Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Peduli Tempat Ibadah, Babinsa Ende Turun Langsung Bangun Pagar Masjid di Desa Ndoriwoy

Peduli Tempat Ibadah, Babinsa Ende Turun Langsung Bangun Pagar Masjid di Desa Ndoriwoy

  • account_circle arash news
  • calendar_month Rabu, 30 Jul 2025
  • visibility 28
  • comment 0 komentar

Pulau Ende, Dalam upaya mempererat hubungan antara TNI dan masyarakat serta mendukung pembangunan fasilitas keagamaan, Babinsa Koramil 1602-01/Ende, Serka Jamrut, melaksanakan kegiatan Karya Bakti pembangunan pagar masjid bersama masyarakat di Desa Ndoriwoy, Kecamatan Pulau Ende, Kabupaten Ende.

Kegiatan dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga selesai. Dalam kegiatan ini, Serka Jamrut bekerja sama dengan enam orang tukang dari masyarakat setempat. Pembangunan pagar masjid dilakukan sebagai bagian dari bentuk perhatian Babinsa terhadap kebutuhan masyarakat desa binaan, sekaligus sebagai sarana untuk memperkuat kebersamaan dan gotong royong.

Selain bergotong royong dalam pembangunan fisik, Babinsa juga melakukan pemantauan terhadap situasi dan kondisi keamanan wilayah serta memberikan imbauan kepada masyarakat untuk tetap waspada terhadap kondisi cuaca yang tidak menentu dan potensi gangguan keamanan lingkungan.

“Kegiatan ini tidak hanya bertujuan membangun pagar masjid, tapi juga membangun semangat kebersamaan dan menciptakan rasa aman bagi warga,” ujar Serka Jamrut di sela kegiatan.

Karya bakti ini merupakan bagian dari tugas pokok satuan kewilayahan (Satkowil) TNI AD dalam membantu mengatasi kesulitan rakyat dan memperkuat kemanunggalan TNI-Rakyat di wilayah binaan.

Seluruh rangkaian kegiatan berlangsung dengan aman, tertib, dan lancar, serta mendapat sambutan positif dari masyarakat setempat.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Lewat ‘Polantas Menyapa’, Polres Badung Tunjukkan Wajah Humanis dalam Pelayanan Publik

    Lewat ‘Polantas Menyapa’, Polres Badung Tunjukkan Wajah Humanis dalam Pelayanan Publik

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Mangupura – Dalam upaya meningkatkan kualitas pelayanan kepada masyarakat, Satuan Lalu Lintas (Satlantas) Polres Badung melaksanakan program inovatif bertajuk “Polantas Menyapa”. Program ini merupakan bentuk pelayanan publik yang lebih humanis, di mana petugas secara langsung menyapa, membantu, dan memberikan edukasi kepada pemohon Surat Izin Mengemudi (SIM) di Kantor Satpas Polres Badung. Selasa (28/10/25) Kegiatan tersebut […]

  • Perkuat Kecintaan Pada Tanah Air, Pos Auren Satgas Yonif 741/GN Bersama Mahasiswa KKN Tanamkan Wawasan Kebangsaan di Sekolah Perbatasan

    Perkuat Kecintaan Pada Tanah Air, Pos Auren Satgas Yonif 741/GN Bersama Mahasiswa KKN Tanamkan Wawasan Kebangsaan di Sekolah Perbatasan

    • calendar_month Senin, 1 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Malaka – Pos Auren bersama Mahasiswa KKN UKAW berikan materi wawasan kebangsaan kepada siswa SD Inpres Auren, di Desa Alas Selatan, Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka, Senin (01/09/2025). Dipelopori langsung oleh Sertu Thaufan Murti Hardianto selaku Danpos Auren meyakinkan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk nyata kepedulian Satgas Pamtas RI-RDTL Yonif 741/GN terhadap generasi muda melalui […]

  • Babinsa Koramil 1627/02 PB Dampingi Mediasi Sengketa Lahan Demi Keamanan dan Ketertiban

    Babinsa Koramil 1627/02 PB Dampingi Mediasi Sengketa Lahan Demi Keamanan dan Ketertiban

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Rote Ndao – Babinsa Koramil 1627/02 Pantai Baru, Serka Abdul Haris Lakuy, pada Selasa (12/8/2025) menghadiri undangan klarifikasi terkait permasalahan tanah di Kantor Kelurahan Olafulihaa, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan ini membahas laporan dari keluarga Pethan terhadap saudara Daniel Manubulu yang telah membersihkan sebidang lahan di RT 07/RW 03 Kelurahan Olafulihaa, yang diklaim sebagai milik keluarga […]

  • Pastikan Natal dan Tahun Baru Aman, Kodim Tabanan Perkuat Pengamanan di Seluruh Pos Terpadu

    Pastikan Natal dan Tahun Baru Aman, Kodim Tabanan Perkuat Pengamanan di Seluruh Pos Terpadu

    • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Tabanan – Personel Kodim 1619/Tabanan terus melaksanakan pemantauan dan pengamanan di Pos Terpadu Pengamanan Perayaan Natal 2025 dan Tahun Baru 2026 (Nataru) yang tersebar di wilayah Kabupaten Tabanan. Kegiatan ini dilakukan secara berkelanjutan guna memastikan situasi keamanan dan ketertiban masyarakat tetap kondusif selama rangkaian perayaan akhir tahun, Jumat (2/1/2026) Pemantauan dan pengamanan tersebut dilaksanakan melalui […]

  • Patroli Malam Babinsa Taliwang, Upaya Jaga Ketentraman Masyarakat

    Patroli Malam Babinsa Taliwang, Upaya Jaga Ketentraman Masyarakat

    • calendar_month Selasa, 26 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 30
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka menjaga ketentraman dan keamanan masyarakat, Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Sertu Sefty C I, melaksanakan kegiatan patroli malam pada Senin (25/08/2025) pukul 22.00 Wita di seputaran wilayah Koramil 1628-01/Taliwang. Patroli ini dilakukan sebagai bentuk kepedulian TNI terhadap kondisi keamanan lingkungan sekaligus memberikan imbauan kepada warga agar senantiasa menjaga ketertiban dan keamanan […]

  • Didampingi Danramil, Dandim 1628/KSB Ajak Kepala Sekolah Dukung Dapur Gizi SPPG

    Didampingi Danramil, Dandim 1628/KSB Ajak Kepala Sekolah Dukung Dapur Gizi SPPG

    • calendar_month Senin, 29 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 29
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komandan Kodim 1628/Sumbawa Barat Letkol Inf Rendra Agit Trisnawan, didampingi Danramil 1628-05/Jereweh Kapten Cba Suwondo, menghadiri kegiatan Sosialisasi Dapur Satuan Pelayanan Pemenuhan Gizi (SPPG) yang digelar oleh Yayasan Pendidikan Fastabiqul Khairat Jereweh di Desa Dasan Anyar, Kecamatan Jereweh, Senin (29/09/2025). Kegiatan yang berlangsung di RT 02 Dusun Karang Anyar ini diikuti […]

expand_less