Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Wujud Kehadiran TNI AD, Babinsa Wolowaru Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Binaan

Wujud Kehadiran TNI AD, Babinsa Wolowaru Laksanakan Pamwil dan Komsos di Desa Binaan

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 13 Jan 2026
  • visibility 4
  • comment 0 komentar
Ende – Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, Kodim 1602/Ende, Sertu Lukman melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Nduaria, Kecamatan Kelimutu, Kabupaten Ende, pada Senin (12/01/2026) pukul 11.22 WITA hingga selesai.

Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah sekaligus mempererat hubungan silaturahmi antara Babinsa dan masyarakat desa. Dalam pelaksanaannya, Babinsa hadir di tengah-tengah warga untuk memberikan rasa aman dan nyaman, sehingga menumbuhkan simpati masyarakat terhadap TNI yang selalu aktif berada di wilayah binaan.

Selain memantau keamanan, Babinsa juga mendengarkan keluhan dan permasalahan yang muncul di masyarakat untuk kemudian dikoordinasikan dengan pemerintahan setempat agar dapat dicari solusi secara baik dan tepat. Kehadiran Babinsa juga didampingi oleh Babinkamtibmas Polsek Wolowaru, sehingga tercipta kerja sama yang harmonis antara TNI dan kepolisian di wilayah binaan.

Kegiatan Komsos dan Pamwil berjalan aman, lancar, dan tertib, dengan kondisi cuaca terang. Tidak ada hal-hal menonjol yang terjadi selama kegiatan berlangsung.

Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa sebagai garda terdepan TNI AD, yang selalu hadir di tengah masyarakat untuk menjaga keamanan, ketertiban, dan membangun hubungan yang harmonis dengan warga. Masyarakat Desa Nduaria menyambut baik kehadiran Babinsa dan menyampaikan antusiasme mereka atas kepedulian TNI dalam mendampingi kegiatan masyarakat.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Semangat Gotong Royong Berkobar,Babinsa Tangguwisia Pelda Kadek Jim Nana dan Warga Bersatu Padu Bersihkan Areal Pura Desa

    Semangat Gotong Royong Berkobar,Babinsa Tangguwisia Pelda Kadek Jim Nana dan Warga Bersatu Padu Bersihkan Areal Pura Desa

    • calendar_month Minggu, 13 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Seririt – Suasana kebersamaan dan kepedulian tampak jelas di Desa Tangguwisia, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng pada hari Minggu (13/7/2025). Dipelopori oleh Babinsa setempat, puluhan warga masyarakat bahu-membahu dalam kegiatan gotong royong membersihkan areal Pura Desa, menunjukkan sinergi yang kuat antara aparat dan warga dalam menjaga kesucian dan keasrian lingkungan. Kegiatan yang dimulai sejak pukul 08.00 […]

  • Dukung kemajuan bidang olahraga, personel Kodim 1623/Karangasem amankan kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025.

    Dukung kemajuan bidang olahraga, personel Kodim 1623/Karangasem amankan kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025.

    • calendar_month Kamis, 11 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Kejuaraan bola voli Porprov Bali XVI tahun 2025 yang dilaksanakan di Gor Gunung Agung Jalan Untung Surapati Lingk.Galiran Kaler Kel.Subagan Kec/Kab.Karangasem masih terus bergulir, personel Kodim 1623/Karangasem Sertu Kadek Darwin beserta 2 orang turut melaksanakan kegiatan pengamanan, pada Rabu (10/09/25). Suasana penuh sesak di dalam Gor Gunung Agung Amlapura yang dipadati sekitar 600 […]

  • Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Kepada Masyarakat

    Babinsa Dampingi Penyaluran Bantuan Program Keluarga Harapan (PKH) Kepada Masyarakat

    • calendar_month Sabtu, 8 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    KODIM 1605/BELU, Babinsa Desa Persiapan Fatubesi Lalori Koramil 1605-02/Atapupu Sertu Ferdinandus Banu melaksanakan kegiatan pendampingan penyaluran bantuan sembako PKH (Program Keluarga Harapan) berupa uang tunai kepada 222 kepala keluarga. Pembagian bantuan sembako PKH (Program Keluarga Harapan) dari Dinas Sosial dan Kantor Pos tersebut yang dihadiri juga oleh Kepala Desa Kabuna, Bhabinkamtibmas tersebut berlangsung di Aula […]

  • Babinsa Koramil 1618-03/Insut Ajak Warga Binaan Bangun Semangat Hidup Harmonis dan Bertanggung Jawab

    Babinsa Koramil 1618-03/Insut Ajak Warga Binaan Bangun Semangat Hidup Harmonis dan Bertanggung Jawab

    • calendar_month Minggu, 20 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Minggu 20 Juli 2025, Dalam upaya meningkatkan kesejahteraan dan keharmonisan di tengah Masyarakat, Koptu Kristian A. Lalian, Babinsa Koramil 1618-03/Insut, melaksanakan komunikasi sosial (komsos) bersama Warga binaannya. Kegiatan ini berlangsung hangat dan penuh semangat, dengan fokus membangkitkan kesadaran Masyarakat akan pentingnya tanggung jawab dalam Keluarga yang bertempat di Desa Fafinesu, Kec. Fafinesu, Kab. Kefamenanu […]

  • Kontribusi Nyata TNI Di Wilayah, Babinsa Nyalian Ikut Serta Geladi Upacara 17 Agustus

    Kontribusi Nyata TNI Di Wilayah, Babinsa Nyalian Ikut Serta Geladi Upacara 17 Agustus

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Klungkung, – Menyambut datangnya Hut Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 80, Pemdes Nyalian melaksanakan geladi upacara di Kantor Desa, Rabu ( 13/08/25 ). IDalam kegiatan geladi tersebut, juga melibatkan Babinsa, Bhabinkamtibmas dan mahasiswa KKN. Dalam keteranganya Babinsa Nyalian Kopda Gede Raka menerangkan bahwa kegiatan geladi ini dilaksanakan untuk memastikan kesiapan pelaksanaan upacara yang akan digelar tepat […]

  • Serma Daniel Umbu Ndawa Pimpin Gotong Royong Perbaikan Pagar Persawahan

    Serma Daniel Umbu Ndawa Pimpin Gotong Royong Perbaikan Pagar Persawahan

    • calendar_month Kamis, 15 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur.  Dalam rangka menjaga hasil pertanian dan meningkatkan kepedulian masyarakat terhadap fasilitas pertanian, Babinsa Koramil 03/Pahunga Lodu Kodim 1601/Sumba Timur, Serma Daniel Umbu Ndawa, bersama warga melaksanakan kegiatan gotong royong memperbaiki pagar kawat persawahan irigasi di Desa Kaliuda, Kecamatan Pahunga Lodu, Kabupaten Sumba Timur, Kamis (15/01/2026). Kegiatan gotong royong ini bertujuan untuk […]

expand_less