Breaking News
light_mode
Trending Tags
Beranda » Food » Mama Papua Sambut Natal dengan Air Mata Syukur Bersama Satgas Yonif 743/PSY Di Pedalaman Papua

Mama Papua Sambut Natal dengan Air Mata Syukur Bersama Satgas Yonif 743/PSY Di Pedalaman Papua

  • account_circle arash news
  • calendar_month Selasa, 30 Des 2025
  • visibility 13
  • comment 0 komentar

Kasih Natal benar-benar terasa hingga ke pelosok pedalaman Papua. Suasana haru menyelimuti Kampung Ginik, Distrik Mulia, Kab. Puncak Jaya, saat mama-mama Papua tak kuasa menahan air mata ketika pertama kalinya menerima bingkisan Natal dari Satgas Yonif 743/PSY Pos Merah Putih, Selasa (30/12/2025).

Kehadiran Prajurit Satgas Yonif 743/PSY yang menembus medan sulit demi menjangkau kampung pedalaman itu menjadi momen yang tak terlupakan bagi masyarakat. Senyum bahagia bercampur tangis haru terlihat jelas saat bingkisan Natal diserahkan satu per satu kepada masyarakat, terutama para mama yang selama ini jarang merasakan sentuhan perhatian di hari besar keagamaan.

Danpos Merah Putih, Letda Inf Danuja, mengatakan bahwa kegiatan ini merupakan bentuk kepedulian dan kasih Satgas Yonif 743/PSY kepada masyarakat Papua, khususnya di wilayah pedalaman.

“Kami ingin menghadirkan suasana Natal hingga ke pedalaman. Kehadiran kami bukan hanya menjalankan tugas, tetapi juga membawa kasih, perhatian, dan kebahagiaan untuk masyarakat. Ini menjadi bukti bahwa negara hadir dan peduli sampai ke pelosok Papua,” ungkapnya.

Mama Emy Talenggen, tak mampu menahan rasa haru saat prajurit Pos Merah Putih tiba di rumahnya sambil membawa bingkisan Natal. Dengan mata berkaca-kaca, ia menyampaikan rasa syukur dan terima kasihnya.

“Terima kasih anak-anak pos sudah bawa berkat untuk sa. Tuhan berkati anak-anak pos semua,” ucap Mama Emy

Bagi masyarakat Kampung Ginik, kehadiran Satgas Yonif 743/PSY di momen Natal bukan sekadar membawa bingkisan, tetapi juga menghadirkan rasa aman, perhatian, dan harapan.

  • Penulis: arash news

Komentar (0)

Saat ini belum ada komentar

Silahkan tulis komentar Anda

Email Anda tidak akan dipublikasikan. Kolom yang bertanda bintang (*) wajib diisi

Rekomendasi Untuk Anda

  • Mayjen TNI I Wayan Suarjana, dalam Wasev TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung, Jaga Sinergi TNI dan Masyarakat dalam Pembangunan Desa

    Mayjen TNI I Wayan Suarjana, dalam Wasev TMMD Ke-126 Kodim 1611/Badung, Jaga Sinergi TNI dan Masyarakat dalam Pembangunan Desa

    • calendar_month Selasa, 28 Okt 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 5
    • 0Komentar

    BALI – Badung, Dalam rangka Pengawasan dan Evaluasi Kegiatan TMMD ke-126 Kodim 1611/Badung oleh Katim Wasev yang dipimpin Aspers Kasad Mayjen TNI I Wayan Suarjana. Bertempat di Posko TMMD Ke-126 Desa Bongkasa Pertiwi, Kecamatan Abiansemal, Kabupaten Badung. Pada Senin, (27/10/25). Kegiatan Pengawasan dan Evaluasi ini di dampingi oleh Danrem 163/WSA Brigjen TNI Ida I Dewa […]

  • Babinsa Raenyale Perkuat Ketahanan Pangan Desa Binaan

    Babinsa Raenyale Perkuat Ketahanan Pangan Desa Binaan

    • calendar_month Kamis, 18 Des 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 8
    • 0Komentar

    NTT-KUPANG, – Dalam rangka mendukung program ketahanan pangan, Babinsa Desa Raenyale Koramil 1604-08/Sabu Raijua, Sertu Erens Imanuel B, membantu warga binaannya membajak sawah menggunakan traktor. Kegiatan tersebut dilaksanakan di lahan persawahan milik Bapak Soleman Kanahau yang berlokasi di Desa Raenyale, Kecamatan Sabu Barat, Kabupaten Sabu Raijua. Kamis (18/12/2025). Pendampingan yang dilakukan Babinsa ini merupakan wujud […]

  • Yonarmed 12 Kostrad Gelar Lari Pagi 5K Jaga Kebugaran Prajurit di Perbatasan

    Yonarmed 12 Kostrad Gelar Lari Pagi 5K Jaga Kebugaran Prajurit di Perbatasan

    • calendar_month Selasa, 30 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 20
    • 0Komentar

    Belu,– Satgas Pamtas RI-RDTL Yonarmed 12 Kostrad melaksanakan kegiatan pembinaan fisik berupa lari pagi sejauh 5 kilometer di sekitaran Markas Satgas Pamtas Sektor Timur. Kegiatan ini digelar sebagai upaya menjaga kebugaran jasmani sekaligus meningkatkan stamina prajurit yang tengah bertugas di wilayah perbatasan RI–RDTL. Lari bersama ini diikuti seluruh prajurit dengan penuh semangat dan disiplin. Rute […]

  • Babinsa 1623-07/Bebandem dukung sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem mengikuti lomba balaganjur kreasi tingkat Kabupaten.

    Babinsa 1623-07/Bebandem dukung sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem mengikuti lomba balaganjur kreasi tingkat Kabupaten.

    • calendar_month Minggu, 27 Jul 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 32
    • 0Komentar

    KARANGASEM – Babinsa Desa Jungutan Koramil 1623-07/Bebandem Serma I Nengah Taman melaksanakan pendampingan sekaa baleganjur SMA N 1 Bebandem, dalam kegiatan seleksi lomba balaganjur kreasi tingkat Kab. Karangasem, di SMA N 1 Bebandem, Desa Jungutan, Kec.Bebandem, Kab.Karangasem, pada Sabtu (26/07/25). Kegiatan lomba balaganjur kreasi ini dalam rangka memperingati HUT Kemerdekaan Republik Indonesia ke-80 tahun 2025 […]

  • Kesehatan dan Keceriaan  Satgas Yonif 743/PSY untuk Anak-Anak Pruleme

    Kesehatan dan Keceriaan Satgas Yonif 743/PSY untuk Anak-Anak Pruleme

    • calendar_month Minggu, 23 Nov 2025
    • account_circle Rossa
    • visibility 9
    • 0Komentar

    Puncak Jaya, Papua — Prajurit Satgas Yonif 743/PSY melaksanakan kegiatan anjangsana sekaligus berbagi keceriaan bersama anak-anak serta memberikan layanan pengobatan gratis kepada masyarakat di Kampung Pruleme, Distrik Mulia, Kabupaten Puncak Jaya, Papua, Senin (24/11/25).   Kegiatan yang digelar penuh kehangatan tersebut merupakan wujud kepedulian TNI kepada masyarakat Papua, khususnya dalam mendukung kesehatan dan tumbuh kembang […]

  • Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Disiplin dan Pelayanan Masyarakat

    Waka Polres Tabanan Pimpin Apel Jam Pimpinan, Tekankan Disiplin dan Pelayanan Masyarakat

    • calendar_month Senin, 8 Sep 2025
    • account_circle arash news
    • visibility 23
    • 0Komentar

    Polda Bali -Polres Tabanan – Humas Tabanan. Senin (8/9/2025) pagi, Polres Tabanan melaksanakan Apel Jam Pimpinan yang dipimpin langsung oleh Waka Polres Tabanan, Kompol I Gede Made Surya Atmaja P. S.Sos., M.H. Kegiatan berlangsung di Lapangan Mako Polres Tabanan mulai pukul 08.30 hingga 08.45 Wita dengan dihadiri para Pejabat Utama (PJU), perwira, personel, serta ASN […]

expand_less