Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Perkuat Kemanunggalan TNI–Polri dan Rakyat, Babinsa Komsos di Wilayah Lamboya

Perkuat Kemanunggalan TNI–Polri dan Rakyat, Babinsa Komsos di Wilayah Lamboya

  • account_circle arash news
  • calendar_month Sabtu, 3 Jan 2026
  • visibility 5
  • comment 0 komentar

SUMBA BARAT – Dalam rangka mempererat hubungan silaturahmi serta meningkatkan kemanunggalan TNI–Polri dengan masyarakat, Babinsa Koramil 02/Walakaka Kodim 1613/Sumba Barat, Sertu Alifin, bersama Bhabinkamtibmas melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dengan masyarakat di Desa Laboya Bawa, Kecamatan Lamboya, Kabupaten Sumba Barat, Jumat (02/01/2026).

Kegiatan Komsos ini dilakukan sebagai wujud kepedulian aparat kewilayahan terhadap kondisi sosial dan keamanan lingkungan masyarakat desa binaan.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa dan Bhabinkamtibmas berdialog langsung dengan warga, mendengarkan aspirasi serta berbagai permasalahan yang dihadapi masyarakat dalam kehidupan sehari-hari.

Sertu Alifin menyampaikan bahwa komunikasi sosial merupakan sarana yang efektif untuk membangun kedekatan dengan masyarakat sekaligus sebagai langkah deteksi dini dan cegah dini terhadap potensi gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat (kamtibmas).

“Melalui Komsos ini, kami berharap terjalin hubungan yang harmonis antara aparat keamanan dan masyarakat, sehingga tercipta lingkungan yang aman, tertib, dan kondusif,” ujar Sertu Alifin.

Selain membahas situasi kamtibmas, Babinsa dan Bhabinkamtibmas juga mengajak masyarakat untuk selalu menjaga persatuan, meningkatkan kepedulian sosial, serta berperan aktif dalam menjaga keamanan lingkungan masing-masing.

Masyarakat Desa Laboya Bawa menyambut baik kehadiran Babinsa dan Bhabinkamtibmas. Warga mengaku merasa lebih diperhatikan dan terlindungi dengan adanya komunikasi serta pendampingan langsung dari aparat kewilayahan.

Melalui kegiatan ini, diharapkan sinergitas TNI–Polri bersama masyarakat semakin solid dalam menciptakan stabilitas keamanan dan ketertiban di wilayah Desa Laboya Bawa dan sekitarnya.
(Pendim 1613/SB)

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Danramil Ubud Tegaskan Komitmen TNI Bangun Keamanan Wilayah Lewat Pendekatan Humanis

    Danramil Ubud Tegaskan Komitmen TNI Bangun Keamanan Wilayah Lewat Pendekatan Humanis

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    Gianyar – Ubud, Senin (21/7/2025) — Dalam rangka mempererat komunikasi dan koordinasi di wilayah binaan, Danramil 1616-02/Ubud Kapten Inf I Gede Astawa melaksanakan kegiatan anjangsana dan silaturahmi ke kediaman salah satu tokoh masyarakat, Bapak I Ketut Weja, di Weja Resto Banjar Batanancak, Desa Mas, Kecamatan Ubud, Kabupaten Gianyar. Kegiatan ini merupakan bagian dari strategi pembinaan […]

  • Babinsa Kwangko Bantu Panen Rumput Laut, Dorong Ekonomi Nelayan

    Babinsa Kwangko Bantu Panen Rumput Laut, Dorong Ekonomi Nelayan

    • calendar_month Selasa, 12 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Dompu NTB – Babinsa Desa Kwangko, Koramil 1614-06/Manggelewa, Koptu Arfian Yuliansyah, pada Selasa (12/8/2025) terjun langsung membantu masyarakat Dusun Pulo Bajo, Desa Kwangko, dalam kegiatan panen rumput laut jenis Kantoni. Langkah ini menjadi bukti nyata kepedulian TNI AD dalam mendukung peningkatan kesejahteraan masyarakat pesisir. Dengan memanfaatkan kondisi cuaca yang mendukung, Babinsa bersama para nelayan memanen […]

  • Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Penyelesaian Konflik Hewan Ternak Antarwarga

    Koramil 1628-01/Taliwang Dampingi Penyelesaian Konflik Hewan Ternak Antarwarga

    • calendar_month Sabtu, 29 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – NTB,  Dalam rangka menjaga ketertiban dan kenyamanan lingkungan masyarakat, Babinsa Desa Rarak Rongis Koramil 1628-01/Taliwang, Serda Agus Salim, melaksanakan pendampingan mediasi terkait penertiban hewan ternak milik warga pada Sabtu, (29 November 2025), pukul 11.00 WITA. Kegiatan mediasi berlangsung di rumah Ketua RT 06, Bapak Supardi, yang berlokasi di Dusun Rarak, Desa Rarak […]

  • POLRES TABANAN GALANG KOMUNITAS OJOL, PASTIKAN TIDAK IKUTI AJAKAN UNRAS

    POLRES TABANAN GALANG KOMUNITAS OJOL, PASTIKAN TIDAK IKUTI AJAKAN UNRAS

    • calendar_month Sabtu, 30 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polda Bali – Polres Tabanan – Humas Tabanan. Menyikapi maraknya aksi unjuk rasa (unras) di berbagai daerah pasca peristiwa seorang driver ojek online (ojol) terlindas kendaraan taktis Brimob, Kasat Intelkam Polres Tabanan, yang dipimpin langsung oleh AKP I Ketut Wicaksana Julyawan,S.H.,M.H. melaksanakan kegiatan pengumpulan informasi (pulbaket) dan penggalangan terhadap komunitas ojol di Kabupaten Tabanan, Sabtu […]

  • MPLS SMPN 1 Brang Ene Resmi Ditutup, Babinsa Koramil 1628-01 Taliwang Turut Hadir

    MPLS SMPN 1 Brang Ene Resmi Ditutup, Babinsa Koramil 1628-01 Taliwang Turut Hadir

    • calendar_month Sabtu, 19 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat – Pada Sabtu (18/7/2025), Babinsa Koramil 1628-01/Taliwang, Koptu Muhaimin, menghadiri upacara penutupan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) bagi murid baru SMP Negeri 1 Brang Ene Tahun Pelajaran 2025/2026. Kegiatan berlangsung di lapangan SMPN 1 Brang Ene, Desa Mura, Kecamatan Brang Ene. Upacara penutupan MPLS ini menjadi penanda resmi dimulainya proses belajar mengajar bagi […]

  • Kodim 1625/Ngada Hormati Pengabdian Pelda Crispin dan Lepas Kopda Rahmat ke Satuan Baru

    Kodim 1625/Ngada Hormati Pengabdian Pelda Crispin dan Lepas Kopda Rahmat ke Satuan Baru

    • calendar_month Sabtu, 9 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Ngada-Bajawa Komandan Kodim 1625/Ngada, Letkol Czi Deni Wahyu Setiyawan, S.H. memimpin langsung upacara Korps Raport Purna Tugas Pelda Crispin Monteiro Lopes dan Pindah Satuan Kopda Rahmat Awaludin di Aula Kodim 1625/Ngada pada Jumat (8/8/2025). Acara yang berlangsung secara khidmat tersebut dihadiri oleh seluruh Perwira Staf, Danramil jajaran, serta anggota Kodim 1625/Ngada. Dalam sambutannya, Dandim menyampaikan […]

expand_less