Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Hadiri Pelatihan Keamanan Pangan Olahan Siap Saji, Babinsa Tusan Sebut Upaya Tingkatkan Kompetensi Dan Kapasitas Sukseskan MBG

Hadiri Pelatihan Keamanan Pangan Olahan Siap Saji, Babinsa Tusan Sebut Upaya Tingkatkan Kompetensi Dan Kapasitas Sukseskan MBG

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

 

Klungkung,- Sebagai wujud nyata komitmen TNI yang selalu siap dan hadir untuk mendukung dan mensukseskan program Makan Bergizi Gratis ( MBG ), Babinsa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan menghadiri kegiatan pelatihan keamanan pangan olahan siap saji SPPG Desa Satra pada Senin ( 12/01/26 ).

Kegiatan pelatihan ini diselenggarakan oleh Yayasan Sadewa Bali yang bersinergi bersinergi bersama Dinkes yang dilaksanakan di Ruang Rapat Nyama Bali, Kelurahan Semarapura Kelod, Kecamatan/Kabupaten Klungkung yang dihadiri oleh Perwakilan Pemcam, Perbekel Desa Satra, Dinas Kesehatan Kabupaten Klungkung, Bhabinkamtibmas serta relawan SPPG Desa Satra

Adapun rangkaian kegiatan diawali dengan pembukaan yang dilanjutkan pemberian materi dari Dinas Kesehatan yang dibawakan dr. I K G Wiraguna tentang pentingnya makanan higienis dan penyajian yang tepat serta kesehatan diri dan lingkungan.

Babinsa Satra Serka Gusti Ngurah Armawan mengatakan bahwa pelatihan keamanan pangan olahan siap saji SPPG Desa Satra ini digelar sebagai bagian dari program MBG, sebagai upaya dan langkah dalam rangka meningkatkan pengetahuan dan keterampilan para penjamah makanan agar memenuhi standar keamanan pangan.

Disamping itu, kegiatan ini juga sekaligus memperkuat kompetensi dan kapasitas relawan dalam mendukung kegiatan Satuan Pemenuhan Pangan Gizi dalam rangka mensukseskan program Makan Bergizi Gratis ( MBG ).

Menurut Babinsa jajaran Koramil 1610-01/Klungkung ini, melalui pelatihan ini, diharapkan setiap relawan SPPG memiliki pemahaman menyeluruh tentang keamanan pangan, higienitas dan proses produksi pangan yang aman untuk dikonsumsi serta memenuhi standarisasi dari program MBG,” ujarnya.

Sebagai Babinsa, dirinya sangat mendukung penuh pelatihan ini. MBG adalah program pemerintah yang sangat mulia, sehingga dukungan dan kolaborasi lintas sektor dan seluruh pihak diharapkan akan semakin kuat kedepannya dalam rangka mengoptimalkan tujuan dan sasaran dari program MBG ini,”imbuhnya. ( pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Tindak Cepat Babinsa Ramil 1602-01/Ende Atasi Kebakaran Akibat Pembukaan Lahan di Kelurahan Tanjung

    Tindak Cepat Babinsa Ramil 1602-01/Ende Atasi Kebakaran Akibat Pembukaan Lahan di Kelurahan Tanjung

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Kebakaran hutan terjadi di Bukit Embu Misi, Kelurahan Tanjung, Kecamatan Ende Selatan, Kabupaten Ende pada Jumat (12/9) pukul 14.30 WITA. Diduga kebakaran tersebut akibat pembukaan lahan untuk perkebunan dengan cara membakar. Setelah menerima laporan dari warga, Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serda Jakaria Ahmad, segera menuju lokasi dan melaporkan kejadian kepada Danramil 1602-01/Ende. Bersama warga sekitar, […]

  • Dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Polsek Selbar Salurkan beras Murah untuk Warga

    Dalam Rangka Stabilisasi pasokan dan harga pangan Polsek Selbar Salurkan beras Murah untuk Warga

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polda Bali-Polsek Selbar Suraberata Kamis 27 Agustus 2025 pukul 09.30 wita s/d 10.10 Wita Dalam rangka mendukung program nasional stabilisasi harga pangan, Personil polsek Selbar dipimpin Kanit Reskrim Polsek Selemadeg barat AIPTU I Nyoman Nata Susila putra S.H turut ambil bagian dalam Kegiatan Pangan Murah yang digelar bersama Bulog Kediri 1 Tabanan. Kegiatan ini berlangsung […]

  • Selama Operasi Patuh Agung 2025, Polres Badung Jaring 328 Pelanggar

    Selama Operasi Patuh Agung 2025, Polres Badung Jaring 328 Pelanggar

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Mangupura – Selama Operasi Patuh Agung 2025 digelar, personil Satlantas Polres Badung menindak 328 pelanggar. Sebagian besar pelanggaran tersebut ditilang melalui ETLE Statis atau hasil deteksi polisi lalulintas dengan menggunakan kamera ponsel. Kasat Lantas Polres Badung AKP I Wayan Sugianta, SH., mengatakan, Operasi Patuh Agung yang digelar sejak 14 hingga 27 Juli 2025 akan segera […]

  • Pasiops Kodim Klungkung; Matematika Metode GASING Solusi Hilangkan Paradigma Matematika Sulit Dan Membosankan

    Pasiops Kodim Klungkung; Matematika Metode GASING Solusi Hilangkan Paradigma Matematika Sulit Dan Membosankan

    • calendar_month Selasa, 4 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung, – Dalam upaya meningkatkan kemampuan literasi dan numerasi di kalangan siswa, Kodim 1610/Klungkung terus berperan aktif dalam mempopulerkan materi Matematika metode GASING atau Gampang, Asyik dan Menyenangkan. Gelora itupun kembali dilakukan satuan dibawah kendali Dandim Letkol Kav Sidik Pramono, S.Sos., M.M., M.Han dengan memberikan sosialisasi terkait matematika metode GASING yang dipandu langsung oleh Pasiops […]

  • Pemantauan Babinsa di MAN Ende, Program Makan Bergizi Disambut Positif Pihak Sekolah

    Pemantauan Babinsa di MAN Ende, Program Makan Bergizi Disambut Positif Pihak Sekolah

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ende – Babinsa Koramil 01/Ende, Serda Damianus Kerhi, melaksanakan pemantauan kegiatan makan bergizi bagi para siswa di MAN Ende, Selasa (6/1/2026). Kegiatan tersebut berlangsung di Jalan Nenas No. 7, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur. Pemantauan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program makan bergizi berjalan dengan lancar, tertib, dan sesuai dengan ketentuan, sehingga dapat mendukung kesehatan […]

  • Pastikan Harga Dan Stok Kebutuhan Pokok  Jelang Hari Raya, Koptu Kadek Agus Monitoring Pasar Tradisional

    Pastikan Harga Dan Stok Kebutuhan Pokok Jelang Hari Raya, Koptu Kadek Agus Monitoring Pasar Tradisional

    • calendar_month Jumat, 28 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Kamasan Koramil 1610-01/Klungkung Koptu Kadek Agus bersinergi dengan Bhabinkamtibmas serta aparat Pemerintah Desa Kamasan melakukan monitoring stok kebutuhan pokok di Pasar Tradisional Kamasan, Jumat ( 28/11/25 ). Kegiatan monitoring ini dilakukan Koptu Kadek untuk memastikan harga tetap terkendali dan stok sembako aman jelang Hari Raya Kuningan. Disela monitoringnya, Babinsa Koptu Kadek Agus mengatakan, […]

expand_less