Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Seteluk Tengah Jalin Silaturahmi dan Jaga Kondusivitas Wilayah

Babinsa Seteluk Tengah Jalin Silaturahmi dan Jaga Kondusivitas Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
  • visibility 6
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat, Babinsa Desa Seteluk Tengah Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Dahlan, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama warga binaan di Desa Seteluk Tengah, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (08/01/2026).

Kegiatan Komsos yang dilaksanakan pada pukul 10.50 WITA tersebut bertujuan untuk menjalin silaturahmi, meningkatkan kebersamaan, serta menggali informasi dan perkembangan situasi wilayah binaan secara langsung dari masyarakat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa mengajak warga untuk terus menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan, memperkuat rasa gotong royong, serta meningkatkan kepedulian sosial antar sesama warga. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk mendengar aspirasi dan permasalahan yang dihadapi masyarakat di wilayah binaan.

Sertu Dahlan menyampaikan bahwa Komsos merupakan bagian dari tugas pokok Babinsa dalam pembinaan teritorial, guna mewujudkan kemanunggalan TNI dengan rakyat serta menciptakan situasi wilayah yang aman, nyaman, dan kondusif.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat Desa Seteluk Tengah.

(Pendim  1628/KSB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Detusoko Hadir di Tengah Warga, Pastikan Keamanan Desa Wolomasi Tetap Kondusif

    Babinsa Detusoko Hadir di Tengah Warga, Pastikan Keamanan Desa Wolomasi Tetap Kondusif

    • calendar_month Senin, 27 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Ende, Dalam rangka menjaga keamanan wilayah dan mempererat kemanunggalan TNI-Rakyat, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Serka Anton Sams Boby, melaksanakan kegiatan Pengamanan Wilayah (Pamwil) dan Komunikasi Sosial (Komsos) di Dusun Wawosumbi, Desa Wolomasi, Kecamatan Detusoko, Kabupaten Ende, Senin (27/10/2025) pukul 08.10 WITA. Kegiatan dilakukan di Kantor Desa Wolomasi dengan tujuan memantau situasi keamanan (Kamtibmas) dan menyampaikan himbauan […]

  • Panggung Hiburan Semarak Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 80, Dandim Klungkung Ajak Bergembira Dalam Bingkai Guyub Rukun

    Panggung Hiburan Semarak Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 80, Dandim Klungkung Ajak Bergembira Dalam Bingkai Guyub Rukun

    • calendar_month Senin, 18 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Klungkung,- Suasana tak seperti biasa terlihat jelas di depan Monument Ida Dewa Agung Jambe, Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung, Minggu ( 17/08/25 ) malam. Betapa tidak, monumen kebanggaan Bumi Serombotan ini seakan menjadi lautan manusia saat masyarakat tumpah ruah memadati lokasi tersebut untuk hadir menyaksikan Panggung Hiburan Semarak Kemerdekaan Republik Indonesia Ke 80 Tahun 2025. […]

  • Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Ajak Pemuda Desa Eban Jauhi Kenakalan Remaja dan Jaga Keamanan Desa

    Babinsa Koramil 1618-02/Miobar Ajak Pemuda Desa Eban Jauhi Kenakalan Remaja dan Jaga Keamanan Desa

    • calendar_month Selasa, 23 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Selasa 23 September 2025, Dalam upaya mempererat hubungan dengan warga dan meningkatkan kesadaran generasi muda terhadap pentingnya menjaga keamanan lingkungan, Babinsa Koramil 1618-02/Miomafo Barat, Serda Hendrikus G. Patty, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) bersama para Pemuda desa binaan di Desa Eban, Kecamatan Miomafo Barat, Kabupaten Timor Tengah Utara (TTU). Dalam kegiatan tersebut, Serda Hendrikus […]

  • Dandim 1627/Rote Ndao Gelar Bakti Sehat Merah Putih, Perkuat Kesehatan Masyarakat Desa

    Dandim 1627/Rote Ndao Gelar Bakti Sehat Merah Putih, Perkuat Kesehatan Masyarakat Desa

    • calendar_month Sabtu, 27 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Dandim 1627/Rote Ndao terus menunjukkan komitmennya dalam meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat melalui Program Bakti Sehat Merah Putih. Program ini tidak hanya menghadirkan layanan pengobatan alternatif bagi masyarakat, tetapi juga dilengkapi dengan pembagian susu sehat sebagai bentuk perhatian terhadap gizi anak-anak di wilayah pedesaan. Hal tersebut disampaikan langsung oleh Komandan Dandim  1627/Rote Ndao, […]

  • Kepedulian Tanpa Batas, Wakapolres Badung Pimpin Penyerahan Bantuan Untuk Anggota yang Terdampak Banjir

    Kepedulian Tanpa Batas, Wakapolres Badung Pimpin Penyerahan Bantuan Untuk Anggota yang Terdampak Banjir

    • calendar_month Rabu, 17 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Mangupura – Hujan deras yang mengguyur wilayah Bali termasuk daerah hukum Polres Badung beberapa waktu lalu menyebabkan banjir di sejumlah titik, termasuk berdampak pada beberapa personel Polres Badung. Sebagai bentuk empati dan kepedulian, Polres Badung menggelar kegiatan penyerahan bantuan berupa sembako serta aksi spontanitas untuk Pegawai Negeri pada Polri (PNPP) yang terdampak, Rabu (17/9/25). Kegiatan […]

  • Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Sambang dan Koordinasi dengan Pecalang Desa Adat Susut Kelod

    Satuan Binmas Polres Bangli Laksanakan Sambang dan Koordinasi dengan Pecalang Desa Adat Susut Kelod

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Bangli, 30 September 2025 – Satuan Binmas Polres Bangli melaksanakan sambang dan koordinasi dengan Pecalang di Desa Adat Susut Kelod, Desa/Kec. Susut, Bangli. Kegiatan ini dipimpin oleh Kasat Binmas Polres Bangli, AKP I Wayan Wista, dan bertujuan untuk meningkatkan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) di wilayah hukum Polres Bangli. Dalam sambang tersebut, Kasat Binmas menyampaikan […]

expand_less