Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » TNI Hadir Melalui Karya Bakti Lingkungan Kuanino

TNI Hadir Melalui Karya Bakti Lingkungan Kuanino

  • account_circle arash news
  • calendar_month Senin, 5 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

NTT-KUPANG, – Babinsa Koramil 1604-01/Kupang yang dipimpin oleh Peltu Surahman bersama Babinsa lainnya melaksanakan kegiatan karya bakti pembersihan lingkungan. Kegiatan ini difokuskan pada pembersihan sampah serta pemotongan ranting pohon di lingkungan Asrama TNI Kuanino, Kelurahan Kuanino, Kecamatan Kotaraja, Kota Kupang. Senin (05/01/2025).

Babinsa yang turut terlibat dalam kegiatan tersebut antara lain Serka Yusus F. Koro, Sertu Agustinus Heri Sontono, Sertu Oskar Monteiro, dan Sertu Jefri Simon Bolla. Seluruh personel bekerja sama dengan penuh semangat dan kebersamaan demi menciptakan lingkungan asrama yang bersih, rapi, dan nyaman.

Kegiatan karya bakti ini bertujuan untuk menjaga kebersihan lingkungan serta mencegah terjadinya gangguan kesehatan akibat penumpukan sampah dan ranting pohon. Selain itu, kegiatan ini juga menjadi sarana untuk menumbuhkan kepedulian dan kesadaran bersama akan pentingnya menjaga kebersihan lingkungan.

Melalui kegiatan karya bakti tersebut, Babinsa Koramil 1604-01/Kupang menunjukkan komitmennya dalam mendukung kebersihan dan kenyamanan lingkungan. Kehadiran Babinsa di tengah masyarakat diharapkan dapat menjadi contoh positif serta mempererat hubungan TNI dengan warga sekitar Asrama TNI Kuanino. (Pendim1604).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mayor Laut Nono Sumarno Pimpin Upacara HUT TNI ke-80, Tekankan Soliditas dan Waspada Provokasi

    Mayor Laut Nono Sumarno Pimpin Upacara HUT TNI ke-80, Tekankan Soliditas dan Waspada Provokasi

    • calendar_month Minggu, 5 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 18
    • 0Komentar

    NTT-SIKKA. Makodim 1603/Sikka menyelenggarakan upacara peringatan Hari Ulang Tahun (HUT) Tentara Nasional Indonesia (TNI) ke-80 tahun 2025 dengan khidmat di Lapangan Apel Makodim 1603/Sikka, Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Waioti, Kecamatan Alok Timur, Kabupaten Sikka, Minggu(05/10/2025). Upacara yang mengusung tema “TNI Prima, TNI Rakyat Indonesia Maju” ini dipimpin langsung oleh Palaksa Lanal Maumere Mayor Laut (T) […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Jadi Garda Terdepan dalam Menjaga Stabilitas Wilayah

    Babinsa Kodim 1602/Ende Jadi Garda Terdepan dalam Menjaga Stabilitas Wilayah

    • calendar_month Rabu, 3 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 35
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Kodim 1602-01/Ende, Serma Bambang Sutrisno, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) bersama masyarakat Desa Kobhaleba, Kecamatan Maukaro, pada Rabu pagi, pukul 09.00 WITA. Kegiatan ini bertujuan memantau situasi keamanan wilayah guna mewujudkan kondisi kamtibmas yang kondusif. Selain itu, Serma Bambang memberikan rasa nyaman dan aman kepada masyarakat sehingga dapat menumbuhkan […]

  • Semarak HUT TNI ke-80, Kodim /Dompu Gelar Pengobatan Gratis di Halaman Koramil

    Semarak HUT TNI ke-80, Kodim /Dompu Gelar Pengobatan Gratis di Halaman Koramil

    • calendar_month Minggu, 21 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 33
    • 0Komentar

    Dompu, NTB – Dalam rangka memperingati Hari Ulang Tahun (HUT) ke-80 Tentara Nasional Indonesia (TNI), Kodim 1614/Dompu menggelar kegiatan bakti sosial dan pemeriksaan kesehatan gratis bagi masyarakat, Minggu (21/9/2025), bertempat di Koramil 1614-01/Dompu, Kelurahan Bada, Kecamatan Dompu. Kegiatan yang dipimpin langsung oleh Dandim 1614/Dompu, Letkol Czi Janu Hendarto, SE, ini diikuti 147 orang masyarakat Dompu […]

  • Persit Kodim 1616/Gianyar Gelar Senam Bersama Tingkatkan Kebersamaan dan Kebugaran

    Persit Kodim 1616/Gianyar Gelar Senam Bersama Tingkatkan Kebersamaan dan Kebugaran

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Gianyar – Suasana penuh semangat dan keceriaan mewarnai Lapangan Makodim 1616/Gianyar pada hari Jumat (29/8/2025). Persit Kartika Chandra Kirana Cabang XXXV Dim 1616 Koorcabrem 163 PD IX/Udayana menggelar kegiatan olahraga bersama yang diikuti oleh seluruh anggota Persit Kodim 1616/Gianyar. Sejak pagi, anggota Persit sudah tampak antusias mengikuti rangkaian kegiatan yang diawali dengan senam kesegaran jasmani. […]

  • Sinergi Babinsa Dengan Pemerintah Bahas Kunjungan Kerja Bupati

    Sinergi Babinsa Dengan Pemerintah Bahas Kunjungan Kerja Bupati

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    NTT-NAIKLIU, – Babinsa Bonmuti Koramil 1604-03/Naikliu, Serda Didit Sumanto, menghadiri Rapat Koordinasi Tingkat Kecamatan (RAKORCAM) yang dilaksanakan di Aula Kantor Desa Bonmuti, Kecamatan Amfoang Tengah, Kabupaten Kupang. Kehadiran Babinsa dalam rapat tersebut merupakan bentuk partisipasi aktif TNI dalam mendukung jalannya pemerintahan dan pembangunan di tingkat kecamatan. Selasa (29/07/2025). Agenda utama dalam RAKORCAM kali ini meliputi […]

  • Polsek Kuta Utara Intensifkan Patroli Malam Minggu Di Kawasan Wisata

    Polsek Kuta Utara Intensifkan Patroli Malam Minggu Di Kawasan Wisata

    • calendar_month Sabtu, 10 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Kuta Utara, Dalam upaya meningkatkan keamanan dan kenyamanan pengunjung, Polsek Kuta Utara menggelar patroli malam minggu di kawasan wisata. Patroli ini bertujuan untuk mengantisipasi potensi gangguan keamanan dan memberikan rasa aman kepada wisatawan. Sabtu (10/1/2026) pukul 23.30 Wita. Kapolsek Kuta Utara Kompol I Ketut Agus Pasek Sudina SIK.,MH menyatakan bahwa patroli malam minggu ini merupakan […]

expand_less