Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Desa Belo Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

Babinsa Desa Belo Ciptakan Wilayah Aman dan Kondusif

  • account_circle arash news
  • calendar_month Minggu, 11 Jan 2026
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan ketertiban wilayah binaan, Babinsa Desa Belo, Serda Sukardin, melaksanakan kegiatan patroli wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (komsos) bersama masyarakat, pada Minggu (11/01/2026).

Kegiatan patroli tersebut dilakukan untuk memantau situasi dan kondisi keamanan di wilayah Desa Belo sekaligus sebagai langkah deteksi dini dan pencegahan terhadap potensi gangguan kamtibmas. Setelah patroli, Babinsa melanjutkan kegiatan dengan komsos bersama warga binaan.

Dalam kesempatan tersebut, Serda Sukardin mengajak masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan lingkungan, meningkatkan kepedulian sosial, serta mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat.

Babinsa juga mendengarkan berbagai aspirasi serta masukan dari warga terkait kondisi wilayah.

Melalui kegiatan patroli dan komsos ini, diharapkan terjalin sinergitas yang baik antara Babinsa dan masyarakat dalam menciptakan situasi wilayah yang aman, nyaman, dan kondusif.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pohon Cemara Tumbang di Sesetan Timpa Mobil, Arus Lalu Lintas Sempat Terganggu

    Pohon Cemara Tumbang di Sesetan Timpa Mobil, Arus Lalu Lintas Sempat Terganggu

    • calendar_month Senin, 10 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Denpasar – Sebuah batang pohon cemara berdiameter sekitar 25 cm tumbang dan melintang di tengah Jalan Raya Sesetan menuju Jalan Diponegoro dan Jalan Suwung Batankendal, Denpasar Selatan, pada Minggu (9/11/2025) sekitar pukul 13.30 WITA. Batang pohon perindang tersebut sempat menutupi sebagian badan jalan dan menimpa sebuah kendaraan Daihatsu Terios berwarna hitam metalik dengan nomor polisi […]

  • Apel Siaga Polsek Selemadeg Antisipasi Unjuk Rasa di Polda Bali

    Apel Siaga Polsek Selemadeg Antisipasi Unjuk Rasa di Polda Bali

    • calendar_month Minggu, 31 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 25
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Selemadeg menggelar apel siaga pada Minggu (30/8) pagi sebagai respons atas antisipasi unjuk rasa di Mapolda Bali. Apel yang dipimpin oleh Kapolsek Selemadeg, Kompol I Wayan Suastika, S.H., ini dihadiri oleh seluruh personel, menunjukkan kesiapsiagaan penuh dalam menghadapi situasi kamtibmas yang dinamis. Tujuannya adalah untuk memastikan wilayah Kecamatan Selemadeg tetap aman […]

  • Kehadiran Babinsa Koramil 01/Taliwang Perkuat Sinergi dalam Kegiatan Keagamaan Masyarakat

    Kehadiran Babinsa Koramil 01/Taliwang Perkuat Sinergi dalam Kegiatan Keagamaan Masyarakat

    • calendar_month Jumat, 12 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka memperingati Maulid Nabi Muhammad SAW, Babinsa Koramil 01/Taliwang Kodim 1628/KSB Serda Syarifuddin, menghadiri kegiatan keagamaan yang digelar di Masjid Darul Arqam, Lingkungan Dalam, Kecamatan Taliwang, Kabupaten Sumbawa Barat, pada Jumat, 12 September 2025, pukul 20.00 WITA. Kegiatan ini dihadiri oleh Lurah Lingkungan Dalam, penceramah M. Ridwan AB, S.Ag, M.M. […]

  • Babinsa Bersama Tim MBG Sukseskan Pendistribusian Makanan Sehat Bergizi di Pantai Baru

    Babinsa Bersama Tim MBG Sukseskan Pendistribusian Makanan Sehat Bergizi di Pantai Baru

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan kegiatan pendampingan pemberian makanan sehat bergizi bagi siswa/i TK, Paud, SD, SMP, dan SMA di Kecamatan Pantai Baru, Kabupaten Rote Ndao, Selasa (30/09/2025). Kegiatan yang berlangsung di Yayasan Sasando Abadi Desa Ofalangga ini merupakan bagian dari program nasional yang dilaksanakan oleh pihak ketiga bekerja […]

  • ‎TNI Turun Tangan, Koramil Empang Berhasil Gagalkan Peredaran Sabu di Tarano

    ‎TNI Turun Tangan, Koramil Empang Berhasil Gagalkan Peredaran Sabu di Tarano

    • calendar_month Senin, 3 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    ‎NTB – Sumbawa — Anggota Koramil 1607-02/Empang di bawah pimpinan Danramil Kapten Cba Ruslan berhasil mengamankan seorang terduga pengedar narkoba jenis sabu-sabu di Desa Labuhan Bontong, Kecamatan Tarano. Minggu Malam (02/11/2025). ‎ ‎Penangkapan ini berawal dari laporan masyarakat mengenai adanya dugaan aktivitas transaksi narkoba di wilayah tersebut. Setelah menerima informasi, Babinsa Desa Labuhan Pidang Sertu […]

  • Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    Menjaga Kesehatan, Meningkatkan Kinerja: Ops Patuh Agung 2025

    • calendar_month Jumat, 18 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Dalam rangka menjaga kondisi kesehatan dan meningkatkan kinerja personil selama pelaksanaan Operasi Patuh Agung 2025, Satgas Banops Subsatgas Dokkes melaksanakan program Kesehatan Lapangan (Keslap) bagi seluruh personil yang terlibat dalam operasi tersebut. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Kasatgas Ban.Ops IPDA dr. Restu ini berlangsung pada Jumat (18/7) di lingkungan Polres Karangasem. Program Keslap […]

expand_less