Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Kebersamaan Babinsa dan Warga dalam Persiapan Tanam Padi

Kebersamaan Babinsa dan Warga dalam Persiapan Tanam Padi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • visibility 9
  • comment 0 komentar
SUMBA TENGAH – Babinsa Koramil 03/Katikutana Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Ananias Valentim, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (komsos) ketahanan pangan bersama warga yang sedang menyiapkan bibit padi untuk ditanam di Desa Matawoga, Kecamatan Katikutana, Kabupaten Sumba Tengah, Senin (05/01/2026).
Kegiatan tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa dalam mendukung program ketahanan pangan serta mempererat hubungan silaturahmi antara TNI dan masyarakat di wilayah binaan.
Sertu Ananias Valentim menyampaikan bahwa pendampingan kepada petani, mulai dari tahap persiapan bibit hingga penanaman, sangat penting untuk memastikan proses tanam berjalan dengan baik dan optimal.
“Melalui komsos ini, kami memberikan pendampingan dan motivasi kepada warga agar tetap semangat dalam mengolah lahan pertanian, sehingga diharapkan hasil panen padi nantinya dapat meningkat,” ujar Sertu Ananias Valentim.
Warga Desa Matawoga menyambut baik kehadiran Babinsa yang selalu aktif mendampingi masyarakat dalam berbagai kegiatan, khususnya di bidang pertanian.
Kehadiran Babinsa dinilai mampu menumbuhkan semangat kebersamaan dan gotong royong di tengah masyarakat.
Dengan adanya kegiatan komsos ketahanan pangan ini, diharapkan sinergi antara Babinsa dan masyarakat semakin kuat dalam mendukung ketahanan pangan serta kesejahteraan warga di wilayah Kabupaten Sumba Tengah.
(Pendim 1613/SB)
  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • ‎Babinsa Sambangi Warga, Bangun Kepedulian Lingkungan dan Persaudaraan

    ‎Babinsa Sambangi Warga, Bangun Kepedulian Lingkungan dan Persaudaraan

    • calendar_month Sabtu, 20 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa, NTB — Dalam rangka mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta menjaga kondusivitas wilayah binaan, Babinsa Desa Sampe Koramil 1607-09/Utan, Serda Asturiyanto, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan warga di Desa Sampe, Kecamatan Rhee, Kabupaten Sumbawa, pada Sabtu (20/12/2025). ‎ ‎Kegiatan sambang warga tersebut merupakan bagian dari tugas pembinaan teritorial Babinsa guna mengetahui secara […]

  • Patroli Rutin Babinsa Sekongkang Cegah Gangguan Keamanan Lingkungan

    Patroli Rutin Babinsa Sekongkang Cegah Gangguan Keamanan Lingkungan

    • calendar_month Selasa, 18 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat — Pada hari Selasa, 18 November 2025, pukul 21.18 WITA, Babinsa Koramil 1628-02/Sekongkang Sertu Lalu Edi KZ melaksanakan kegiatan piket dengan menggelar patroli malam di wilayah binaan Koramil 1628-02/Sekongkang. Kegiatan ini dilaksanakan untuk memastikan situasi keamanan tetap kondusif serta memantau aktivitas masyarakat pada malam hari. Dalam pelaksanaan patroli, Babinsa turut memberikan imbauan kepada […]

  • Kodim 1618/TTU Bina The Dragon Timor, Siap Ukir Prestasi di Popda Tingkat Provinsi

    Kodim 1618/TTU Bina The Dragon Timor, Siap Ukir Prestasi di Popda Tingkat Provinsi

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    NTT-Kefamenanu, Senin 08/09/2025., Komandan Kodim 1618/TTU, Letkol Arm Didit Prasetyo Purwanto, S.E., memberikan motivasi dan semangat juang kepada para atlet Taekwondo, The Dragon Timor yang merupakan binaan Kodim 1618/TTU yang akan berlaga di ajang Pekan Olahraga Pelajar Daerah (Popda) tingkat Provinsi Nusa Tenggara Timur (NTT). Sebanyak 13 atlet muda yang akan berangkat, dilepas langsung di […]

  • Upacara Keagamaan Digelar Desa Bunga Mekar dan Sekartaji, Babinsa Hadir Tegaskan Komitmen TNI Selalu Hadir Ditengah Masyarakat

    Upacara Keagamaan Digelar Desa Bunga Mekar dan Sekartaji, Babinsa Hadir Tegaskan Komitmen TNI Selalu Hadir Ditengah Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Bunga Mekar Sertu Ketut Suantara dan Babinsa Sekartaji Kopda Yamin Afandi Koramil 1610-04/Nusa Penida melaksanakan pengawalan dan pengamanan upacara keagamaan di wilayah binaannya masing-masing, Selasa ( 26/08/25 ). Babinsa Bunga Mekar Sertu Ketut Suantara menerangkan bahwa hari ini berlokasi di Kuburan Desa Adat Pikat Dusun Pundukkaha Kelod, Desa Bunga Mekar berlangsung upacara pitra […]

  • Tingkatkan Koordinasi, Babinsa Desa Tembuku Dampingi Pemerintah Desa dalam Musrenbangdes

    Tingkatkan Koordinasi, Babinsa Desa Tembuku Dampingi Pemerintah Desa dalam Musrenbangdes

    • calendar_month Jumat, 19 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Bangli – Babinsa Desa Tembuku Koramil 1626-03/Tembuku, Serda Sang Komang Teg Redana, menghadiri rapat Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes) Tahun 2025. Kegiatan ini membahas Rancangan Rencana Kerja Pemerintah Desa (RKPDes) Tahun 2026 serta daftar usulan RKP Tahun 2027, bertempat di ruang rapat Kantor Desa Tembuku, Kecamatan Tembuku, Kabupaten Bangli. Jumat (19/09/25) Turut hadir dalam kegiatan […]

  • Dokkes Polri Hadir Sukseskan Ops Lilin Agung 2025

    Dokkes Polri Hadir Sukseskan Ops Lilin Agung 2025

    • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 7
    • 0Komentar

    Sejak dimulainya Ops Lilin Agung 2025 sejak pergelaran pasukan pada jumat (19/12) yang lalu. Personel yang terlibat dalam operasi tentunya melaksanakan kegiatan kepolisian yang membutuhkan kesiapan mental dan kesehatan sesuai dinamika operasi sesuai dengan targetnya. Berkaitan dengan hal tersebut, Subsatgas Dokkes Ops Lilin Agung 2025, melaksanakan kegiatan kesehatan lapangan (keslap) kepada personel Polri yang terlibat […]

expand_less