Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Jalin Silaturahmi, Babinsa Kokarlian Komsos dengan Kelompok Tani

Jalin Silaturahmi, Babinsa Kokarlian Komsos dengan Kelompok Tani

  • account_circle arash news
  • calendar_month Jumat, 2 Jan 2026
  • visibility 8
  • comment 0 komentar

Sumbawa Barat, NTB – Babinsa Desa Kokarlian, Koramil jajaran Kodim 1628/Sumbawa Barat, Serda Beni Eka S melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) bersama kelompok tani di wilayah binaannya, Jumat (02/01/2026).

Kegiatan Komsos tersebut dilaksanakan pada pukul 09.45 WITA dengan tujuan untuk menjalin silaturahmi serta memperkuat hubungan antara Babinsa dan para petani, sekaligus membahas berbagai hal terkait kegiatan pertanian yang sedang dan akan dilaksanakan oleh kelompok tani setempat.

Dalam kesempatan tersebut, Babinsa Serda Beni Eka S memberikan motivasi dan imbauan kepada para petani agar terus meningkatkan kerja sama dalam kelompok, menjaga kekompakan, serta memanfaatkan lahan pertanian secara optimal guna mendukung ketahanan pangan di wilayah Desa Kokarlian.

Kegiatan komunikasi sosial ini juga menjadi sarana bagi Babinsa untuk mengetahui secara langsung kondisi, kendala, dan kebutuhan para petani di lapangan sehingga dapat dicarikan solusi bersama melalui koordinasi dengan pihak terkait.

Selama kegiatan berlangsung, situasi terpantau aman, tertib, dan lancar. Komsos ini diharapkan dapat meningkatkan sinergi antara TNI dan masyarakat, khususnya dalam mendukung sektor pertanian di wilayah binaan.

(Pendim 1628/KSB).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Pleno PDPB Triwulan IV 2025 Berjalan Lancar, KPU KSB Fokus Tingkatkan Kualitas Data Pemilih

    Pleno PDPB Triwulan IV 2025 Berjalan Lancar, KPU KSB Fokus Tingkatkan Kualitas Data Pemilih

    • calendar_month Senin, 8 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Komisi Pemilihan Umum (KPU) Kabupaten Sumbawa Barat menggelar Rapat Pleno Terbuka Rekapitulasi Pemutakhiran Data Pemilih Berkelanjutan (PDPB) Triwulan IV Tahun 2025, Senin (8/12/2025) bertempat di Kantor KPU Kelurahan Bertong, Kecamatan Taliwang. Kegiatan yang dimulai pukul 09.00 WITA tersebut dipimpin langsung oleh Ketua KPU Sumbawa Barat, Herman Jayadi, S.Ap, dan dihadiri sekitar […]

  • Dandim 1624/Flotim Ajak Generasi Muda Flores Timur Meneladani Nilai-Nilai Sumpah Pemuda

    Dandim 1624/Flotim Ajak Generasi Muda Flores Timur Meneladani Nilai-Nilai Sumpah Pemuda

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Flotim — Komandan Kodim 1624/Flotim, Letkol Inf M. Nasir Simanjuntak, S.Ag., M.I.P., memimpin langsung upacara peringatan Hari Sumpah Pemuda ke-97 Tahun 2025 yang berlangsung di lapangan Makodim 1624/Flotim, Kabupaten Flores Timur, pada hari Selasa ( 28/10/2025 ). Dalam amanatnya, Dandim 1624/Flotim menyampaikan bahwa semangat Sumpah Pemuda harus terus dihidupkan di tengah tantangan zaman yang semakin […]

  • Satkowil TNI AD Tunjukkan Peran Garda Terdepan melalui Komsos di Desa Kanganara

    Satkowil TNI AD Tunjukkan Peran Garda Terdepan melalui Komsos di Desa Kanganara

    • calendar_month Rabu, 19 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 6
    • 0Komentar

    Ende, – Babinsa Koramil 1602-04/Maurole, Pratu Laurensius Laja, melaksanakan kegiatan komunikasi sosial (Komsos) dan pengamanan wilayah (Pamwil) di Desa Kanganara, Kecamatan Detukeli. Kegiatan ini dimulai pukul 08.00 WITA dan berlangsung hingga selesai, 19 November 2025 Dalam kegiatan tersebut, Babinsa berinteraksi langsung dengan masyarakat setempat untuk memberikan rasa aman dan nyaman. Kehadiran Babinsa diharapkan menumbuhkan simpati […]

  • Bhayangkari Ranting Dawan Ikuti Doa Bersama dan Tabur Bunga Peringati Hari Ibu Ke-97.

    Bhayangkari Ranting Dawan Ikuti Doa Bersama dan Tabur Bunga Peringati Hari Ibu Ke-97.

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 10
    • 0Komentar

    Polres Klungkung – Dalam rangka memperingati Hari Ibu ke-97 Tahun 2025, Bhayangkari Ranting Dawan bergabung bersama Gabungan Organisasi Wanita (GOW) Kabupaten Klungkung melaksanakan kegiatan doa bersama dan tabur bunga yang berlangsung di Patung Ida I Dewa Istri Kanya, Bundaran Simpang Empat By Pass Ida Bagus Mantra, wilayah Tiyingadi, Desa Gunaksa, Dawan, Klungkung, (18/12). Kegiatan tersebut […]

  • Cegah Perilaku Menyimpang, Kanit Binmas Polsek Dentim Beri Penyuluhan saat MPLS di SMKN 4 Denpasar

    Cegah Perilaku Menyimpang, Kanit Binmas Polsek Dentim Beri Penyuluhan saat MPLS di SMKN 4 Denpasar

    • calendar_month Senin, 21 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 36
    • 0Komentar

    Sebagai upaya mencegah perilaku menyimpang di kalangan remaja sejak dini, Kanit Binmas Polsek Denpasar Timur (Dentim) AKP I Nyoman Sujana, S.H., memberikan penyuluhan dalam kegiatan Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) di SMK Negeri 4 Denpasar, Jln. Drupadi, pada Senin (21/07/2025) pagi. Kegiatan yang dimulai pukul 10.30 Wita ini turut didampingi oleh Bhabinkamtibmas Desa Sumerta Kelod […]

  • TNI AD Dukung Peningkatan Gizi Anak Rote Ndao Lewat Pendampingan Program MBG di Pantai Baru

    TNI AD Dukung Peningkatan Gizi Anak Rote Ndao Lewat Pendampingan Program MBG di Pantai Baru

    • calendar_month Jumat, 14 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    Pantai Baru, 14 November 2025 — Babinsa Koramil 1627-02/Pantai Baru, Koptu Mesak Foeh, melaksanakan pendampingan program Pemberian Makanan Sehat Bergizi yang digelar di Yayasan Sasando Abadi, Desa Ofalangga, Kecamatan Pantai Baru. Kegiatan ini merupakan kerja sama pihak ketiga dengan BGN RI dalam rangka meningkatkan kualitas gizi anak-anak sekolah di wilayah Kecamatan Pantai Baru. Program pendistribusian […]

expand_less