan R4 wajib membayar pajak sebagai rasa tanggung jawab terhadap pendapatan daerah. Hal tersebut mengacu pada UU RI no. 28 tahun 2009 tentang pajak atas kepemilikan kendaraan bermotor Dalam keterangan yang disampaikan Kasat Lantas Polres Karangasem melalui Kanit Regident Polres Karangasem Ipda I Nyoman Wijaya, S.H., M.H. selain membayar […]

  • Babinsa Desa Mura Hadiri Pelatihan Bank Sampah untuk Lingkungan Bersih dan Bernilai Ekonomi

    Babinsa Desa Mura Hadiri Pelatihan Bank Sampah untuk Lingkungan Bersih dan Bernilai Ekonomi

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Mura Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Muhaimin, melaksanakan pendampingan kegiatan Pelatihan Bank Sampah Desa Mura, Kecamatan Brang Ene, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (18/12/2025). Kegiatan yang berlangsung mulai pukul 09.00 WITA tersebut dilaksanakan di Aula Kantor Desa Mura. Pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan keterampilan masyarakat dalam pengelolaan sampah berbasis desa, […]

  • Kegiatan Siskamling Koramil 1608-02/Bolo Sukses Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Bolo

    Kegiatan Siskamling Koramil 1608-02/Bolo Sukses Ciptakan Situasi Kondusif di Kecamatan Bolo

    • calendar_month Minggu, 14 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Bolo,Bima _ Sabtu, 13 September 2025, Koramil 1608-02/Bolo menggelar apel kesiapan personil Siskamling di Jalan Pendidikan Desa Rato, Kecamatan Bolo, Kabupaten Bima. Apel dipimpin oleh Danpos Ramil Madapangga, Pelda Yusran, dengan 13 anggota TNI yang akan melakukan patroli malam untuk menjaga keamanan wilayah. Patroli menyasar beberapa titik rawan seperti Kafe Kahawa Street, Pom Bensin Desa […]

  • Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Hadir Sebagai Garda Depan Pengamanan Upacara Adat

    Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Hadir Sebagai Garda Depan Pengamanan Upacara Adat

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan Senin (25/8/2025), suasana khidmat dan penuh makna terasa di Banjar Payangandesa, Desa Melinggih, Kecamatan Payangan. Rangkaian upacara adat berupa iring-iringan Ida Betara Balai Agung Lunga Ngerajeg Karya/Wali menuju Pura Dalem Agung Banjar Badung berlangsung dengan tertib dan lancar berkat sinergi pengamanan yang dilakukan oleh aparat kewilayahan bersama masyarakat adat. Dalam kegiatan ini, […]

  • Sambangi Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Desa Talibeng Melaksanakan “Minggu Kasih

    Sambangi Warga Binaan, Bhabinkamtibmas Desa Talibeng Melaksanakan “Minggu Kasih

    • calendar_month Minggu, 21 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Personel Polres Karangasem Polsek Sidemen pada hari Minggu dengan melakukan DDS dan menyambangi warga binaan dengan penuh iklas untuk memberikan himbauan kamtibmas sekaligus mensosialisasikan hal-hal yang harus diketahui oleh masyarakat untuk terciptanya keamanan yang kondusif. Patroli dan sambang yang dilakukan personil dilanjutkan dengan kegiatan Minggu Kasih, Minggu (21/12/2025). “Tujuan dari program Minggu Kasih yaitu untuk […]

  • Kehadiran Babinsa di Poto Tano Bikin Malam Lebih Aman dan Nyaman

    Kehadiran Babinsa di Poto Tano Bikin Malam Lebih Aman dan Nyaman

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Suasana malam di wilayah Poto Tano terasa lebih aman dengan hadirnya Babinsa Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Bukhari, yang melaksanakan patroli rutin pada Rabu (01/10/2025) sekitar pukul 21.30 WITA. Patroli ini dilakukan menyusuri sejumlah titik di wilayah binaan, sembari memberikan pesan kepada masyarakat agar tetap menjaga ketertiban dan keamanan lingkungan. Bagi Babinsa, […]

expand_less