Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Babinsa Kodim 1614/Dompu Laksanakan Komsos di Kantor Desa Riwo

Babinsa Kodim 1614/Dompu Laksanakan Komsos di Kantor Desa Riwo

  • account_circle Rossa
  • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
  • visibility 7
  • comment 0 komentar

Dompu, NTB – Babinsa Koramil 1614-01/Dompu Kodim 1614/Dompu Desa Riwo melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) bersama Kepala Desa Riwo, staf desa, dan warga binaan di halaman Kantor Desa Riwo, Selasa (6/1/2026) pukul 09.15 WITA.

Kegiatan Komsos tersebut bertujuan untuk mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan sinergi antara Babinsa dengan pemerintah desa dan masyarakat binaan.

Dalam kesempatan itu, Babinsa menghimbau Kepala Desa beserta staf agar selalu menjalin koordinasi dan komunikasi yang baik dalam setiap pelaksanaan kegiatan di Desa Riwo.

Babinsa juga menekankan kepada seluruh perangkat desa untuk memberikan pelayanan yang maksimal dan ramah kepada masyarakat sebagai bentuk pengabdian kepada warga.

Selain itu, Babinsa mengajak seluruh elemen masyarakat untuk bersama-sama menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan demi terciptanya situasi desa yang aman dan kondusif, Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan berjalan dengan lancar.

(Pendim1614/Dompu)

  • Penulis: Rossa

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Penghormatan Terakhir untuk Koptu Purnawirawan Lewi Musa Molina diiringi Suasana Haru

    Penghormatan Terakhir untuk Koptu Purnawirawan Lewi Musa Molina diiringi Suasana Haru

    • calendar_month Rabu, 8 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Kalabahi, 8 Oktober 2025 — Kodim 1622/Alor melaksanakan upacara pemakaman secara militer bagi almarhum Koptu Purnawirawan Lewi Musa Molina (NRP 480012), yang semasa dinas terakhir menjabat sebagai Tata Usaha (Ta) Kodim 1622/Alor Korem 161/Wira Sakti. Upacara berlangsung di rumah duka almarhum di Kelurahan Kalabahi Tengah, Kecamatan Teluk Mutiara, Kabupaten Alor, pada pukul 10.00 hingga 11.55 […]

  • Satgas Pamtas Pos Damar Gelar Pelayanan Kesehatan di Posyandu Demi Kesejahteraan Warga Perbatasan

    Satgas Pamtas Pos Damar Gelar Pelayanan Kesehatan di Posyandu Demi Kesejahteraan Warga Perbatasan

    • calendar_month Sabtu, 11 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 17
    • 0Komentar

    Belu,– Dalam rangka meningkatkan derajat kesehatan masyarakat di wilayah perbatasan, Pos Damar Satgas Pamtas RI-RDTL Sektor Timur Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pelayanan kesehatan di Posyandu Dusun Aisik, Desa Silawan, Kecamatan Tasifeto Timur, Kabupaten Belu, NTT. Kegiatan ini merupakan wujud nyata kepedulian TNI terhadap kesejahteraan warga, khususnya dalam mendukung program pemerintah di bidang kesehatan. Sabtu […]

  • Sinergi Desa dan Babinsa Bahas Pemberian Makanan Tambahan Posyandu 2026

    Sinergi Desa dan Babinsa Bahas Pemberian Makanan Tambahan Posyandu 2026

    • calendar_month Selasa, 6 Jan 2026
    • account_circle Rossa
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Tatar, Serda Sadam, menghadiri rapat terkait Pemberian Makanan Tambahan (PMT) Posyandu Tahun Anggaran 2026 yang digelar di Aula Kantor Desa Tatar, Kecamatan Sekongkang, Kabupaten Sumbawa Barat. Kegiatan tersebut dilaksanakan pada hari Selasa, (06/01/2026), mulai pukul 08.00 Wita. Kehadiran Babinsa merupakan bentuk dukungan TNI AD terhadap program pemerintah desa dalam […]

  • Rumah Warga Hancur Akibat Pohon Tumbang, Babinsa Pastikan Penanganan Awal di Lokasi

    Rumah Warga Hancur Akibat Pohon Tumbang, Babinsa Pastikan Penanganan Awal di Lokasi

    • calendar_month Rabu, 10 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    NTT – SIKKA. Babinsa Desa Blatatatin, Pratu Oldwin Nabunome, melaksanakan pengecekan pohon tumbang yang terjadi di dusun bei, RT 03, Desa Blatatatin, Kecamatan Kangae, pada Selasa (10/12/2025). Kejadian tersebut mengakibatkan satu warga mengalami kerugian material. Dalam kegiatan tersebut, turut hadir PJ Desa Blatatatin, Kepala Dusun Bei, serta Ketua RT/RW setempat untuk memastikan kondisi warga terdampak […]

  • Komsos dan Pamwil Babinsa Ende, Wujudkan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Maubasa Timur

    Komsos dan Pamwil Babinsa Ende, Wujudkan Rasa Aman dan Nyaman di Desa Maubasa Timur

    • calendar_month Sabtu, 13 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 22
    • 0Komentar

    Ende, Sertu Muksin, Babinsa Koramil 1602-02/Wolowaru, menggelar kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Maubasa Timur, Kecamatan Ndori, Kabupaten Ende, Sabtu (13/9/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.30 WITA berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar. Sertu Muksin memantau situasi keamanan wilayah guna menciptakan keamanan dan ketertiban masyarakat (Kamtibmas) yang kondusif di wilayah binaan. […]

  • Babinsa Jajaran Kodim 1620/Loteng Lakukan Patroli Intensif, Pantau Titik Keramaian

    Babinsa Jajaran Kodim 1620/Loteng Lakukan Patroli Intensif, Pantau Titik Keramaian

    • calendar_month Jumat, 10 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 21
    • 0Komentar

    Lombok Tengah – Dalam upaya menjaga situasi keamanan dan ketertiban masyarakat, Babinsa Koramil 02/Pujut, Kodim 1620/Lombok Tengah melaksanakan patroli pemantauan intensif bersama aparat desa pada malam hari, Jum’at  (10/10/2025). Patroli ini difokuskan di sejumlah titik keramaian yang menjadi pusat aktivitas warga seperti pasar malam, area pertokoan, tempat tongkrongan serta jalur padat lalu lintas di wilayah […]

expand_less