Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Bulog Salurkan Bantuan Beras Pangan kepada Warga Desa Dauh Puri Klod

Bulog Salurkan Bantuan Beras Pangan kepada Warga Desa Dauh Puri Klod

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
  • visibility 34
  • comment 0 komentar

BALI – Denpasar, Dalam rangka pendistribusian bantuan beras pangan pemerintah dari Bulog, Babinsa Serka I Gede Wasana dan Bhabinkamtibmas mendampingi kegiatan pendistribusian bantuan beras pangan dari Bulog di Desa Dauh Puri Klod, Kecamatan Denpasar Barat, Kota Denpasar. Kegiatan ini berlangsung di Kantor Desa Dauh Puri Klod dan dihadiri oleh staf Desa serta warga masyarakat yang berhak menerima bantuan. Rabu, (30/07/2025).

Sebanyak 45 orang warga masyarakat Desa Dauh Puri Klod, menerima bantuan beras pangan dari Bulog. Jumlah beras yang dibagikan adalah 136 Sak untuk 68 orang kampil, yang mencakup bantuan untuk Bulan Juni dan Juli 2025.

Adapun proses pendistribusian bantuan beras Bulog ke warga masyarakat masih berlangsung dan dilakukan oleh staf Desa. Proses pendistribusian ini dipastikan aman dan lancar, dengan warga masyarakat yang berhak menerima bantuan dapat memperolehnya dengan tertib.

“Menurut Babinsa Serka I Gede Wasana, dalam keterangannya bahwa bantuan beras pangan dari Bulog ini, bertujuan untuk membantu warga masyarakat yang membutuhkan, terutama dalam memenuhi kebutuhan pokok sehari-hari. Dengan adanya bantuan ini, diharapkan warga masyarakat dapat terbantu dalam memenuhi kebutuhan pangan mereka.” Kata Serka I Gede Wasana.

Kegiatan pendistribusian bantuan beras Bulog di Desa Dauh Puri Klod berlangsung dalam keadaan aman dan lancar. Dengan demikian, diharapkan warga masyarakat dapat memperoleh bantuan yang mereka butuhkan dengan tertib dan efektif.

“Kegiatan pendistribusian bantuan beras pangan ini merupakan upaya dari sinergi antara pemerintah TNI dan Polri dalam membantu warga masyarakat yang membutuhkan. Dengan kerja sama ini, diharapkan bantuan dapat disalurkan dengan efektif dan efisien.” Tandas Serka I Gede Wasana.

Kegiatan pendistribusian bantuan beras pangan ini mendapatkan dukungan dari berbagai pihak, termasuk Bulog, pemerintah desa, dan TNI. Dukungan ini menunjukkan komitmen dan kesadaran masyarakat dalam membantu warga yang membutuhkan.

(Pendim 1611 BDG).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Babinsa Semarapura Tengah; MPLS SMP Tegal Jaya Denpasar Di Klungkung Berjalan Aman

    Babinsa Semarapura Tengah; MPLS SMP Tegal Jaya Denpasar Di Klungkung Berjalan Aman

    • calendar_month Jumat, 29 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    Klungkung,- Babinsa Semarapura Tengah Sertu Wayan Darwa bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan pendampingan sekaligus pengawalan kunjungan SMP Kelas VII Tegal Jaya Yayasan Santo Yosup Denpasar di TK Santo Yusup Klungkung, Lingkungan Bucu Kelurahan Semarapura Tengah, Kecamatan/Kabupaten Klungkung. Kegiatan yang dilaksanakan pada Jumat ( 29/08/25 ) di TK Santo Yusup Klungkung ini dihadiri oleh Kepala sekolah SMP Tegal […]

  • Babinsa 1623-07/Bebandem kawal pelaksanaan upacara keagamaan di Desa binaan.

    Babinsa 1623-07/Bebandem kawal pelaksanaan upacara keagamaan di Desa binaan.

    • calendar_month Senin, 4 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 24
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Bebandem Koramil 1623-07/Bebandem Sertu I Kadek Yulantara bersinergi melaksanakan pengamanan upacara Melasti di Pura Desa Adat Dusun Liligundi Desa Bebandem Kec.Bebandem Kab.Karangasem, pada Minggu (03/08/25). Upacara Melasti Pura Desa Adat Dusun Liligundi ke pantai Jasri menggunakan kendaraan roda empat maupun roda dua. Sekitar 20 unit kendaraan roda empat berjalan beriringan mengangkut […]

  • Dukung Pembangunan Desa, Bhabin Denbantas Hadiri Musrenbangdes RKP Tahun 2026

    Dukung Pembangunan Desa, Bhabin Denbantas Hadiri Musrenbangdes RKP Tahun 2026

    • calendar_month Jumat, 3 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Polres Tabanan – Polsek Tabanan Jumat 3 Oktober 202 – Aiptu I Nyoman Sujana, Bhabinkamtibmas Desa Denbantas, menunjukkan komitmennya dalam mengawal pembangunan di wilayah binaan dengan menghadiri Musyawarah Perencanaan Pembangunan Desa (Musrenbangdes). Kegiatan ini fokus pada Pembahasan Rancangan Rencana Kerja Pemerintah (RKP) Desa Tahun 2026, Musrenbangdes tersebut berlangsung pada Jumat, 3 Oktober 2025, pukul 09.30 […]

  • Babinsa Kodim 1602/Ende Pastikan Keamanan dan Kondusifitas Wilayah Desa Taniwoda

    Babinsa Kodim 1602/Ende Pastikan Keamanan dan Kondusifitas Wilayah Desa Taniwoda

    • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-03/Detusoko, Pratu Paskalis Nggai, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Taniwoda, Kecamatan Lepkes, Kabupaten Ende, pada Rabu pagi, 30 Juli 2025, mulai pukul 09.00 Wita hingga selesai. Kegiatan ini bertujuan untuk memantau kondisi dan perkembangan wilayah binaan serta mempererat komunikasi antara Babinsa dengan masyarakat desa setempat. Dalam […]

  • Tergelar Sepanjang Jalur, Polsek Mengwi Ciptakan Kamseltibcarlantas

    Tergelar Sepanjang Jalur, Polsek Mengwi Ciptakan Kamseltibcarlantas

    • calendar_month Rabu, 1 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 16
    • 0Komentar

    Mengwi – Untuk mewujudkan keamanan, keselamatan, ketertiban, dan kelancaran lalu lintas (Kamseltibcarlantas), personel Polsek Mengwi secara rutin melaksanakan kegiatan pengaturan lalu lintas di titik-titik rawan kemacetan dan jalur utama di daerah hukum Polsek Mengwi, Selasa (30/9/2025) pukul 19.00 wita Kegiatan pengaturan ini digelar pada jam padat arus kendaraan. Personel ditempatkan di sejumlah simpang strategis serta […]

  • Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Komunikasi Sosial dengan Masyarakat Desa Otogedu

    Babinsa Koramil 1602-04/Maurole Aktif Komunikasi Sosial dengan Masyarakat Desa Otogedu

    • calendar_month Senin, 13 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 12
    • 0Komentar

    Ende, Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Kopda Ramdani Utomo, bersama Kepala Desa Otogedu, melaksanakan kegiatan Komunikasi Sosial (Komsos) dan Pengamanan Wilayah (Pamwil) di Desa Otogedu, Kecamatan Maurole, Kabupaten Ende, pada Senin pagi (13/10/2025). Kegiatan yang dimulai pukul 08.00 WITA ini bertujuan untuk meningkatkan kesadaran masyarakat dalam menjaga keamanan dan ketertiban lingkungan serta mengajak warga secara rutin menjaga […]

expand_less