Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » MBG di SD Negeri Goa Berjalan Lancar Berkat Pendampingan Babinsa Koramil Jereweh

MBG di SD Negeri Goa Berjalan Lancar Berkat Pendampingan Babinsa Koramil Jereweh

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
  • visibility 2
  • comment 0 komentar
Sumbawa Barat – Dalam rangka mendukung program Makan Bergizi Gratis (MBG), Babinsa Koramil 1628-05/Jereweh, Koptu Agus Dermawan, melaksanakan pendampingan kegiatan MBG di SD Negeri Goa, Desa Goa, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Kamis, 15 Januari 2026, pukul 09.10 WITA.
Program MBG ini bertujuan untuk meningkatkan gizi dan kesehatan anak-anak sekolah dasar, sekaligus menanamkan kebiasaan makan sehat sejak dini.
Menu yang diberikan pada kegiatan ini meliputi:
1.Nasi putih
2.Ayam suwir
3.Tumis kacang panjang, wortel, dan kol
4.Jeruk
Kegiatan pendampingan berjalan lancar dan aman, menunjukkan peran aktif Babinsa dalam mendukung program pemerintah daerah sekaligus memastikan kegiatan di sekolah berlangsung tertib dan terkontrol.
Program ini menjadi bagian dari upaya TNI AD melalui Koramil Jereweh untuk mendukung kesehatan dan perkembangan generasi muda, serta memperkuat hubungan antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan.
(Pendim 1628/KSB)
  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Akhir Pekan, Personel Polres Bangli Intensifkan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    Akhir Pekan, Personel Polres Bangli Intensifkan Pengaturan Lalu Lintas di Obyek Wisata Penelokan Kintamani

    • calendar_month Sabtu, 22 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Bangli, Sabtu/22 November 2025 — Suasana akhir pekan di kawasan wisata Penelokan Kintamani terlihat semakin hidup. Untuk memastikan kenyamanan serta keamanan para wisatawan, Polres Bangli menurunkan personel terbaiknya guna melaksanakan pengamanan sekaligus pengaturan arus lalu lintas di kawasan ikon wisata tersebut. Peningkatan kunjungan wisatawan yang kerap terjadi setiap akhir pekan menjadi perhatian serius Polres Bangli. […]

  • Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    Pawai Pembangunan Mobil Hias Meriah, TNI AD Siaga Amankan Wilayah Ende Timur

    • calendar_month Kamis, 21 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ende, – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa dari Kodim 1602/Ende melaksanakan kegiatan Monitoring, Komunikasi Sosial (Komsos), dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di wilayah binaannya, tepatnya di Kelurahan Rewarangga Selatan, Kecamatan Ende Timur.20 Agustus 2025. Kegiatan tersebut bertepatan dengan pelaksanaan Pawai Pembangunan Mobil Hias tingkat Kabupaten Ende Tahun 2025, yang mengambil titik start […]

  • Sinergi TNI, Polri, dan Masyarakat Sukseskan Pengamanan Festival Labibano 2025

    Sinergi TNI, Polri, dan Masyarakat Sukseskan Pengamanan Festival Labibano 2025

    • calendar_month Minggu, 7 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Bima _ Minggu, 07 September 2025, Babinsa Desa Tolouwi, Sertu Rifaid, memantau penutupan Festival Labibano di Pantai Wane, Desa Tolotangga, Kecamatan Monta, Kabupaten Bima. Acara ini dihadiri oleh pejabat daerah, aparat keamanan, dan masyarakat sekitar. Kepala Kepolisian Sektor Monta, IPTU Sudarto, dalam sambutannya mengapresiasi partisipasi warga sehingga kegiatan berjalan aman dan sukses. Ia berharap Festival […]

  • Babinsa Peringgasela Timur Gelar Patroli Malam untuk Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan ‎

    Babinsa Peringgasela Timur Gelar Patroli Malam untuk Jaga Keamanan dan Ketertiban Lingkungan ‎

    • calendar_month Selasa, 2 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    ‎Peringgasela – Lombok Timur, Babinsa Desa Peringgasela Timur, Serka Jalaludin Sabki, melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Peringgasela Timur, Kecamatan Peringgasela. Senin(01/12/2025). ‎ ‎Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menjaga stabilitas keamanan serta membangun komunikasi dengan masyarakat di wilayah binaan. ‎ ‎Patroli malam tersebut dilakukan untuk memastikan situasi tetap kondusif, sekaligus […]

  • Komandam Kodim 1623/Karangasem terima kunjungan silaturahmi Kalapas jajaran Kab.Karangasem.

    Komandam Kodim 1623/Karangasem terima kunjungan silaturahmi Kalapas jajaran Kab.Karangasem.

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Komandan Kodim (Dandim) 1623/Karangasem Letkol Inf Gurbasa Samosir Menerima kunjungan silaturahmi Kepala Lembaga Pemasyarakatan (KaLapas) jajaran Kab.Karangasem bertempat di Ruangan Dandim Jl.Sudirman Lingkungan Janggapati Kelurahan Subagan Kec/Kab.Karangasem pada Senin (8/09/25) Kepala Lembaga Pemasyarakatan (KaLapas) jajaran Kab.Karangasem yang hadir dalam silaturahmi tersebut yakni Kalapas anak Kelas II Karangasem Ince M Rizal, Kalapas Dewasa Kelas […]

  • Ronda Malam Bersama Babinsa, Warga Potu Barat Didorong Jaga Lingkungan Aman

    Ronda Malam Bersama Babinsa, Warga Potu Barat Didorong Jaga Lingkungan Aman

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu Kelurahan Potu, Koptu Abubakar, melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga binaan di RT 01 Lingkungan Potu Barat, Minggu (28/12/2025) pukul 21.15 WITA. Kegiatan ronda malam tersebut merupakan bagian dari pembinaan teritorial Babinsa guna mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat sekaligus meningkatkan kesadaran warga terhadap pentingnya keamanan […]

expand_less