Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Melalui Upacara Bendera, Kodim 1602/Ende Perkuat Disiplin dan Patriotisme Prajurit

Melalui Upacara Bendera, Kodim 1602/Ende Perkuat Disiplin dan Patriotisme Prajurit

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 12 Jan 2026
  • visibility 6
  • comment 0 komentar
Ende – Kodim 1602/Ende melaksanakan Upacara Bendera Merah Putih Minggu Kedua Bulan Januari Tahun 2026, bertempat di Lapangan Apel Kodim 1602/Ende, Jalan Kartini, Kelurahan Kotaraja, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, Senin (12/01/2026).

Upacara yang dimulai pukul 07.30 Wita tersebut berlangsung dengan khidmat, tertib, dan lancar. Bertindak selaku Inspektur Upacara adalah Pasi Pers Kodim 1602/Ende Kapten Inf Suryanto Rae, dengan Perwira Upacara Bati Ter Kodim 1602/Ende Pelda Sumarlan, serta Komandan Upacara Pasi Ops Kodim 1602/Ende Letda Inf M. Nasir.

Adapun petugas upacara terdiri dari Penggerek Bendera Merah Putih yaitu Serda Buton, Pratu Rivaldy Saputra, dan Pratu Jordi. Pengucapan Sapta Marga dibawakan oleh Pratu Diki, Pembaca Acara oleh Serda Syarifudin Umar, Pembawa Doa oleh Sertu Syahrudin Ismail, dengan pengamanan dari Provost, petugas kesehatan Sertu Pires, serta dukungan sound system oleh Serda I Kadek Putra Yasa.

Peserta upacara terdiri dari Kelompok Perwira dan Staf, dua Satuan Setingkat Peleton (SST) personel Kodim 1602/Ende, serta satu Satuan Setingkat Regu (SSR) Unit Intel Kodim 1602/Ende.

Rangkaian upacara diawali dengan laporan Perwira Upacara, dilanjutkan penghormatan pasukan, pengibaran Bendera Merah Putih, mengheningkan cipta, pembacaan teks Pancasila yang dipimpin Inspektur Upacara dan diikuti seluruh peserta, pengucapan Sapta Marga, Andhika Bhayangkari, pembacaan doa, hingga laporan akhir dan pembubaran pasukan.

Seluruh rangkaian kegiatan berakhir pada pukul 08.00 Wita dalam keadaan aman, tertib, dan lancar.

Upacara Bendera Merah Putih mingguan ini merupakan kegiatan rutin wajib yang dilaksanakan setiap hari Senin di lingkungan Kodim 1602/Ende. Kegiatan tersebut bertujuan untuk menanamkan dan memperkuat nilai-nilai nasionalisme, patriotisme, disiplin, serta penghormatan terhadap jasa para pahlawan bangsa dalam diri setiap prajurit TNI.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Subbid Provos Bid Propam Polda Bali Laksanakan Giat Penegakan Disiplin di Polres Bangli

    Subbid Provos Bid Propam Polda Bali Laksanakan Giat Penegakan Disiplin di Polres Bangli

    • calendar_month Senin, 20 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Bangli, 20 Oktober 2025 – Subbid Provos Bid Propam Polda Bali melaksanakan kegiatan Penegakan Disiplin dan Test Urine Narkoba kepada personel Polres Bangli. Kegiatan ini dilaksanakan di Lapangan Apel Polres Bangli dan dipimpin oleh Kaurbinplin AKP I Made Subamia, S.H., bersama tim. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan kedisiplinan dan kepatuhan personel Polres Bangli terhadap aturan […]

  • Satgas Pamtas RI–RDTL Ajarkan P3K kepada Siswa SMPN 1 Atap Kewar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Ajarkan P3K kepada Siswa SMPN 1 Atap Kewar

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Satgas Pamtas RI–RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melalui Pos Kewar melaksanakan kegiatan gadik materi kesehatan bertempat di SMPN 1 Atap Kewar, Desa Kewar, Kecamatan Lamaknen, Kabupaten Belu. Kegiatan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan dan kesiapsiagaan para siswa dalam menghadapi situasi darurat, khususnya terkait pertolongan pertama pada kecelakaan. Rabu (14/01/2026). Materi yang disampaikan meliputi pengenalan […]

  • Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Gabungan, Cegah Gangguan Kamtibmas di Tempat Keramaian

    Polres Tabanan Gelar Blue Light Patrol Gabungan, Cegah Gangguan Kamtibmas di Tempat Keramaian

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan.Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap kondusif, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol antisipasi tempat keramaian pada Senin (13/10/2025) malam. Kegiatan dimulai pukul 21.00 hingga 22.30 WITA dan dilaksanakan oleh gabungan piket fungsi Polres Tabanan di bawah pimpinan Pawas AKP I Gst Ngurah […]

  • Dukung Ekonomi Desa, Babinsa Belo Kawal Pembangunan Koperasi Merah Putih

    Dukung Ekonomi Desa, Babinsa Belo Kawal Pembangunan Koperasi Merah Putih

    • calendar_month Kamis, 11 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB — Babinsa Desa Belo, Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan pengawasan pembangunan Koperasi Merah Putih, kegiatan ini merupakan bagian dari tugas pendampingan aparat teritorial dalam memastikan pembangunan fasilitas ekonomi masyarakat berjalan sesuai rencana. Kamis (11/12/2025). Serda Sukardin menyampaikan bahwa pengawasan ini bertujuan untuk memastikan proses pembangunan berjalan tepat waktu, sesuai spesifikasi, dan […]

  • Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

    Babinsa bersama IBM KANZA dan BNN Kota Denpasar Berikan Edukasi tentang Bahaya Narkoba

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    BALI – Denpasar, Dalam rangka mencegah penyalahgunaan Narkoba di kalangan anak-anak, IBM KANZA Dauh Puri Klod bersama BNN Kota Denpasar, menyelenggarakan Sosialisasi P4GN Usia Dini. Kegiatan ini bertempat di Kantor Desa Dauh Puri Klod, di Sekolah SD 24 Dauh Puri, Jalan Serma Repot No.15 Denpasar Barat, Kota Denpasar. Jum’at, (22/08/2025). Babinsa Serka I Gede Wasana, […]

  • Kepedulian dan Kepemimpinan Dan SSK Warnai Kegiatan TMMD 125 di Desa Batuan

    Kepedulian dan Kepemimpinan Dan SSK Warnai Kegiatan TMMD 125 di Desa Batuan

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Sukawati, Rabu (30/7/2025) – Kepemimpinan di lapangan menjadi salah satu kunci sukses dalam pelaksanaan program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-125 memasuki H+7. Hal ini terlihat jelas dalam kegiatan Rehabilitasi Rumah Tidak Layak Huni (RTLH) milik I Made Sudama (47), seorang buruh bangunan di Banjar Pekandelan, Desa Batuan, Kecamatan Sukawati, Kabupaten Gianyar. Program […]

expand_less