Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Rapat Program KDMP dan KETAPANG Berjalan Aman dan Lancar

Babinsa Hadir di Tengah Masyarakat, Rapat Program KDMP dan KETAPANG Berjalan Aman dan Lancar

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
  • visibility 10
  • comment 0 komentar

Ende – Babinsa Ramil 1602-01/Ende, Serda Roni Tampani, menghadiri kegiatan Monitoring, Pengamanan Wilayah (Pamwil), dan Komunikasi Sosial (Komsos) sekaligus rapat percepatan pembangunan Program KDMP dan Program KETAPANG yang dilaksanakan di Kantor Desa Tumberabu 2, Kecamatan Ende, Kabupaten Ende, Jumat (9/1/2026).

Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut bertujuan untuk mendukung percepatan pembangunan desa sekaligus memperkuat sinergi antara TNI dengan pemerintah desa dan masyarakat dalam menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas).

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa memberikan imbauan kepada masyarakat agar senantiasa meningkatkan kewaspadaan terhadap situasi keamanan di lingkungan sekitar serta menjaga kondusivitas wilayah secara bersama-sama.

Serda Roni Tampani menjelaskan bahwa kehadiran Babinsa di tengah masyarakat merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan sebagai garda terdepan TNI AD dalam menciptakan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat.

“Kegiatan monitoring, Pamwil, dan Komsos ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan wilayah, mendengar langsung aspirasi dan permasalahan masyarakat, serta memperkuat koordinasi dengan pemerintah desa dalam mendukung program pembangunan,” ujarnya.

Rapat tersebut dihadiri oleh Kepala Desa Tumberabu 2 Philipus Bela, Ketua BPD Desa Tumberabu 2 Geradus Jaga, para Mosalaki, tokoh masyarakat, tokoh pemuda, serta masyarakat Desa Tumberabu 2.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, lancar, dan tertib. Masyarakat menyambut positif kehadiran Babinsa dan menunjukkan antusiasme tinggi dalam mendukung program pembangunan desa serta menjaga keamanan lingkungan.

Melalui kegiatan ini, diharapkan terjalin hubungan yang semakin harmonis antara TNI, pemerintah desa, dan masyarakat dalam rangka mendukung pembangunan serta menciptakan wilayah yang aman dan kondusif di Desa Tumberabu 2.

(Pendim 1602/Ende)

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pembinaan Komsos Kodim Kupang Teguhkan Komitmen Kebangsaan Bersama

    Pembinaan Komsos Kodim Kupang Teguhkan Komitmen Kebangsaan Bersama

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Kodim 1604/Kupang menyelenggarakan kegiatan Komunikasi Sosial cegah tangkal radikalisme/separatisme Semester II TA 2025 yang berlangsung di Aula Makodim 1604/Kupang, Jl. Moh. Hatta, Kelurahan Fontein, Kota Raja, Kota Kupang. Kegiatan ini dipimpin oleh Pgs. Kasdim 1604/Kupang, Mayor Inf. Hendry Dunant, S.I.P, serta dihadiri Pasiter Kodim 1604/Kupang Kapten Inf. M. Said Abdullah, Dosen Pendamping Universitas […]

  • Binjaring Ter Babinsa Amarasi Dorong Stabilitas Aman Dan Kondusif

    Binjaring Ter Babinsa Amarasi Dorong Stabilitas Aman Dan Kondusif

    • calendar_month Kamis, 4 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 15
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Babinsa Oesena Koramil 1604-04/Amarasi, Serda Yornam T. Kase melaksanakan kegiatan Binjaring Ter bersama masyarakat Dusun 3, di antaranya Bapak Melkior Nubatonis serta perangkat desa yang diwakili Bapak Abner Boymau. Kegiatan yang berlangsung di Dusun 3 RT 12 RW 06 Desa Oesena, Kecamatan Amarasi, Kabupaten Kupang ini bertujuan memperkuat deteksi dini dan cegah dini […]

  • Jaga Kondusifitas Sekolah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Pengumpulan Data Teritorial

    Jaga Kondusifitas Sekolah, Babinsa Koramil 1602-01/Ende Lakukan Pengumpulan Data Teritorial

    • calendar_month Senin, 15 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serda Ridwan Ali, melaksanakan kegiatan Pengumpulan Data Teritorial (Puldatater) di SDI Ende 12, Kelurahan Kotaratu, Kecamatan Ende Utara, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (15/09). Kegiatan ini dihadiri oleh para guru SDI Ende 12 dan berjalan mulai pukul 08.30 WITA hingga selesai pukul 09.30 WITA dengan lancar, aman, dan tertib. Puldatater tersebut […]

  • Polsek Kuta Utara Patroli Sasar  Kawasan Wisata  Wujudkan Rasa Aman bagi Wisatawan

    Polsek Kuta Utara Patroli Sasar Kawasan Wisata Wujudkan Rasa Aman bagi Wisatawan

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    Kuta Utara – Kawasan wisata di wilayah Kecamatan Kuta Utara, Bali, merupakan salah satu destinasi populer bagi wisatawan domestik dan mancanegara. Untuk menjaga keamanan dan kenyamanan para wisatawan, Polsek Kuta Utara secara rutin melakukan patroli khususnya di kawasan wisata. Patroli ini di pimpim Ps. Panit 1 Samapta Aiptu I Wayan Mendra menggunakan kendaraan kijang 943 […]

  • Patroli Preventif Sat Samapta Polres Bangli: Hadirkan Rasa Aman, Dukung Kenyamanan Wisatawan

    Patroli Preventif Sat Samapta Polres Bangli: Hadirkan Rasa Aman, Dukung Kenyamanan Wisatawan

    • calendar_month Jumat, 12 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

      Polda Bali – Polres Bangli – Sat Samapta – Unit Turjawali Dalam rangka mengantisipasi potensi gangguan Kamtibmas serta memastikan kenyamanan wisatawan, Personil Sat Samapta Polres Bangli terus meningkatkan kegiatan patroli rutin di sejumlah obyek wisata unggulan di Kabupaten Bangli. Sebagai satuan fungsi Kepolisian yang memegang peranan penting dalam upaya preventif, Sat Samapta berkomitmen menjaga […]

  • Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas

    Operasi Zebra Agung 2025, Personel Lantas Fokus Pada Titik Macet dan Pelanggaran Prioritas

    • calendar_month Jumat, 21 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 13
    • 0Komentar

    Mangupura – Personel Satlantas Polres Badung bersama unit lalu lintas Polsek jajaran melaksanakan pengaturan arus lalu lintas pada jam sibuk pagi hari dalam rangka Operasi Zebra Agung 2025. Jumat (21/11/25). Penempatan personel dilakukan di sejumlah titik rawan macet serta lokasi yang memiliki potensi pelanggaran lalu lintas tinggi. Kehadiran petugas di lapangan bertujuan memastikan kelancaran aktivitas […]

expand_less