Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Peran Aktif Babinsa Sertu Ruslin dalam Pendampingan Program MBG di Sumbawa Barat

Peran Aktif Babinsa Sertu Ruslin dalam Pendampingan Program MBG di Sumbawa Barat

  • account_circle arash news
  • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah di bidang pemenuhan gizi anak usia dini, Babinsa Koramil 1628-03/Seteluk melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di wilayah binaannya.

Kegiatan tersebut berlangsung pada Kamis, (08/012026), mulai pukul 08.00 WITA, bertempat di TK Kasih Bunda, Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk, Kabupaten Sumbawa Barat.

Pendampingan dilakukan oleh Babinsa Desa Air Suning, Sertu Ruslin, sebagai bentuk peran aktif TNI AD dalam mendukung program sosial dan kesehatan masyarakat.

Adapun menu Makan Bergizi Gratis (MBG) yang disajikan kepada para siswa TK meliputi nasi putih, siong sira, tahu goreng, tumis kacang panjang, serta buah jeruk, yang telah disesuaikan dengan kebutuhan gizi anak-anak.

Sertu Ruslin menyampaikan bahwa pendampingan ini bertujuan untuk memastikan kegiatan berjalan tertib, aman, dan tepat sasaran, sekaligus memberikan motivasi kepada pihak sekolah dan orang tua murid mengenai pentingnya asupan gizi seimbang bagi pertumbuhan dan perkembangan anak.

Selama pelaksanaan kegiatan, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari pihak sekolah dan masyarakat sekitar.

Program Makan Bergizi Gratis ini diharapkan dapat terus berlanjut sebagai upaya meningkatkan kualitas kesehatan dan kecerdasan generasi muda sejak usia dini, khususnya di wilayah Kabupaten Sumbawa Barat.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lantai Atap Masjid Baburahim Diperbaiki, Babinsa Tekankan Solidaritas dan Ibadah

    Lantai Atap Masjid Baburahim Diperbaiki, Babinsa Tekankan Solidaritas dan Ibadah

    • calendar_month Minggu, 26 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Minggu, 25 Oktober 2025, Babinsa Koramil 1614-01/Dompu, Peltu Suratman bersama Bhabinkamtibmas dan Kepala Desa Mangge asi melaksanakan kerja bakti pengecoran lantai atap Masjid Baburahim. Kegiatan ini melibatkan warga Dusun Rasanggaro dan Dusun Krampa amu, sebagai wujud kepedulian dan partisipasi masyarakat dalam menjaga fasilitas ibadah. Kegiatan ini bertujuan menumbuhkan kembali semangat gotong royong, […]

  • TNI Hadir, Kegiatan GPM di Pasar Raja Berlangsung Aman dan Lancar

    TNI Hadir, Kegiatan GPM di Pasar Raja Berlangsung Aman dan Lancar

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Nagekeo — Pada hari ini Selasa, 09 Desember 2025, Babinsa Koramil 1625-03/Boawae, Kopda Yoseph Nong Rio melaksanakan kegiatan pendampingan dan pengamanan Gerakan Pangan Murah (GPM) yang berlangsung di Pasar Raja, Desa Raja Timur, Kecamatan Boawae, Kabupaten Nagekeo. Kegiatan ini bertujuan untuk membantu masyarakat memperoleh bahan pangan dengan harga terjangkau serta menjaga stabilitas ketersediaan pangan di […]

  • Babinsa Banyuseri Antar BLT  Langsung ke Rumah Warga

    Babinsa Banyuseri Antar BLT Langsung ke Rumah Warga

    • calendar_month Rabu, 13 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Banyuseri, Buleleng – Senyum bahagia tampak di wajah warga Desa Banyuseri, saat Babinsa Desa Banyuseri, Sertu Judito M. Carceres dari Koramil 1609-06/Banjar, bersama Bhabinkamtibmas Nyoman Surata, mendatangi rumah mereka untuk menyalurkan Bantuan Langsung Tunai (BLT) Dana Desa Tahap VIII bulan Agustus 2025. Senin(12/8) Bantuan sebesar Rp 300.000 per keluarga ini diberikan secara door to door […]

  • Cegah Aksi Balap Liar, Personel Unit Samapta Polsek Klungkung Intensifkan Patroli ke Jembatan Merah PKB

    Cegah Aksi Balap Liar, Personel Unit Samapta Polsek Klungkung Intensifkan Patroli ke Jembatan Merah PKB

    • calendar_month Sabtu, 15 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Untuk mencegah terjadinya aksi balap liar yang kerap menjadi keluhan masyarakat, personel Unit Samapta Polsek Klungkung secara rutin melaksanakan patroli ke Jembatan Merah PKB, Desa Jumpai, Klungkung,(15/11). Kegiatan patroli yang dikenal dengan sebutan “Patroli Sodok” ini dilakukan secara berkesinambungan oleh gabungan personel dari Polsek Klungkung, Polsek Dawan, Sat Lantas Polres Klungkung, serta […]

  • Hujan Deras, Lalu Lintas di Simpang GBB Tetap Lancar Meski Tergenang Air

    Hujan Deras, Lalu Lintas di Simpang GBB Tetap Lancar Meski Tergenang Air

    • calendar_month Rabu, 10 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Denpasar – Hujan deras yang mengguyur wilayah Denpasar sejak pagi mengakibatkan munculnya genangan air di Simpang GBB, tepatnya di depan KFC. Meski demikian, arus lalu lintas di kawasan tersebut masih terpantau lancar. Personel Unit Lantas Polsek Denpasar Selatan turun langsung ke lapangan untuk melakukan pengaturan arus lalu lintas sekaligus berupaya mengurangi genangan dengan membersihkan saluran […]

  • Sinergi Babinsa dan Dinas Pertanahan Pastikan Pengukuran Tanah Berjalan Lancar

    Sinergi Babinsa dan Dinas Pertanahan Pastikan Pengukuran Tanah Berjalan Lancar

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Sumba Timur,Babinsa Koramil 02/Rindi Umalulu, Kodim 1601/Sumba Timur, Serka Fajarudin dan Praka Gusnanda, melaksanakan pendampingan kegiatan pengukuran tanah yang dilakukan oleh Dinas Pertanahan Kabupaten Sumba Timur bersama PT MSM. Kegiatan ini bertempat di Desa Kabaru, Kecamatan Rindi, Kabupaten Sumba Timur pada Jumat (19/09/2025) Pengukuran tanah tersebut dilakukan atas nama masyarakat pemilik lahan, Ibu Santri. Kehadiran […]

expand_less