Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Kodam IX Udayana » Gelar Rapat Kesiapan Porseni HUT Ke 80 RI, Babinsa Lembongan Ajak Semua Pihak satukan Visi Dan Misi

Gelar Rapat Kesiapan Porseni HUT Ke 80 RI, Babinsa Lembongan Ajak Semua Pihak satukan Visi Dan Misi

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
  • visibility 29
  • comment 0 komentar

Klungkung, – Dalam rangka menyongsong berlangsungnya Pekan Olahraga Dan Seni ( Porseni ) dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI, Pemerintah Desa lembongan bersama instansi dan komponen terkait melaksanakan kegiatan rapat di Aula Kantor Desa Lembongan, Kecamatan Nusa Penida, Kabupaten Klungkung, Selasa ( 29/07/25 ).

Dipimpin langsung Perbekel Desa Lembongan, kegiatan rapat tersebut turut dihadiri oleh Babinsa lembongan Koptu Kuswara.

Dalam sambutan singkatnya, Perbekel Desa Lembongan I Ketut Gede Arjaya menyampaikan bahwa rapat ini dilaksanakan sebagai langkah dan wahana untuk merencanakan serta berkoordinasi terkait rencana kegiatan Pekan Olahraga Dan Seni ( Porseni ) dalam rangka memeriahkan HUT Ke 80 Kemerdekaan RI di Desa Lembongan.

Jadi saya berharap para peserta rapat dapat aktif dalam memberikan masukan, aspirasi maupun saran-saran positif, sehingga kegiatan Porseni akan dapat terselenggara dengan baik dan sukses,”ujarnya.

Pada kesempatan tersebut, Babinsa Lembongan Koptu Kuswara mengatakan bahwa perencanaan menjadi langkah awal dalam mensukseskan suatu kegiatan. Dengan perencanaan dan persiapan yang baik akan menjadi salah satu faktor kesuksesan suatu kegiatan.

Oleh karena itu, rapat ini tentunya menjadi hal penting untuk kita berkoordinasi dan saling berkomunikasi terkait mekanisme pelaksanaan Porseni kedepannya. Kita tentunya memiliki tugas dan fungsi masing-masing dalam Porseni kedepan, namun semua harus bersinergi dan bersatu dengan satu visi dan misi yaitu mensukseskan Porseni,”jelasnya.

Selaku Babinsa yang pasti akan memberikan dukungan penuh dan siap dalam menjaga keamanan, ketertiban serta kelancaran jalannya Porseni ini,”imbuhnya.

Dari hasil rapat, kegiatan Porseni akan direncanakan pada…dengan materi lomba antara lain pecah balon, tari, pickle ball dan cerdas cermat untuk tingkat SD, sedangkan untuk tingkat SMP adalah adat busana dan cerdas cermat, untuk tingkat SMA meliputi mupuh dan cerdas cermat, lomba lari, bola voly antar Dusun usia 17 tahun, lomba karaoke tingkat PKK, junjung botol tingkat Lansia, mewarnai tingkat TK dan jalan santai, “tegasnya. ( Pendim 1610/Klungkung ).

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • TMMD Kodim 1622/Alor Fokus Penataan Rumah Warga di Kiraman Lewat Program Tambahan

    TMMD Kodim 1622/Alor Fokus Penataan Rumah Warga di Kiraman Lewat Program Tambahan

    • calendar_month Jumat, 25 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 26
    • 0Komentar

    SUMBA BARAT – Babinsa Koramil 1613-02/Walakaka Serka Abdul Wahab menghadiri kegiatan sosialisasi terkait rencana perluasan instalasi listrik dari Pembangkit Listrik Tenaga Air (PLTA) Lapopu yang digelar di Desa Rewarara, Kecamatan Wanukaka, Kabupaten Sumba Barat, pada Kamis (24/7/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memberikan pemahaman kepada masyarakat mengenai manfaat dan dampak dari proyek perluasan jaringan listrik yang […]

  • Satgas PAMTAS RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad Panen Cabai Bersama Warga di Perbatasan

    Satgas PAMTAS RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad Panen Cabai Bersama Warga di Perbatasan

    • calendar_month Kamis, 6 Nov 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    Malaka,— Prajurit Satgas Pengamanan Perbatasan (Pamtas) RI-RDTL dari Yonarmed 12 Kostrad yang bertugas di Pos Motamasin melaksanakan kegiatan panen cabai bersama warga perbatasan di Desa Motamasin Kecamatan Kobalima Timur, Kabupaten Malaka. Rabu (05/11/2025). Kegiatan panen cabai ini merupakan bagian dari kemanunggalan Satgas PAMTAS RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad bersama masyarakat di wilayah perbatasan sekaligus mempererat kemanunggalan […]

  • Babinsa dan Polhut Perkuat Kewaspadaan dengan Patroli Gabungan di Kawasan Taman Nasional Desa Wahang

    Babinsa dan Polhut Perkuat Kewaspadaan dengan Patroli Gabungan di Kawasan Taman Nasional Desa Wahang

    • calendar_month Rabu, 27 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 31
    • 0Komentar

    NTT – Sumba Timur. Untuk menjaga kelestarian lingkungan serta mencegah kebakaran hutan dan lahan (karhutla) serta pembalakan liar, Babinsa Koramil 04/Tabundung ,Kodim 1601/Sumba Timur, Sertu Ediyanto M. Mobubung bersama Polisi Kehutanan melaksanakan patroli gabungan di perbatasan Taman Nasional Desa Wahang, Kecamatan Pinupahar, Kabupaten Sumba Timur, pada Rabu (27/08/2025). Sertu Ediyanto menjelaskan bahwa patroli ini merupakan […]

  • Cegah Kebakaran, Tim Gabungan Lakukan Penyisiran dan Bersih Pantai di Toffo Lambu

    Cegah Kebakaran, Tim Gabungan Lakukan Penyisiran dan Bersih Pantai di Toffo Lambu

    • calendar_month Selasa, 29 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Lambu, Bima – Anggota Posramil Lambu Koramil 1608-03/Sape Serka Bambang Babinsa Desa Lambu bersama tim gabungan melaksanakan patroli dan pengendalian kebakaran hutan di Kawasan Cagar Alam Toffo Lambu, Kecamatan Lambu, Kabupaten Bima, Selasa,(29/07/2025).Kegiatan ini juga dirangkaikan dengan aksi bersih pantai sebagai upaya menjaga kelestarian lingkungan sekitar. Tim gabungan berangkat dari Pelabuhan Sape menggunakan kapal motor […]

  • Sinergi Babinsa dan Warga, Perbaikan Tiang Listrik Miring Berjalan Lancar

    Sinergi Babinsa dan Warga, Perbaikan Tiang Listrik Miring Berjalan Lancar

    • calendar_month Sabtu, 23 Agt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 27
    • 0Komentar

    Gianyar – Payangan, Sabtu (23/8/2025) Babinsa Desa Kelusa Koramil 1616-07/Payangan Serma I Wayan Yasa melaksanakan pengamanan serta pengaturan arus lalu lintas dalam rangka mendukung pekerjaan PLN memperbaiki tiang listrik yang miring di Lingkungan Tuak Manis, Banjar Triwangsa, Desa Kelusa, Kecamatan Payangan, Kabupaten Gianyar. Adapun perbaikan dilakukan karena melihat kondisi tiang yang dikhawatirkan roboh dan dapat […]

  • Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Kawal Program Pemerintah Tingkatkan Gizi Anak Sekolah

    Koramil 1628-05/Jereweh Aktif Kawal Program Pemerintah Tingkatkan Gizi Anak Sekolah

    • calendar_month Kamis, 23 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 4
    • 0Komentar

    Sumbawa Barat, NTB – Dalam rangka mendukung program pemerintah terkait peningkatan gizi anak sekolah, anggota Koramil 1628-05/Jereweh Babinsa Desa Dasan Anyar, Serda Yakub, melaksanakan pendampingan Program Makan Bergizi Gratis (MBG) di SDN Dasan Anyar, Kecamatan Jereweh, Kabupaten Sumbawa Barat, Rabu (22/10/2025). Kegiatan ini bertujuan untuk memastikan pelaksanaan program berjalan aman, tertib, dan tepat sasaran, sekaligus […]

expand_less