Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Benete Ikut Rembuk Stunting, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kesehatan Masyarakat

Babinsa Benete Ikut Rembuk Stunting, Wujud Kepedulian TNI terhadap Kesehatan Masyarakat

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Benete, Kecamatan Maluk, Kabupaten Sumbawa Barat, Serda Lalu Wahyu menghadiri kegiatan Rembuk Stunting yang membahas penanganan dan pencegahan stunting di wilayah Desa Benete, Selasa (6/1/2026).

Kegiatan yang dilaksanakan pada pukul 09.00 Wita tersebut bertempat di Aula Kantor Desa Benete dan dihadiri oleh berbagai unsur pemerintahan serta elemen masyarakat sebagai bentuk sinergi dalam menekan angka stunting di tingkat desa.

Hadir dalam kegiatan tersebut Sekcam Maluk Sudirman, SH, MH, Pj Kepala Desa Benete Muhammad Suhaili, AMD, pendamping desa Kecamatan Maluk, Babinsa, Bhabinkamtibmas, Ketua dan anggota BPD Desa Benete, para Kepala Dusun, AGR dan kader Posyandu Desa Benete, serta Bidan Desa.

Rangkaian kegiatan diawali dengan pembukaan oleh Pj Kepala Desa Benete, dilanjutkan sambutan dari Sekcam Maluk. Selanjutnya Ketua Kader Posyandu menyampaikan paparan terkait angka stunting di Desa Benete, kemudian dilaksanakan sesi tanya jawab guna merumuskan langkah-langkah strategis dalam menurunkan angka stunting, dan diakhiri dengan penutup.

Babinsa Desa Benete Serda Lalu Wahyu menyampaikan bahwa kehadirannya dalam kegiatan tersebut merupakan bentuk dukungan TNI terhadap program pemerintah dalam percepatan penurunan stunting, khususnya di wilayah binaan.

“Kami siap mendukung dan bersinergi dengan pemerintah desa serta instansi terkait dalam upaya pencegahan dan penanganan stunting demi meningkatkan kualitas kesehatan masyarakat,” ujarnya.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Kawal Ketertiban Penyeberangan Poto Tano.

    Babinsa Kawal Ketertiban Penyeberangan Poto Tano.

    • calendar_month Senin, 22 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 28
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga keamanan dan kelancaran aktivitas masyarakat, Babinsa Desa Kokarlian Koramil 1628-04/Poto Tano, Serda Beni Eka S, melaksanakan kegiatan pengamanan di Pelabuhan Penyeberangan Poto Tano, Kecamatan Poto Tano, Kabupaten Sumbawa Barat, Senin (22/09/2025). Kegiatan pengamanan ini dilaksanakan sejak pagi pukul 08.00 WITA dengan fokus memastikan aktivitas penyeberangan berjalan tertib, aman, […]

  • Swadaya Satuan, Koramil Banjarangkan Lakukan Perbaikan Rumdis Makoramil

    Swadaya Satuan, Koramil Banjarangkan Lakukan Perbaikan Rumdis Makoramil

    • calendar_month Kamis, 8 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Klungkung,- Berbagai upaya terus dilakukan Koramil 1610-02/Banjarangkan dalam rangka menciptakan lingkungan satuan yang rapi dan nyaman. Kali ini upaya tersebut terlihat saat anggota Koramil Banjarangkan melaksanakan perbaikan Rumdis di Makoramil pada Kamis ( 08/01/26 ). Danramil 1610-02/Banjarangkan Kapten Nyoman Suryatha menerangkan, disamping memelihara kemampuan dan profesionalisme prajurit, pemeliharaan dan perawatan pangkalan merupakan suatu bagian terpenting […]

  • Dukung Kesehatan Ibu dan Anak, Babinsa Loli Hadir di Kegiatan Posyandu

    Dukung Kesehatan Ibu dan Anak, Babinsa Loli Hadir di Kegiatan Posyandu

    • calendar_month Rabu, 14 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Dalam rangka mendukung pelayanan kesehatan masyarakat, Babinsa Koramil 01/Loli Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Mursidi, melaksanakan pendampingan kegiatan pelayanan Posyandu yang berlangsung di Kelurahan Sobawawi, Kecamatan Loli, Kabupaten Sumba Barat, Selasa (13/01/2026). Pendampingan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam membantu pemerintah daerah meningkatkan kualitas pelayanan kesehatan, khususnya bagi ibu hamil, […]

  • Cegah tindak kejahatan Satuan Polairud Polres Karangasem Blue Light Patrol di Obyek Wisata dan Pelabuhan

    Cegah tindak kejahatan Satuan Polairud Polres Karangasem Blue Light Patrol di Obyek Wisata dan Pelabuhan

    • calendar_month Jumat, 22 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Karangasem – Polairud Pada hari Jumat, (22/8/2025) Satuan Polairud melaksanakan kegiatan patroli di Kawasan Obyek Wisata memastikan situasi Kamtibmas Kondusif, Adapun sasaran patroli melalui route Pesisir Pantai Batumadeg, Puri Bagus, Candidasa Samuh, Karangasem dan Padangbai, yang bertujuan untuk menciptakan rasa aman dan nyaman bagi warga di wilayah Pesisir, Selain itu, berinteraksi […]

  • Wujud Kepedulian Polri Kepada Masyarakat, Bhabinkamtibmas Sambangi Petani Kopi di Desa Kebon Padangan

    Wujud Kepedulian Polri Kepada Masyarakat, Bhabinkamtibmas Sambangi Petani Kopi di Desa Kebon Padangan

    • calendar_month Selasa, 5 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Polres Tabanan -Polsek Pupuan Selasa 5 Agustus 2025 pukul 10.00 s/d 11.30 WITA Bhabinkamtibmas Desa Kebon Padangan AIPDA I Wayan Sudarma menyambangi para petani kopi yang sedang melaksanakan panen di kebun milik Ketut Karni, berlokasi di Banjar Dinas Galiukir Kelod, Desa Kebon Padangan. Kehadiran AIPDA I Wayan Sudarma ini merupakan bagian dari upaya Polsek Pupuan […]

  • Lapangan MTsN Wawo Jadi Pusat Peringatan Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI

    Lapangan MTsN Wawo Jadi Pusat Peringatan Hari Amal Bakti ke-80 Kemenag RI

    • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Wawo, 3 Januari 2026 – Danramil 1608-06/Wawo Kapten Inf Armansyah hadir dalam upacara peringatan Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 Kementerian Agama Republik Indonesia yang digelar di Lapangan MTsN Wawo, Desa Maria, Kecamatan Wawo, Kabupaten Bima. Upacara berlangsung dengan suasana khidmat dan diikuti oleh unsur pemerintahan, TNI-Polri, dan insan pendidikan di lingkungan Kemenag. Peringatan HAB ke-80 […]

expand_less