Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Dorokobo Tekankan Pentingnya Ronda Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

Babinsa Dorokobo Tekankan Pentingnya Ronda Malam Cegah Gangguan Kamtibmas

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • visibility 10
  • comment 0 komentar
Kempo, NTB – Babinsa Koramil 1614-02/Kempo melaksanakan kegiatan ronda malam sebagai upaya menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada Minggu malam, 11 Januari 2026, sekitar pukul 21.15 WITA di Dusun Merthasari, Desa Dorokobo.

Babinsa Desa Dorokobo, Sertu Firdaus, terjun langsung melaksanakan ronda malam dengan memantau situasi lingkungan sekitar pemukiman warga. Kegiatan ini merupakan bagian dari tugas rutin Babinsa dalam menciptakan rasa aman di tengah masyarakat.

Dalam pelaksanaannya, Babinsa melakukan patroli di sejumlah titik rawan serta berinteraksi dengan warga setempat. Kehadiran Babinsa diharapkan mampu meningkatkan kesadaran masyarakat akan pentingnya menjaga keamanan lingkungan secara bersama-sama.

Sertu Firdaus juga menyampaikan imbauan kepada warga agar patroli malam tetap dilaksanakan secara rutin. Menurutnya, ronda malam sangat penting untuk mencegah terjadinya tindakan kriminal maupun perbuatan orang-orang yang tidak bertanggung jawab.

Babinsa menegaskan bahwa keterlibatan aktif masyarakat dalam ronda malam akan berdampak positif terhadap stabilitas keamanan desa, sehingga situasi dan kondisi wilayah tetap aman dan kondusif.

Selama kegiatan ronda malam berlangsung, situasi di Dusun Merthasari terpantau aman dan terkendali. Seluruh rangkaian kegiatan berjalan dengan lancar tanpa kendala, serta mendapat dukungan dari warga Desa Dorokobo.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Koramil 03/Sape Bantu Pemadam Kebakaran, Amankan Wilayah dan Warga Saat Musibah Kebakaran MelandaKoramil 03/Sape Bantu Pemadam Kebakaran, Amankan Wilayah dan Warga Saat Musibah Kebakaran Melanda

    Koramil 03/Sape Bantu Pemadam Kebakaran, Amankan Wilayah dan Warga Saat Musibah Kebakaran MelandaKoramil 03/Sape Bantu Pemadam Kebakaran, Amankan Wilayah dan Warga Saat Musibah Kebakaran Melanda

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Bima,Sape _ Sabtu, 25 Oktober 2025 pukul 20.15 WITA, terjadi kebakaran hebat yang melanda 5 unit rumah di RT 01 RW 01 Dusun Suka Maju, Desa Kaleo, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima. Kebakaran yang diduga sengaja dibakar oleh salah satu warga bernama Arsad (54), seorang petani yang tengah mengalami stres, ini menghanguskan 3 rumah panggung serta […]

  • TNI Terus Hadir Untuk Rakyat: Koramil 1628-01 Dampingi MBG di Kecamatan Taliwang

    TNI Terus Hadir Untuk Rakyat: Koramil 1628-01 Dampingi MBG di Kecamatan Taliwang

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Program Makan Bergizi Gratis (MBG) kembali digelar di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat. Babinsa Desa Sermong, Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Ruslin, melaksanakan pendampingan kegiatan MBG yang berlangsung di SDN Negeri Sermong, Kecamatan Taliwang Kabupaten Sumbawa Barat. Jum’at (21/11/2025). Kegiatan dimulai pukul 07.45 WITA dengan fokus memastikan proses pendistribusian makanan berjalan tertib, tepat waktu, […]

  • Kapolsek Kerambitan “NYELEDET” Melaksanakan Program  Nyelehin Desa Terpadu Program Pelayanan ke Desa secara Langsung.

    Kapolsek Kerambitan “NYELEDET” Melaksanakan Program Nyelehin Desa Terpadu Program Pelayanan ke Desa secara Langsung.

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Kerambitan, Jumat 29 Agustus 2025; Kapolsek Kerambitan AKP I Putu Budiawan Melaksanakan Program Nyelehin Desa Terpadu (NYELEDET) Program Pelayanan ke Desa – Desa secara Langsung yang dilaksanakan di Desa Tibubiu. Kegiatan dilaksanakan pukul 18.30 s/d 20.30 Wita. Hadir pada kesempatan tersebut diantaranya Kapolsek Kerambitan AKP Putu Budiawan, Para Kanit dan Kasi Polsek kerambitan, […]

  • Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Poh Bergong Bersama Unsur Keamanan Laksanakan Pengamanan Piodalan di Pura Desa Adat Poh Bergong

    Ciptakan Rasa Aman, Babinsa Poh Bergong Bersama Unsur Keamanan Laksanakan Pengamanan Piodalan di Pura Desa Adat Poh Bergong

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Buleleng – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 1609-01/Buleleng Serda Pedro Lopes melaksanakan patroli wilayah sekaligus pengamanan kegiatan upacara Piodalan di wilayah desa binaan yaitu pura Desa Adat Poh Bergong. Sabtu malam (11/10/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan jalannya upacara adat berlangsung dengan lancar, aman, dan khidmat tanpa adanya gangguan keamanan maupun […]

  • Babinsa Rote Ndao Ingatkan Penumpang Jaga Keamanan Diri dan Barang Bawaan di Pelabuhan Feri

    Babinsa Rote Ndao Ingatkan Penumpang Jaga Keamanan Diri dan Barang Bawaan di Pelabuhan Feri

    • calendar_month Sabtu, 1 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban aktivitas transportasi laut di wilayah binaan, Babinsa Koramil 1627-01/Ba’a Sertu Andre T melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Feri Pantai Baru, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, pada Sabtu (01/11/2025) pukul 12.00 WITA. Kegiatan pengamanan tersebut dilakukan bersamaan dengan kedatangan KMP Kalibordi yang tiba di […]

  • Ratusan Warga Padati Pasar Umum Payangan pada Kegiatan Gerakan Pangan Murah

    Ratusan Warga Padati Pasar Umum Payangan pada Kegiatan Gerakan Pangan Murah

    • calendar_month Kamis, 14 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Kamis (14/8/2025) Dalam rangka mendukung ketahanan pangan dan membantu meringankan beban masyarakat, Kodim 1616/Gianyar menggelar kegiatan Gerakan Pangan Murah yang dipimpin langsung oleh Danramil 1616-07/Payangan, Kapten Inf I Wayan Sudarmika. Kegiatan dilaksanakan di Pasar Umum Payangan, Desa Melinggih, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar. Turut hadir dalam kegiatan tersebut Pasi Intel Kodim 1616/Gianyar, Lettu […]

expand_less