Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Antisipasi Kepadatan Arus Pulang Kerja, Personel Polsek Abiansemal Intensifkan Gatur Lalin Sore

Antisipasi Kepadatan Arus Pulang Kerja, Personel Polsek Abiansemal Intensifkan Gatur Lalin Sore

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

ABIANSEMAL – Guna mengantisipasi kepadatan arus lalu lintas pada jam pulang kerja, personel Polsek Abiansemal mengintensifkan kegiatan pengaturan lalu lintas (gatur lalin) sore hari di sejumlah titik rawan kemacetan di wilayah Kecamatan Abiansemal, Rabu (7/1/2026) sore.

Kegiatan gatur lalin difokuskan pada jalur utama, persimpangan jalan, serta ruas jalan yang mengalami peningkatan volume kendaraan pada sore hari. Personel di lapangan tampak aktif mengatur arus kendaraan, membantu penyeberangan masyarakat, serta memberikan imbauan kepada pengguna jalan agar tetap tertib dan mematuhi aturan lalu lintas.

Pengaturan lalu lintas sore hari ini merupakan bentuk pelayanan prima Kepolisian kepada masyarakat guna mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), sekaligus meminimalisir potensi kemacetan dan kecelakaan lalu lintas.

Kanit Lantas Polsek Abiansemal AKP I Ketut Suwardana seijin Kapolsek Abiansemal Kompol I Nyoman Karang Adiputra, S.H., menyampaikan bahwa intensifikasi gatur lalin sore dilakukan sesuai dengan dinamika situasi di lapangan.

“Pengaturan lalu lintas sore hari kami intensifkan untuk mengantisipasi kepadatan arus pulang kerja masyarakat. Kehadiran personel di lapangan diharapkan dapat menjaga kelancaran arus kendaraan serta memberikan rasa aman dan nyaman bagi pengguna jalan,” ujar AKP I Ketut Suwardana. (8/1)

Ia juga mengimbau kepada seluruh pengguna jalan agar selalu mematuhi rambu lalu lintas, mengikuti arahan petugas, serta mengutamakan keselamatan dalam berkendara.

Dengan dilaksanakannya kegiatan gatur lalin sore secara intensif ini, diharapkan situasi lalu lintas di daerah hukum Polsek Abiansemal tetap aman, tertib, dan lancar, sehingga aktivitas masyarakat dapat berjalan dengan baik.

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kasdim 1607/Sumbawa Ajak Prajurit Perkuat Disiplin dan Ketangguhan Bangsa

    Kasdim 1607/Sumbawa Ajak Prajurit Perkuat Disiplin dan Ketangguhan Bangsa

    • calendar_month Jumat, 19 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 14
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB – Kepala Staf Kodim (Kasdim) 1607/Sumbawa Mayor Inf Dahlan, S.Sos., memimpin langsung Upacara Peringatan Hari Bela Negara yang dilaksanakan di Lapangan Upacara Kodim 1607/Sumbawa, pada Jum’at (19/12/2025). Upacara berlangsung dengan khidmat dan penuh semangat kebangsaan, diikuti oleh seluruh prajurit dan Pegawai Negeri Sipil (PNS) di lingkungan Kodim 1607/Sumbawa. Peringatan Hari Bela Negara menjadi […]

  • Babinsa Kilo Galang Gotong Royong Bangun Rumah Warga

    Babinsa Kilo Galang Gotong Royong Bangun Rumah Warga

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Dompu, NTB -Koramil 1614-04/Kilo Dalam rangka mempererat kemanunggalan TNI dengan rakyat, Babinsa Desa Malaju Sertu Mastudinnur pada Selasa, 12 Agustus 2025, melaksanakan kegiatan teritorial berupa gotong royong membantu warga binaan yang sedang membangun rumah di Dusun Paropa Timur, Desa Malaju, Kecamatan Kilo, Kabupaten Dompu. Kegiatan gotong royong ini melibatkan sejumlah warga setempat yang bahu-membahu memindahkan […]

  • Babinsa Sumbawa Barat Aktif Dukung Pencegahan Stunting Lewat MBG

    Babinsa Sumbawa Barat Aktif Dukung Pencegahan Stunting Lewat MBG

    • calendar_month Kamis, 25 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Babinsa Desa Dasan Anyar, Koramil 1628-05/Jereweh, Serda Yakub, hadir langsung mendampingi kegiatan Simulasi Program Makan Bergizi Gratis (MSG) di SDN Dasan, Desa Dasan Anyar, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Kamis (25/9/2025). Kegiatan ini dilaksanakan untuk meningkatkan asupan gizi anak sekolah dasar, sekaligus mendukung program pemerintah dalam pencegahan stunting dan mencetak generasi […]

  • Kodim 1608/Bima Ajak Warga Desa Rato, Bontokape, Ndano dan Woro Jaga Keamanan Lingkungan

    Kodim 1608/Bima Ajak Warga Desa Rato, Bontokape, Ndano dan Woro Jaga Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 9 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Bolo – Pada Selasa malam tanggal 9 Desember 2025, Babinsa Koramil 1608-02/Bolo aktif melaksanakan kegiatan ronda malam bersama warga di berbagai desa binaan seperti Desa Rato, Bontokape, Ndano, dan Woro. Kegiatan bertujuan menjaga keamanan lingkungan sekaligus memberikan himbauan terkait bahaya miras dan narkoba yang berpotensi merusak tatanan sosial masyarakat. Serda Zikrullah Muslim di Desa Rato […]

  • Bakti Sosial Dandim Andi Lulianto: Sembako untuk Pahlawan dan Anak Yatim di Kota Bima

    Bakti Sosial Dandim Andi Lulianto: Sembako untuk Pahlawan dan Anak Yatim di Kota Bima

    • calendar_month Kamis, 18 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Kamis, 18 September 2025 – Dalam rangka bakti teritorial prima memperingati HUT TNI ke-80, Dandim 1608/Bima Letkol Inf. Andi Lulianto, S. S. Kom., M. M., bersama rombongan menggelar kegiatan pemberian sembako kepada veteran, warakawuri, dan anak yatim piatu di Kota Bima. Kegiatan ini menjadi wujud kepedulian TNI terhadap para pahlawan serta masyarakat […]

  • Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Dorong Sinergi Mahasiswa dan Desa Lewat KKN PMM

    Babinsa Koramil 1616-07/Payangan Dorong Sinergi Mahasiswa dan Desa Lewat KKN PMM

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 34
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Senin (21/7/2025) Babinsa Desa Bukian, Koramil 1616-07/Payangan, Serda I Kadek Sudiksa, bersama Bhabinkamtibmas Desa Bukian, Aiptu Made Wijana, menghadiri kegiatan pembukaan dan penerimaan mahasiswa KKN PMM Universitas Warmadewa yang dilaksanakan di Kantor Desa Bukian, Kecamatan Payangan. Acara ini turut dihadiri oleh Perbekel Bukian I Made Junarta, NL.P., Dosen Pembimbing Lapangan Ni Putu […]

expand_less