Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Gotong Royong Babinsa dan Warga, Perbaikan Irigasi di Dusun Ratesuba Berjalan Lancar

Gotong Royong Babinsa dan Warga, Perbaikan Irigasi di Dusun Ratesuba Berjalan Lancar

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar
Maukaro, Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Aleksius Pendo Wonda, melaksanakan kegiatan Karya Bakti bersama Kelompok Tani Kema Sama di Dusun Ratesuba, Desa Kebirangga Tengah, Kecamatan Maukaro, Kabupaten Ende, Selasa (13/01/2026) pukul 09.00 WITA.

Kegiatan Karya Bakti ini difokuskan pada pengerjaan irigasi sawah, sebagai bentuk dukungan Babinsa terhadap program pertanian di wilayah binaan, sekaligus meningkatkan sinergi dengan masyarakat tani setempat.

Kegiatan diikuti oleh Babinsa dan 10 orang anggota Kelompok Tani Kema Sama, yang secara gotong-royong bekerja sama dalam perbaikan sistem irigasi di lahan pertanian warga.

Seluruh kegiatan berlangsung tertib, aman, dan lancar, dan selesai pukul 11.30 WITA. Kehadiran Babinsa mendapat respon positif dari masyarakat karena ikut berpartisipasi langsung dalam pekerjaan sehari-hari mereka.

Menurut Serda Aleksius Pendo Wonda, kegiatan Karya Bakti ini merupakan bagian dari tugas pokok Satkowil sebagai ujung tombak TNI AD, dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat serta memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat.

“Kehadiran kami tidak hanya memantau keamanan wilayah, tetapi juga membantu warga dalam kegiatan pertanian, sehingga tercipta sinergi yang erat antara TNI dan masyarakat,” jelas Serda Aleksius.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Aktifkan Peran Babinsa, Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Wilayah Detusoko

    Aktifkan Peran Babinsa, Kodim 1602/Ende Gelar Komsos dan Pamwil di Wilayah Detusoko

    • calendar_month Sabtu, 2 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Suwardin Jumadin, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) dan pengawasan wilayah (pamwil) di Desa Ndito, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende pada Sabtu pagi, 2 Agustus 2025. Kegiatan dimulai pukul 10.00 WITA dan berlangsung hingga pukul 12.00 WITA dengan situasi yang tertib dan aman. Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengimbau masyarakat setempat untuk meningkatkan […]

  • Babinsa Desa Satra Tunjukkan Sinergi dengan Warga Lewat Pendampingan Upacara Nyegara Gunung

    Babinsa Desa Satra Tunjukkan Sinergi dengan Warga Lewat Pendampingan Upacara Nyegara Gunung

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Satra Koramil 1626-04/Kintamani, Sertu Wayan Pasbudi, bersama Bhabinkamtibmas Aiptu Made Wiraman, melaksanakan pendampingan dan pengawalan kegiatan Nyegara Gunung ke Pura Goa Lawah, Desa Kembangsari. Kegiatan ini merupakan rangkaian upacara Tawur Gentuh, Mamugkah Agung, Ngenteg Linggih, dan Mepeselang di Pura Puseh dan Bale Agung Desa Adat Kembangsari, yang bertepatan dengan Purnama Kapat. […]

  • Peran Aktif Babinsa Alas: Lindungi Petani, Jaga Kestabilan Harga Gabah

    Peran Aktif Babinsa Alas: Lindungi Petani, Jaga Kestabilan Harga Gabah

    • calendar_month Rabu, 20 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    NTB – Sumbawa – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan nasional, Babinsa Koramil 1607-04/Alas, Sertu Putu Pandu, melaksanakan pendampingan penyerapan gabah hasil panen petani di Desa Marente, Kecamatan Alas, Kabupaten Sumbawa, Rabu (20/8/2025). Kegiatan ini dilakukan bersama mitra Bulog sebagai upaya menjaga kestabilan harga gabah di tingkat petani. Dalam kesempatan tersebut, gabah milik Bapak Alam, […]

  • Safari Kamtibmas Polsek Kintamani Digelar di Desa Songan A dan Songan B

    Safari Kamtibmas Polsek Kintamani Digelar di Desa Songan A dan Songan B

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Kintamani, Bangli – Polsek Kintamani melaksanakan Safari Kamtibmas di Aula Kantor Desa Songan B, Kecamatan Kintamani, Kabupaten Bangli, pada Selasa (23/9/2025). Kegiatan ini dihadiri oleh 50 peserta, terdiri atas unsur pemerintah desa, tokoh. Kapolsek Kintamani, Kompol Made Dwi Puja Rimbawa, S.H., M.H., hadir bersama sejumlah pejabat utama Polsek. Dalam sambutannya, Kepala Desa Songan B menyampaikan […]

  • TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Ende Dampingi Warga Terima Bantuan Pangan

    TNI Hadir untuk Rakyat: Babinsa Ende Dampingi Warga Terima Bantuan Pangan

    • calendar_month Jumat, 1 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka mendukung kelancaran dan keamanan penyaluran Bantuan Pangan Cadangan Beras Pemerintah (CBP), Babinsa Koramil 1602-04/Maurole melaksanakan pengawasan dan pengamanan kegiatan pembagian beras kepada masyarakat di Desa Kanganara, Kecamatan Detukeli, Kabupaten Ende. Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis (01/08/2025) mulai pukul 10.00 WITA hingga selesai, dengan melibatkan berbagai unsur, termasuk perwakilan dari Bulog pusat dan […]

  • Patroli gabungan Bersama Masyarakat di Denpasar Selatan Jaga Situasi Kondusif

    Patroli gabungan Bersama Masyarakat di Denpasar Selatan Jaga Situasi Kondusif

    • calendar_month Jumat, 5 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Denpasar – Polsek Denpasar Selatan melaksanakan kegiatan Patroli Bersama Masyarakat Menjaga Negeri pada Kamis (4/9/2025) malam. Patroli dimulai pukul 20.30 WITA dengan menyasar sejumlah titik rawan di wilayah hukum Polsek Denpasar Selatan. Kegiatan tersebut dipimpin Pawas Iptu I Ketut Rudana didampingi Padal Aiptu I Kadek Rudy Artawan dengan kekuatan 15 personel, terdiri dari 8 anggota […]

expand_less