Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Perkuat Kemandirian Warga, Dandim 1607/Sumbawa Pantau KDMP Desa Pukat

Perkuat Kemandirian Warga, Dandim 1607/Sumbawa Pantau KDMP Desa Pukat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • visibility 14
  • comment 0 komentar

Sumbawa Besar – Dandim 1607/Sumbawa Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., memantau secara langsung perkembangan pembangunan KDMP (Koperasi Desa Merah Putih) yang berlokasi di Desa Pukat, Kecamatan Utan, Kabupaten Sumbawa, Selasa (13/01/2026).

Kunjungan tersebut dilakukan sebagai bentuk dukungan TNI AD, khususnya Kodim 1607/Sumbawa, terhadap program pemberdayaan ekonomi masyarakat desa melalui penguatan koperasi. Dalam peninjauan itu, Dandim didampingi oleh Danramil setempat, Babinsa, serta perangkat desa.

Letkol Kav Basofi Cahyowibowo, S.T., meninjau beberapa bagian bangunan yang sedang dikerjakan serta berdialog dengan pelaksana pembangunan dan pengurus koperasi untuk mengetahui progres, kendala, dan target penyelesaian.

“Koperasi Desa Merah Putih ini diharapkan menjadi motor penggerak perekonomian masyarakat Desa Pukat. Kodim 1607/Sumbawa siap mendukung dan mengawal agar pembangunannya berjalan lancar dan tepat waktu,” ujar Dandim.

Ia juga menekankan pentingnya transparansi, kualitas bangunan, serta pemanfaatan koperasi secara optimal nantinya, sehingga benar-benar dapat meningkatkan kesejahteraan warga.

Sementara itu, Kepala Desa Pukat menyampaikan apresiasi atas perhatian dan dukungan dari Dandim 1607/Sumbawa beserta jajaran. Menurutnya, kehadiran TNI memberikan motivasi tersendiri bagi masyarakat dan pihak pelaksana pembangunan untuk bekerja lebih maksimal.

Dengan adanya KDMP, diharapkan masyarakat Desa Pukat dapat memiliki wadah usaha bersama yang kuat, mandiri, dan berkelanjutan guna mendorong pertumbuhan ekonomi desa. (Pendim Sumbawa)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Sinergi TNI dan Masyarakat Terlihat Saat Babinsa Lakukan Komsos di Kelurahan Kotaratu

    Sinergi TNI dan Masyarakat Terlihat Saat Babinsa Lakukan Komsos di Kelurahan Kotaratu

    • calendar_month Senin, 29 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Kodim 1602/Ende, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Lingkungan Kuzazo, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Senin (29/12/2025) pukul 09.30 WITA hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau keamanan wilayah sekaligus membangun komunikasi yang baik dengan masyarakat. Babinsa hadir langsung di tengah warga untuk […]

  • Dandim Klungkung; Jaga Bali Menuju Klungkung Mahottama, Apel Gelar Agung Momentum Kuatkan Persatuan dan Kesatuan

    Dandim Klungkung; Jaga Bali Menuju Klungkung Mahottama, Apel Gelar Agung Momentum Kuatkan Persatuan dan Kesatuan

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Klungkung,- Dandim 1610/Klungkung Letkol Kav Sidik Pramono,S.Sos., M.M., M.Han menghadiri Apel Gelar Agung menjaga Bali menuju Klungkung Mahottama yang digelar di Alun Alun Ida Dewa Agung Jambe, Kelurahan Semarapura Tengah, Klungkung, Selasa ( 30/09/25 ). Kegiatan yang dipimpin langsung Bupati Klungkung I Made Satria ini dihadiri pula oleh Forkopimda, Panglingsir Puri Agung Klungkung beserta berbagai […]

  • Wujudkan Harmoni Spiritual, Personel Polres Badung Rayakan Hari Raya Saraswati dengan Sembahyang Bersama

    Wujudkan Harmoni Spiritual, Personel Polres Badung Rayakan Hari Raya Saraswati dengan Sembahyang Bersama

    • calendar_month Sabtu, 6 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Mangupura – Hari Raya Saraswati merupakan salah satu hari suci dalam agama Hindu, khususnya yang dirayakan oleh umat Hindu di Bali yang diperingati setiap 210 hari sekali, tepatnya pada hari Saniscara (Sabtu) Umanis Wuku Watugunung dalam kalender Bali. Hari Raya Saraswati juga menjadi waktu yang tepat untuk introspeksi dan mengingatkan diri agar menggunakan ilmu pengetahuan […]

  • Kodim 1628/Sumbawa Barat Jadikan Peringatan Sumpah Pemuda Momentum Perkuat Persatuan dan Nasionalisme

    Kodim 1628/Sumbawa Barat Jadikan Peringatan Sumpah Pemuda Momentum Perkuat Persatuan dan Nasionalisme

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-97 tahun 2025, yang mengusung tema “Pemuda Pemudi Bergerak, Indonesia Bersatu” , Kodim 1628/Sumbawa Barat melaksanakan upacara bendera yang berlangsung khidmat di Lapangan Makodim 1628/Sumbawa Barat, Jalan Labuhan Balat No. 03, Kelurahan Bugis, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, Selasa (28/10/2025) pukul 07.30 Wita. Bertindak selaku […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Puldata Teritorial dan Jaga Kondusifitas di Kecamatan Ndona

    Babinsa Kodim 1602/Ende Aktif Puldata Teritorial dan Jaga Kondusifitas di Kecamatan Ndona

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ndona, Serka Nasrudin Latip, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos), pemutakhiran data teritorial (Puldata Ter), serta pengamanan wilayah (Pamwil) di Kantor Kecamatan Ndona. Kegiatan ini berlangsung mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai dengan aman, lancar, dan tertib. Dalam kegiatan tersebut, Serka Nasrudin berkoordinasi dengan staf kecamatan terkait perubahan personel dan struktur organisasi di […]

  • Kapolsek Marga Pimpin Patroli Malam Antisipasi Kejahatan

    Kapolsek Marga Pimpin Patroli Malam Antisipasi Kejahatan

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Marga Kapolsek Marga pimpin langsung patroli malam sebagai langkah preventif untuk menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat terutama menjelang malam hari, Patroli malam ini bertujuan untuk mengantisipasi berbagai bentuk kejahatan yang dapat meresahkan masyarakat, Selasa,(28/10/25),pukul 23.30 s/d 02.45 wita. “Patroli malam ini kami lakukan untuk mencegah terjadinya tindak pidana curat, curas, curanmor serta mengantisipasi […]

expand_less