Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kodim 1608/Bima dan PT. CPI Perkuat Sinergi Demi Stabilitas Wilayah

Kodim 1608/Bima dan PT. CPI Perkuat Sinergi Demi Stabilitas Wilayah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 7 Jan 2026
  • visibility 4
  • comment 0 komentar

Kota Bima _ Rabu, 07 Januari 2026 – Ruang Kerja Komandan Kodim 1608/Bima menjadi lokasi pertemuan silaturahmi dari Pimpinan PT. CPI Bima, Bapak Syamsul, bersama rombongan. Kegiatan ini bertujuan mempererat hubungan kerja sama serta komunikasi yang sinergis antara PT. CPI Bima dengan Kodim 1608/Bima. Pimpinan CPI dan staf di sambut langsung oleh Dandim 1608/Bima Letkol Arh. Samuel Asdianto Limbogan S. Kom., M. Sc., Danramil 1608-02/Bolo Lettu Caj. Zulkarnain Iskandar Dinata, dan Pasi Persdim 1608/Bima Letda Inf. Tasrif.

Pimpinan PT. CPI Bima membuka dengan perkenalan diri dan ucapan apresiasi atas sambutan hangat yang diberikan. Suasana kekeluargaan mewarnai pertemuan yang menjadi momen penting untuk membangun koordinasi yang lebih baik antara pihak perusahaan dan TNI.

Dalam kesempatan tersebut, Dandim 1608/Bima menyampaikan rasa terima kasih atas kunjungan pimpinan PT. CPI Bima. Ia menegaskan bahwa sinergi yang berjalan akan sangat bermanfaat dalam mendukung stabilitas keamanan dan pembangunan di wilayah Bima. Komunikasi yang efektif dan hubungan harmonis antara keduanya diharapkan terus terjalin demi kemajuan bersama.

Kegiatan berlangsung dengan tertib, lancar, dan aman. Kedua belah pihak sepakat untuk terus menjalin kerjasama yang solid dan berkelanjutan di masa depan dan bermanfaat bagi kesejahteraan masyarakat Bima.

Kunjungan silaturahmi ini merupakan wujud nyata kerja sama yang dibangun antara PT. CPI Bima dan Kodim 1608/Bima, terutama dalam upaya menjaga keamanan dan mendukung pembangunan di wilayah Bima. Sinergi strategis ini diharapkan dapat memberikan dampak positif bagi kemajuan masyarakat dan daerah setempat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Kodim 1625/Ngada Rehab MCK SDI Lindi Lewat TMMD ke-126, Progres Fisik Tembus 40%

    Kodim 1625/Ngada Rehab MCK SDI Lindi Lewat TMMD ke-126, Progres Fisik Tembus 40%

    • calendar_month Rabu, 22 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Ngada, 22 Oktober 2025* — Program TNI Manunggal Membangun Desa (TMMD) ke-126 Tahun 2025 yang dilaksanakan oleh Kodim 1625/Ngada terus menunjukkan progres positif. Salah satu sasaran fisik yang sedang dikerjakan adalah rehabilitasi MCK di SDI Lindi, Desa Benteng Tawa, Kecamatan Riung Barat, Kabupaten Ngada. Hari ini, Satgas TMMD melaksanakan kegiatan pembongkaran pintu lama sebagai bagian […]

  • Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Personel Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Ke ATM & SPBU

    Wujudkan Kamtibmas Kondusif, Personel Samapta Polsek Abiansemal Laksanakan Patroli Ke ATM & SPBU

    • calendar_month Minggu, 24 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    ABIANSEMAL – Dalam rangka menjaga stabilitas keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas), Personel Samapta Polsek Abiansemal melaksanakan patroli dengan menyambangi sejumlah gerai ATM dan Stasiun Pengisian Bahan Bakar Umum (SPBU) di daerah hukum Polsek Abiansemal, Minggu (24/08/2025) mulai Pukul 23.45 wita. Patroli ini bertujuan untuk mencegah potensi kerawanan, seperti tindak kriminal di sekitar ATM maupun gangguan […]

  • Tingkatkan Kedekatan dengan Warga, Babinsa Beru Laksanakan Komsos Usai Patroli Wilayah

    Tingkatkan Kedekatan dengan Warga, Babinsa Beru Laksanakan Komsos Usai Patroli Wilayah

    • calendar_month Sabtu, 18 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat di wilayah binaannya, Babinsa Desa Beru, Sertu Ismail, melaksanakan kegiatan patroli wilayah yang dilanjutkan dengan komunikasi sosial (komsos) pada Sabtu (18/10/2025) pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi keamanan lingkungan sekaligus mempererat hubungan antara TNI dengan masyarakat. Melalui kegiatan komsos, Babinsa […]

  • Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    Polsek Selemadeg barat Gelar Patroli Malam Pantau Keamanan wilayah Cegah Gangguan Kamtibmas

    • calendar_month Minggu, 14 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Polres Tabanan-Polsek Selbar Suraberata, Senin 15/12/2025 Pukul 21.00 s/d 23.00 wita Dalam rangka menciptakan situasi aman dan kondusif di wilayah Kecamatan Selemadeg barat Personil Polsek Selemadeg barat Polres Tabanan dipimpin Pawas BRIPKA I Wayan Depin optimalkan Kegiatan Patroli “Blue light” guna menekan ruang potensi gangguan Kamtibmas pada malam hari. Seijin Kapolres Tabanan AKBP I Putu […]

  • Babinsa Rote Ndao Pastikan Kegiatan Jual Beli di Pasar Kuli Berjalan Aman dan Lancar

    Babinsa Rote Ndao Pastikan Kegiatan Jual Beli di Pasar Kuli Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Kamis, 9 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 19
    • 0Komentar

    Rote Ndao — Babinsa Koramil 1627-01/Baa, Koptu Alis Sinlae, melaksanakan kegiatan monitoring dan pemantauan Pasar Rakyat yang berlokasi di Dusun Gaya Baru, Desa Kuli Aisele, Kecamatan Lobalain, pada Kamis (9/10/2025) pukul 07.30 Wita. Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan seluruh aktivitas jual beli di Pasar Rakyat Kuli berjalan aman, tertib, dan lancar. Dalam pemantauannya, Babinsa berinteraksi […]

  • Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    Sat Lantas Polres Karangasem Amankan Jalur Car Free Day di Jalan Veteran

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 3
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Satuan Lalu Lintas Polres Karangasem melaksanakan kegiatan rutin pengamanan dan pengaturan lalu lintas di jalur Car Free Day Jalan Veteran barat dan timur, Pada hari Minggu, 11 Januari 2026 pagi. Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan rasa aman dan nyaman bagi masyarakat yang ingin berolahraga dan menikmati suasana pagi bebas […]

expand_less