Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Cegah Kemacetan & Laka Lantas, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengaturan Lalin Sore

Cegah Kemacetan & Laka Lantas, Personel Polsek Abiansemal Laksanakan Pengaturan Lalin Sore

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Dalam rangka mencegah terjadinya kemacetan dan kecelakaan lalu lintas (laka lantas), Personel Polsek Abiansemal melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas sore hari di sejumlah titik rawan kemacetan di daerah hukum Polsek Abiansemal, Sabtu (10/1/2026) sore.

Kegiatan pengaturan lalu lintas tersebut dilaksanakan pada jam sibuk sore hari, saat volume kendaraan mengalami peningkatan seiring aktivitas masyarakat. Personel Polsek Abiansemal ditempatkan di persimpangan jalan, ruas jalan utama, serta titik-titik rawan untuk mengatur arus kendaraan agar tetap tertib, lancar, dan aman.

Selain melakukan pengaturan arus lalu lintas, personel juga memberikan imbauan kepada pengguna jalan agar mematuhi peraturan lalu lintas, mengutamakan keselamatan, serta meningkatkan kewaspadaan demi mencegah terjadinya kecelakaan lalu lintas.

Kanit Samapta Polsek Abiansemal IPTU I Made Sudiana, S.H., seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., menyampaikan bahwa kegiatan pengaturan lalu lintas sore hari merupakan bagian dari pelayanan kepolisian kepada masyarakat.

“Pengaturan lalu lintas sore ini kami laksanakan sebagai upaya untuk mencegah kemacetan dan kecelakaan lalu lintas, khususnya di jam-jam rawan. Dengan kehadiran personel di lapangan, diharapkan arus kendaraan dapat berjalan lancar dan masyarakat merasa aman saat beraktivitas di jalan raya,” ujar IPTU I Made Sudiana. (11/1)

Ia menambahkan, Polsek Abiansemal akan terus meningkatkan pelayanan di bidang lalu lintas secara berkelanjutan guna mewujudkan kamseltibcarlantas serta memberikan rasa aman dan nyaman kepada seluruh pengguna jalan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia Ajak Masyarakat Jauhi Judi Online dan Miras

    Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia Ajak Masyarakat Jauhi Judi Online dan Miras

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Lombok Timur – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Babinsa Koramil 1615-03/Sambelia Serda Beni melaksanakan kegiatan patroli malam di wilayah Desa Obel-Obel, Kecamatan Sambelia, Kabupaten Lombok Timur, Rabu (14/01/2026). Kegiatan patroli tersebut bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat sekaligus sebagai upaya pencegahan terhadap potensi gangguan keamanan di wilayah binaan. […]

  • Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengaturan Lalu Lintas di Terminal Internasional

    Polres Bandara Ngurah Rai Perketat Pengaturan Lalu Lintas di Terminal Internasional

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Badung — Polres Kawasan Bandara I Gusti Ngurah Rai meningkatkan pengaturan arus lalu lintas di area drop zone Terminal Internasional pada Rabu malam (17/12/2025), menyusul tingginya mobilitas kendaraan saat puncak kedatangan penerbangan internasional. Langkah ini dilakukan untuk menjaga efisiensi pergerakan kendaraan di salah satu titik tersibuk akses bandara. Personel kepolisian ditempatkan di jalur penurunan penumpang […]

  • TNI dan Masyarakat Desa Belo Kompak Ciptakan Lingkungan Sehat dan Asri

    TNI dan Masyarakat Desa Belo Kompak Ciptakan Lingkungan Sehat dan Asri

    • calendar_month Jumat, 26 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Dalam upaya menjaga kebersihan lingkungan sekaligus menumbuhkan semangat gotong royong, Babinsa Desa Belo, Serda Sukardin bersama anggota Koramil 1628-05/Jereweh melaksanakan kegiatan pembersihan sampah organik yang berserakan di sepanjang jalan wilayah Lang Otak Desa, Dusun Lian, Desa Belo, Kecamatan Jereweh, Jumat (26/9/2025). Kegiatan yang dimulai sejak pukul 07.00 WITA ini turut melibatkan […]

  • Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Bagikan Bendera Merah Putih Sambut HUT ke-80 RI

    Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai Bagikan Bendera Merah Putih Sambut HUT ke-80 RI

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Polda Bali Polres Karangasem –Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai – Menyambut peringatan Hari Ulang Tahun ke-80 Kemerdekaan Republik Indonesia, Polsek Kawasan Pelabuhan Padangbai melaksanakan kegiatan pembagian Bendera Merah Putih kepada para pengendara sepeda motor yang melintas di depan Pos 1 pintu masuk Pelabuhan Padangbai menuju Pelabuhan Lembar, NTB, Sabtu (9/8/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 […]

  • Babinsa Kampung Kusamba; PSN Salah Satu Langkah Penting Dalam Pencegahan DBD

    Babinsa Kampung Kusamba; PSN Salah Satu Langkah Penting Dalam Pencegahan DBD

    • calendar_month Selasa, 15 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Klungkung,- Upaya pemberdayaan masyarakat dalam tanggap dan antisipasi Demam Berdarah Degue ( DBD ) terus gencar dilakukan oleh Kodim 1610/Klungkung melalui optimalisasi peran serta Babinsa di wilayah tugasnya masing-masing. Kali ini upaya tersebut kembali dilakukan Babinsa Kampung Kusamba Koramil 1610-03/Dawan Pelda Yudi Suhartono dengan melaksanakan Pemberantasan Sarang Nyamuk ( PSN ) bersinergi bersama Bhabinkamtibmas, instansi […]

  • Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Tempat Keramaian, Wujudkan Situasi Malam Kondusif

    Blue Light Patrol Polres Tabanan Sasar Tempat Keramaian, Wujudkan Situasi Malam Kondusif

    • calendar_month Selasa, 14 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan Humas Tabanan. Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas) tetap aman dan kondusif, Polres Tabanan melaksanakan kegiatan Blue Light Patrol pada Selasa malam (14/10/2025). Patroli malam ini dipimpin oleh Pawas IPDA I Nyoman Awantara, S.H. dengan melibatkan gabungan piket fungsi sebanyak 17 personel. Kegiatan dimulai pukul 20.30 Wita […]

expand_less