Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pendampingan MBG di Rote Timur Berjalan Lancar, Babinsa Pastikan Tepat Sasaran

Pendampingan MBG di Rote Timur Berjalan Lancar, Babinsa Pastikan Tepat Sasaran

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur, Serda Ismail Rahadat, melaksanakan pendampingan kegiatan pemberian makanan sehat bergizi kepada anak-anak siswa TK, PAUD, SD, SMP, dan SMA di wilayah Kecamatan Rote Timur, Kabupaten Rote Ndao. Kegiatan ini berlangsung pada Selasa, 13 Januari 2026, mulai pukul 07.00 WITA, bertempat di Yayasan Terdinda Berkat Lancar, Desa Papela.

Program pemberian makanan bergizi ini diselenggarakan oleh pihak ketiga bekerja sama dengan Badan Gizi Nasional (BGN) RI sebagai upaya mendukung peningkatan gizi dan kesehatan peserta didik. Pada hari tersebut, pendistribusian makanan menyasar sebanyak 3.002 siswa dari berbagai jenjang pendidikan yang tersebar di sejumlah sekolah di Kecamatan Rote Timur.

Menu makanan yang dibagikan terdiri dari nasi putih, ikan kuah asam, tempe goreng, tumis buncis, dan buah semangka, yang disiapkan oleh tim MBG berjumlah 52 orang dengan dukungan tenaga ahli gizi dan petugas lapangan. Kegiatan ini turut dihadiri Babinsa Koramil 1627-02/Rote Timur, tim MBG, serta para kepala sekolah dan guru dari sekolah penerima manfaat.

Pendampingan ini bertujuan memastikan pendistribusian makanan berjalan tertib, tepat sasaran, dan aman. Seluruh rangkaian kegiatan berakhir pukul 10.15 WITA dan berlangsung dengan lancar, aman, serta kondusif. Program ini diharapkan dapat membantu meningkatkan asupan gizi dan mendukung tumbuh kembang serta prestasi belajar para siswa di wilayah Rote Timur.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Revitalisasi SMKN 1 Brang Rea Resmi Dimulai Tahun 2025

    Revitalisasi SMKN 1 Brang Rea Resmi Dimulai Tahun 2025

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Acara peletakan batu pertama revitalisasi gedung SMK Negeri 1 Brang Rea dan dimulainya pembangunan Ruang Praktik Siswa (RPS), Unit Kesehatan Sekolah (UKS), serta ruang Bimbingan Konseling (BK). Bertempat di Kecamatan Brang Rea, Kabupaten Sumbawa Barat. Kamis (25/09/2025) pukul 07.30 WITA Turut hadir dalam kegiatan tersebut Kepala Cabang Dinas Dikbud Kabupaten Sumbawa […]

  • Gotong Royong Bersama Babinsa, Pembangunan Desa Madawa Lancar

    Gotong Royong Bersama Babinsa, Pembangunan Desa Madawa Lancar

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Hu’u, NTB – 25 Desember 2025 Babinsa Koramil 1614-03 Hu’u, Serka Rifai, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) sekaligus membantu warga Dusun Madawa, Desa Marada. Kegiatan ini dilakukan pada Kamis pagi pukul 09.00 WITA dengan tujuan mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat. Dalam kegiatan tersebut, Serka Rifai ikut membantu warga mengikat kawat yang digunakan untuk pembangunan fasilitas […]

  • Serka Zulkifli Dampingi Warga Kuang dalam Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    Serka Zulkifli Dampingi Warga Kuang dalam Peringatan Maulid Nabi Muhammad SAW

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Serka Zulkifli bersama empat orang anggota menghadiri perayaan Maulid Nabi Muhammad SAW 1447 H/2025 M yang digelar di Masjid Al-Amin, Lingkungan Tiang Enam, Kelurahan Kuang, Kecamatan Taliwang, Senin (22/9/2025) malam. Kegiatan yang dimulai pukul 20.00 WITA ini berlangsung khidmat dengan dihadiri ratusan jamaah, tokoh agama, tokoh masyarakat, pemuda, […]

  • Dipimpin Pawas Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani

    Dipimpin Pawas Polsek Kintamani Laksanakan Pengamanan Sholat Jumat di Masjid Al – Muhajirin Kintamani

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Bangli – Polsek Kintamani. Demi terciptanya situasi yang aman dan nyaman serta tidak terjadinya hal – hal yang tidak diinginkan di wilayah hukum Polsek Kintamani, sehingga Personil Polsek Kintamani Dipimpin Kanit Intel Iptu I Nyoman Saka Bersama Anggota melaksanakan giat pengamanan Sholat Jumat di Masjid Besar Al- Muhajirin Kintamani. Jumat, (10/10/2025). […]

  • Pos Nananoe dan Warga Perbatasan Bergotong Royong Bangun Rumah Harapan

    Pos Nananoe dan Warga Perbatasan Bergotong Royong Bangun Rumah Harapan

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Belu, – Pos Nananoe Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad kembali menunjukkan kepeduliannya terhadap kehidupan masyarakat di perbatasan. personel Pos Nananoe bersama warga Desa Wedare, Kecamatan Nanaet Dua Besi, Kabupaten Belu, NTT melaksanakan kegiatan gotong royong mengangkut kayu untuk pembangunan rumah adat yang menjadi kebanggaan masyarakat setempat. Kegiatan ini mencerminkan semangat kebersamaan antara […]

  • Ciptakan Rasa Aman, Sat Samapta Polres Klungkung Gencarkan Patroli Malam

    Ciptakan Rasa Aman, Sat Samapta Polres Klungkung Gencarkan Patroli Malam

    • calendar_month Jumat, 17 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Upaya mencegah berbagai potensi gangguan keamanan terus digencarkan oleh Satuan Samapta Polres Klungkung melalui kegiatan patroli malam atau Blue Light Patrol, (16/10). Patroli ini menyasar sejumlah titik rawan seperti Terminal Galiran, Pasar Senggol, jalur sepi minim penerangan hingga kawasan Jembatan Merah yang kerap dijadikan arena balap liar oleh remaja. Kehadiran personel di […]

expand_less