Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Komsos Babinsa di Lingkungan Selayar, Warga Diajak Peduli Kamtibmas

Komsos Babinsa di Lingkungan Selayar, Warga Diajak Peduli Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka meningkatkan keamanan dan ketertiban wilayah, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Syarifuddin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial

(komsos) bersama warga binaan di Lingkungan Selayar, Kelurahan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (14/1/2026).

Kegiatan yang berlangsung sekitar pukul 10.00 Wita tersebut bertujuan untuk mempererat tali silaturahmi antara TNI dan masyarakat sekaligus menggali informasi serta menyampaikan imbauan terkait pentingnya menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan secara bersama-sama.

Serda Syarifuddin dalam kesempatan tersebut mengajak warga agar senantiasa menjaga kerukunan, meningkatkan kepedulian sosial, serta segera melaporkan apabila terdapat hal-hal yang berpotensi mengganggu stabilitas keamanan di lingkungan sekitar.

Melalui kegiatan komsos ini, diharapkan terjalin hubungan yang semakin harmonis antara Babinsa dan warga binaan, sehingga tercipta situasi wilayah yang aman, nyaman, dan kondusif.

Kegiatan berjalan dengan tertib, aman, dan mendapat respon positif dari masyarakat setempat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Serongga Ajak Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Bahaya Rabies

    Babinsa Serongga Ajak Masyarakat Tingkatkan Kewaspadaan terhadap Bahaya Rabies

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Gianyar – Serongga, Minggu (9/11/2025) Dalam rangka mendukung program pemerintah daerah di bidang kesehatan masyarakat, Babinsa Desa Serongga Koramil 1616-01/Gianyar Kopka I Komang Sudarnita bersama Bhabinkamtibmas Desa Serongga Aiptu Gusti Ketut Sarya menghadiri kegiatan penyuluhan/sosialisasi rabies yang diselenggarakan di Balai Banjar Serongga Kaje, Desa Serongga, Kecamatan Gianyar, Kabupaten Gianyar. Acara dibuka dengan sambutan Perbekel Desa […]

  • Babinsa Wanagiri Dukung Pelestarian Hutan dan Sumber Mata Air Lewat Aksi Penanaman Pohon

    Babinsa Wanagiri Dukung Pelestarian Hutan dan Sumber Mata Air Lewat Aksi Penanaman Pohon

    • calendar_month Kamis, 1 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sukasada, 31 Desember 2025– Dalam rangka mendukung upaya pelestarian lingkungan hidup serta menjaga kelestarian kawasan hutan desa, Babinsa Desa Wanagiri Koramil 1609-05/Sukasada Pelda I Made Suradnya bersama Bhabinkamtibmas Desa Wanagiri Aipda I Komang Restika Yadnya menghadiri kegiatan penanaman pohon yang dilaksanakan di areal obyek wisata Air Terjun Banyumala, kawasan Hutan Desa Wanagiri, Banjar Dinas Asah […]

  • Bersama Rakyat TNI Kuat, Babinsa Seririt Ringankan Beban Hidup Lansia Kurang Mampu

    Bersama Rakyat TNI Kuat, Babinsa Seririt Ringankan Beban Hidup Lansia Kurang Mampu

    • calendar_month Kamis, 2 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Seririt, (02/10/2025) – Dalam rangka melaksanakan program Babinsa Peduli Lansia, Koramil 1609-03/Seririt kembali menyalurkan bantuan sosial berupa beras kepada warga lanjut usia di wilayah binaannya. Kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian TNI terhadap masyarakat, khususnya warga yang kurang mampu dan membutuhkan perhatian lebih. Pada kesempatan kali ini, dua orang warga lansia di Desa Joanyar menerima bantuan […]

  • Bhabinkamtibmas Singakerta Sambangi Warga Perumahan Berikan Himbauan Kamtibmas

    Bhabinkamtibmas Singakerta Sambangi Warga Perumahan Berikan Himbauan Kamtibmas

    • calendar_month Kamis, 7 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Gianyar – Polsek Ubud, Bhabinkamtibmas Desa Singakerta Polsek Ubud Polres Gianyar Polda Bali Aiptu I Made Widastra lakukan sambang kepada warga masyarakat an. Sharyl Sharaswhaty, berikan himbauan Kamtibmas Hal itu sesuai dengan arahan Kapolres Gianyar AKBP Chandra C. Kesuma, S.I.K., M.H., agar anggota Polri hadir ditengah masyarakat berikan himbauan kamtibmas. “Kami […]

  • Babinsa Ende Utara Bersinergi dengan Puskesmas Kotaratu untuk Sukseskan Posyandu

    Babinsa Ende Utara Bersinergi dengan Puskesmas Kotaratu untuk Sukseskan Posyandu

    • calendar_month Kamis, 17 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Pukul 09.00 WITA, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Abdullah M. Ambry, melakukan monitoring kegiatan Posyandu bersama petugas kesehatan dari Puskesmas Kotaratu di lingkungan Kuzazo RT/RW 006/006, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende. Kegiatan Posyandu tersebut meliputi penimbangan bayi dan balita, pengukuran berat badan, panjang badan, tinggi badan, lingkar kepala, serta lingkar lengan balita. Selain itu, […]

  • PATROLI BARCODE SAT SAMAPTA POLRES GIANYAR ANTISIPASI PENINGKATAN VOLUME KENDARAAN AKHIR PEKAN

    PATROLI BARCODE SAT SAMAPTA POLRES GIANYAR ANTISIPASI PENINGKATAN VOLUME KENDARAAN AKHIR PEKAN

    • calendar_month Sabtu, 26 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Dalam rangka memberikan pelayanan maksimal kepada masyarakat serta mengantisipasi lonjakan arus lalu lintas pada akhir pekan, personel Patroli Barcode Satuan Samapta Polres Gianyar melaksanakan kegiatan patroli terpadu dan pengaturan lalu lintas di kawasan depan Mako Polres Gianyar, Sabtu (26/07/2025) pagi. Kegiatan dimulai pada pagi hari dengan melibatkan tiga personel dan satu unit kendaraan […]

expand_less