Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Pemantauan Babinsa di MAN Ende, Program Makan Bergizi Disambut Positif Pihak Sekolah

Pemantauan Babinsa di MAN Ende, Program Makan Bergizi Disambut Positif Pihak Sekolah

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • visibility 9
  • comment 0 komentar
Ende – Babinsa Koramil 01/Ende, Serda Damianus Kerhi, melaksanakan pemantauan kegiatan makan bergizi bagi para siswa di MAN Ende, Selasa (6/1/2026). Kegiatan tersebut berlangsung di Jalan Nenas No. 7, Kelurahan Mautapaga, Kecamatan Ende Timur.
Pemantauan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program makan bergizi berjalan dengan lancar, tertib, dan sesuai dengan ketentuan, sehingga dapat mendukung kesehatan serta tumbuh kembang para siswa. Babinsa Damianus Kerhi hadir langsung di lokasi sebagai bentuk kepedulian TNI AD terhadap peningkatan kualitas gizi generasi muda.
Dalam kegiatan tersebut, Babinsa juga berinteraksi dengan pihak sekolah dan siswa, sekaligus mengingatkan pentingnya pola makan sehat dan bergizi sebagai penunjang aktivitas belajar. Kehadiran Babinsa mendapat respon positif dari pihak sekolah karena turut membantu menciptakan rasa aman dan tertib selama kegiatan berlangsung.
Melalui kegiatan ini, diharapkan program makan bergizi dapat terus berkelanjutan dan memberikan manfaat nyata bagi para siswa, serta mempererat sinergi antara TNI dan masyarakat, khususnya di lingkungan pendidikan.
(Penulis Tim pendim 1602Ende)
  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    Ibadah Natal di Gereja GKII Kota Bima Berjalan Aman dan Lancar

    • calendar_month Jumat, 26 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Kota Bima _ Pada hari Kamis, tanggal 25 Desember, Serka Iksan anggota Koramil 1608-01/Rasana’e melaksanakan tugas pengamanan ibadah Natal dan Tahun Baru di Gereja GKII (Gereja Kemah Injil Indonesia) yang beralamat di Jalan Martadinata No. 26 RT 003/001 Kelurahan Tanjung, Kecamatan Rasana’e Barat, Kota Bima. Dengan jumlah jemaat yang hadir sekitar 450 orang, kegiatan ibadah […]

  • Kodim 1624/Flotim Gelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih

    Kodim 1624/Flotim Gelar Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih

    • calendar_month Senin, 25 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 48
    • 0Komentar

    Larantuka – Kodim 1624/Flotim melaksanakan Upacara Pengibaran Bendera Merah Putih yang berlangsung di Makodim 1624/Flotim, Kelurahan Lokea, Kecamatan Larantuka, Kabupaten Flores Timur, pada Senin (25/8/2025). Dalam upacara tersebut, bertindak sebagai Inspektur Upacara yakni Pasi Intel Kodim 1624/Flotim, Kapten Inf Paulus Ibi Weking. Sementara itu, Perwira Upacara dijabat oleh Pasi Pers Kodim 1624/Flotim, Letda Inf Stanislaus […]

  • Kodim Gianyar Tumbuhkan Disiplin dan Soliditas Lewat Upacara Bendera Mingguan

    Kodim Gianyar Tumbuhkan Disiplin dan Soliditas Lewat Upacara Bendera Mingguan

    • calendar_month Senin, 6 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Gianyar – Senin (6/10/2025) Dalam rangka menumbuhkan semangat nasionalisme dan meneguhkan kembali jati diri prajurit, Kodim 1616/Gianyar melaksanakan upacara bendera rutin setiap hari Senin bertempat di Lapangan Makodim 1616/Gianyar. Bertindak selaku Inspektur Upacara (Irup) Mayor Inf I Gede Astawa, sementara Komandan Upacara dipercayakan kepada Kapten Inf Abdul Mukib. Sebagai Perwira Upacara adalah Letda Cpl I […]

  • Babinsa Koramil 1612-02/Reok Hadiri Musyawarah Desa Khusus KDMP di Salama

    Babinsa Koramil 1612-02/Reok Hadiri Musyawarah Desa Khusus KDMP di Salama

    • calendar_month Senin, 24 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 11
    • 0Komentar

    Reok, 24 November 2025 – Babinsa Koramil 1612-02/Reok, Serma Ali Safrudin, menghadiri kegiatan Musyawarah Desa Khusus (Musdesus) KDMP yang digelar di Kantor Desa Salama, Kecamatan Reok, Kabupaten Manggarai. Musyawarah ini menjadi forum strategis bagi pemerintah desa dan masyarakat untuk menyusun langkah pemberdayaan melalui program Ketahanan Desa Melalui Pemberdayaan (KDMP). Kegiatan tersebut dihadiri oleh Kepala Desa […]

  • Semarak HUT ke-29, Ratusan Siswa SMPN 4 Seririt Gelar Aksi Bersih Pantai Lokapaksa

    Semarak HUT ke-29, Ratusan Siswa SMPN 4 Seririt Gelar Aksi Bersih Pantai Lokapaksa

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Seririt – Dalam semangat perayaan Hari Ulang Tahun (HUT) ke-29, keluarga besar SMP Negeri 4 Seririt menggelar aksi nyata kepedulian terhadap lingkungan melalui kegiatan bakti sosial bersih-bersih pantai. Acara yang dipusatkan di Pantai Desa Lokapaksa, Kecamatan Seririt, Kabupaten Buleleng pada Selasa (29/7/2025) pagi ini, diikuti dengan antusias oleh ratusan siswa dan segenap civitas akademika sekolah. […]

  • Koramil 1628-03/Seteluk Dukung Kegiatan Gotong Royong di Desa Air Suning

    Koramil 1628-03/Seteluk Dukung Kegiatan Gotong Royong di Desa Air Suning

    • calendar_month Sabtu, 27 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB, Kebersamaan antara TNI dan masyarakat kembali terlihat di Desa Air Suning, Kecamatan Seteluk. Pada Sabtu (27/9/2025) pukul 08.15 WITA, Babinsa Desa Air Suning, Koramil 1628-03/Seteluk, Sertu Ruslin, melaksanakan kegiatan gotong royong bersama warga di Lapangan Desa Air Suning. Kegiatan ini diikuti oleh warga setempat dengan penuh semangat dan kebersamaan. Gotong royong […]

expand_less