Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kesiapan Jembatan Balley Jadi Prioritas Demi Kelancaran Mobilitas Warga

Kesiapan Jembatan Balley Jadi Prioritas Demi Kelancaran Mobilitas Warga

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Bima, 15 Januari 2025 – Dandim 1608/Bima Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan S.Kom M.Sc melakukan peninjauan langsung Jembatan Balley yang menghubungkan Desa Bolo dan Desa Rade, Kecamatan Madapangga, Kabupaten Bima. Kegiatan yang digelar Kamis siang ini turut dihadiri Wakil Bupati Bima dr. H. Irfan Zubaedy serta puluhan unsur terkait, bertujuan memastikan kondisi infrastruktur vital tersebut dalam keadaan baik dan siap dimanfaatkan oleh masyarakat.

Dandim Bima bersama Wakil Bupati tiba di lokasi jembatan dan langsung disambut oleh Camat Madapangga, Sahrul S, Ag MH. Selanjutnya, mengecek secara mendetail kondisi jembatan balley yang menjadi penghubung utama antardesa. Peninjauan ini menjadi bagian dari upaya TNI bersama pemerintah daerah untuk meningkatkan kualitas dan keamanan infrastruktur pendukung perekonomian warga setempat.

Dandim 1608/Bima, Letkol Arh Samuel Asdianto Limbongan menyatakan, “Kondisi jembatan ini sangat penting bagi mobilitas warga dan aktivitas ekonomi di Kecamatan Madapangga. Kami dari Kodim 1608/Bima akan terus mendukung pemerataan pembangunan dan memastikan seluruh fasilitas umum dalam keadaan layak dan aman.”

Hadir mendampingi dalam kegiatan tersebut Camat Madapangga Sahrul S, Ag MH, Pasiter Kodim Kapten Inf Seninot Sribakti, dan Danramil 1608-02/Bolo Lettu Caj Zulkarnain.

Kegiatan ini menjadi bukti nyata sinergi TNI dan pemerintah daerah dalam mendukung pembangunan infrastruktur di Kabupaten Bima demi kesejahteraan masyarakat.

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Ende Gelar Komsos & Pamwil, Pastikan Aktivitas Masyarakat Aman dan Kondusif

    Babinsa Ende Gelar Komsos & Pamwil, Pastikan Aktivitas Masyarakat Aman dan Kondusif

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Sertu Damianus Kerhi, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pemantauan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat di Jalan Gatot Subroto, Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur, Kabupaten Ende, Senin (10/11/2025) pukul 10.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai ujung tombak TNI AD, bertujuan untuk memantau keamanan […]

  • Sinergi Sukseskan Program Pemerintah, Babinsa Satra Dampingi Musdesus Percepatan Operasional KDKMP

    Sinergi Sukseskan Program Pemerintah, Babinsa Satra Dampingi Musdesus Percepatan Operasional KDKMP

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Klungkung,- Musyawarah Desa Khusus ( Musdesus ) kembali digelar Pemerintah Desa Satra dengan pendampingan Babinsa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan bersama Bhabinkamtibmas, Sabtu ( 01/11/25 ). Kegiatan Musdesus tersebut dilaksanakan di Ruang Rapat Kantor Desa Satra, Kecamatan/kabupaten Klungkung yang dipimpin langsung Babinsa menghadiri undangan dalam rangka kegiatan rapat Musdes Khusus percepatan operasional Koperasi Merah Putih […]

  • Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli di Jam Rawan

    Antisipasi Gangguan Kamtibmas, Polsek Pupuan Laksanakan Patroli di Jam Rawan

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Pupuan Jumat, 26 September 2025, pukul 00.15 s/d 02.00 Wita, personel Polsek Pupuan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol atau Patroli Barcode di wilayah hukum Polsek Pupuan. Patroli ini dipimpin oleh Bawas Aipda I Made Alit Arthama bersama tiga personel Polsek Pupuan lainnya menggunakan mobil patroli 901 Pupuan sebagai langkah antisipasi gangguan […]

  • Rapat RKPDes 2026 dan Rembuk Stunting Desa Oenitas, Babinsa Tegaskan Komitmen Dampingi Pembangunan Desa

    Rapat RKPDes 2026 dan Rembuk Stunting Desa Oenitas, Babinsa Tegaskan Komitmen Dampingi Pembangunan Desa

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-03/Batutua, Sertu Petrus Gudu, bersama Bhabinkamtibmas Brigka Tenny R. Nalle menghadiri Rapat Penyusunan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun Anggaran 2026 dan Pencegahan Stunting di Desa Oenitas, Kecamatan Rote Barat, pada Senin (25/8/2025). Kegiatan yang berlangsung di Kantor Desa Oenitas ini dipimpin langsung oleh Penjabat Kepala Desa dan dihadiri berbagai […]

  • Babinsa Bersama Aparat Desa Mediasi Perkelahian Pemuda, Capai Kesepakatan Damai

    Babinsa Bersama Aparat Desa Mediasi Perkelahian Pemuda, Capai Kesepakatan Damai

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Serda Roni Riberu, menghadiri mediasi penyelesaian permasalahan perkelahian antar pemuda di Desa Oeledo, Kecamatan Pantai Baru, pada Senin, 6 Oktober 2025 pukul 15.00 WITA. Adapun permasalahan tersebut melibatkan Nebayot Manafe dan Rifaldi Manafe selaku pelaku, serta Germanto Amanit […]

  • Komsos dan Pamwil: Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Hadir di Desa Binaan

    Komsos dan Pamwil: Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru Hadir di Desa Binaan

    • calendar_month Sabtu, 13 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Pratu Muhamad Safari, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pemantauan wilayah (Pamwil) di Desa Wolosambi, Kecamatan Lio Timur, Kabupaten Ende, Jumat (12/12/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini dilakukan untuk memastikan keamanan dan ketertiban masyarakat serta mempererat hubungan antara TNI dan warga desa. Kegiatan ini dihadiri langsung oleh Pratu Muhamad Safari […]

expand_less